Gandeng Citilink, Noor Abika Tour and Travel Layani Pemberangkatan Umrah
Najmi S Limonu
Minggu, 04 Agustus 2024 - 13:56 WIB
Noor Abika Tour and Travel Makassar menggandeng maskapai Citilink untuk mengangkut penumpang yang hendak melaksanakan ibadah umrah.
Hal ini ditandai dengan dilaksanakannya Inagurasi Penerbangan Citilink Perdana Umrah Rute Makassar-Jeddah-Makassar di Bandara Internasional Sultan Hasanuddin, Minggu (4/8/2024).
Direktur Noor Abika Tour and Travel Makassar, Abdullah Yusuf mengatakan, pada penerbangan perdana menggunakan maskapai Citilink, total 354 jemaah yang berangkat. Jemaah didominasi asal Pinrang, Barru dan Wajo.
"354 jemaah dan 6 orang kru menggunakan pesawat tipe A330," ujarnya.
Penerbangan umrah pada maskapai Citilink ini dijadwalkan terbang tiap empat hari sekali.
"Jadi kita akan terbang empat hari sekali, paket umrah 12 hari," sebutnya.
Saat ini pihaknya menyediakan promo paket umrah 12 haru dengan harga Rp27.500.000.
Hal ini ditandai dengan dilaksanakannya Inagurasi Penerbangan Citilink Perdana Umrah Rute Makassar-Jeddah-Makassar di Bandara Internasional Sultan Hasanuddin, Minggu (4/8/2024).
Direktur Noor Abika Tour and Travel Makassar, Abdullah Yusuf mengatakan, pada penerbangan perdana menggunakan maskapai Citilink, total 354 jemaah yang berangkat. Jemaah didominasi asal Pinrang, Barru dan Wajo.
"354 jemaah dan 6 orang kru menggunakan pesawat tipe A330," ujarnya.
Penerbangan umrah pada maskapai Citilink ini dijadwalkan terbang tiap empat hari sekali.
"Jadi kita akan terbang empat hari sekali, paket umrah 12 hari," sebutnya.
Saat ini pihaknya menyediakan promo paket umrah 12 haru dengan harga Rp27.500.000.