Kolom Kosong Batal, PKB Serahkan Rekomendasi Paket Danny-Azhar di Pilgub Sulsel
Ahmad Muhaimin
Kamis, 01 Agustus 2024 - 12:15 WIB
PKB menyerahkan rekomendasi kepada Danny Pomanto untuk Pilgub Sulsel 2024 di Jakarta, Kamis (01/08/2024).
Ketua Desk Pilkada DPP PKB, Abdul Halim Iskandar yang menyerahkan langsung kepada Danny. Didampingi Ketua DPW Sulsel, Azhar Arsyad.
Rekomendasi ini mencukupkan kursi Danny. PKB memiliki 8 kursi hasil Pileg 2024.
Baca Juga:Ngobrol Politik Bersama Ajiep, Kolom Kosong Tidak Sehat untuk Demokrasi
"Alhamdulillah. Hari DPP PKB mengeluarkan rekom untuk Pilgub Sulsel," jelas Sekretaris DPW PKB Sulsel, Muhammad Haekal pada Kamis, 1 Agustus 2024
Total 23 kursi yang sudah diamankan Danny sekarang. Diantaranya PDIP 6 kursi, PPP 8 kursi, Hanura 1 kursi dan terbaru PKB 8 kursi.
Danny dikabarkan berpaket dengan Azhar. Pasangan ini akan menjadi lawan Andi Sudirman Sulaiman-Fatmawati Rusdi di Pilgub Sulsel 2024.
Ketua Desk Pilkada DPP PKB, Abdul Halim Iskandar yang menyerahkan langsung kepada Danny. Didampingi Ketua DPW Sulsel, Azhar Arsyad.
Rekomendasi ini mencukupkan kursi Danny. PKB memiliki 8 kursi hasil Pileg 2024.
Baca Juga:Ngobrol Politik Bersama Ajiep, Kolom Kosong Tidak Sehat untuk Demokrasi
"Alhamdulillah. Hari DPP PKB mengeluarkan rekom untuk Pilgub Sulsel," jelas Sekretaris DPW PKB Sulsel, Muhammad Haekal pada Kamis, 1 Agustus 2024
Total 23 kursi yang sudah diamankan Danny sekarang. Diantaranya PDIP 6 kursi, PPP 8 kursi, Hanura 1 kursi dan terbaru PKB 8 kursi.
Danny dikabarkan berpaket dengan Azhar. Pasangan ini akan menjadi lawan Andi Sudirman Sulaiman-Fatmawati Rusdi di Pilgub Sulsel 2024.
(umi)