home sulsel

Serunya HUT Kemerdekaan di Rampi, Kecamatan Terpencil di Luwu Utara

Senin, 21 Agustus 2023 - 09:27 WIB
Perayaan HUT Kemerdekaam di Rampi, Kabupaten Luwu Utara. Foto: Istimewa
Kabupaten Luwu Utara memiliki tiga kecamatan pegunungan yang terpencil, namun memiliki potensi yang cukup besar di beberaoa sektor, seperti pertanian dan pariwisata.



Tiga kecamaan tersebut adalah Rongkong, Seko dan Rampi. Kecamatan yang disebut terakhir adalah kecamatan yang berbatasan langsung dengan Provinsi Sulawesi Tengah, di bagian utara.



Sementara untuk bagian timur berbatasan dengan Kabupaten Luwu Timur, sebelah selatan berbatasan dengan Kecamatan Masamba, serta di barat berbatasan dengan Kecamatan Seko.

Meski terletak di wilayah pegunungan nan terpencil, namun semangat HUT kemerdekaan di sana juga tak kalah semarak dengan kegiatan HUT Kemerdekaan yang ada di wilayah perkotaan.

Baca juga: Kolaborasi UPT dan Bidang Pariwisata Picu Kunjungan Wisatawan ke Luwu Utara
Baca Selanjutnya
Bagikan artikel ini:
Berita Lainnya
berita lainnya