Reses di 6 Titik, Anggota DPRD Sulsel Salman Serap Aspirasi Masyarakat
Kamis, 05 Des 2024 15:21

Anggota DPRD Provinsi Sulawesi Selatan Fraksi PPP, Salman Alfariz Karsa, menggelar kegiatan reses perdananya pada 6 titik. Foto: Istimewa
MAKASSAR - Anggota DPRD Provinsi Sulawesi Selatan Fraksi PPP, Salman Alfariz Karsa menggelar reses perdananya pada 6 Titik yang terletak di Kelurahan Buntusu, Tamalanrea, Sudiang Raya, Paccerakkang, Tamamaung dan Manggala, Kota Makassar pada 1 sampai 6 Desember 2024. Kegiatan ini merupakan bagian dari masa reses DPRD yang bertujuan untuk menyerap aspirasi masyarakat secara langsung.
Dalam kesempatan tersebut, Salman bertemu dengan masyarakat setempat untuk mendengarkan berbagai masukan terkait isu seperti infrastruktur, pendidikan, Kesehatan dan lainnya.
“Kegiatan reses ini menjadi wadah bagi kami untuk memahami secara langsung kebutuhan masyarakat dan memastikan bahwa aspirasi yang disampaikan dapat menjadi bahan dalam penyusunan program dan kebijakan Pemprov Sulsel,” ujar Salman.
Sejumlah isu yang mencuat selama reses ini. Diantaranya adalah masih banyaknya infrastruktur jalan dan drainase yang perlu untuk ditinjau ulang oleh pemerintah, distribusi air PDAM yang belum merata ke seluruh rumah.
Serta perhatian pemerintah terkait UMKM setempat yang dipandang masih kurang. Salman menyatakan akan memperjuangkan aspirasi tersebut melalui mekanisme DPRD.
Kegiatan ini dihadiri oleh total ratusan warga yang terdiri dari, perwakilan organisasi masyarakat, tokoh masyarakat, dan pejabat setempat. Masyarakat mengapresiasi kehadiran Salman yang dinilai memberikan perhatian terhadap kebutuhan di daerah mereka.
“Suatu kesyukuran bagi saya pribadi karena sudah 30 tahun saya tinggal di BTP, dan baru pertama kalinya saya rasa ada Anggota DPRD mengadakan reses di wilayah ini” ujar Zaidan, salah satu warga Kel. Buntusu.
Melalui reses ini, diharapkan terwujudnya sinergi antara Pemprov Sulsel dan masyarakat untuk mendukung pembangunan berkelanjutan di Sulawesi Selatan.
Dalam kesempatan tersebut, Salman bertemu dengan masyarakat setempat untuk mendengarkan berbagai masukan terkait isu seperti infrastruktur, pendidikan, Kesehatan dan lainnya.
“Kegiatan reses ini menjadi wadah bagi kami untuk memahami secara langsung kebutuhan masyarakat dan memastikan bahwa aspirasi yang disampaikan dapat menjadi bahan dalam penyusunan program dan kebijakan Pemprov Sulsel,” ujar Salman.
Sejumlah isu yang mencuat selama reses ini. Diantaranya adalah masih banyaknya infrastruktur jalan dan drainase yang perlu untuk ditinjau ulang oleh pemerintah, distribusi air PDAM yang belum merata ke seluruh rumah.
Serta perhatian pemerintah terkait UMKM setempat yang dipandang masih kurang. Salman menyatakan akan memperjuangkan aspirasi tersebut melalui mekanisme DPRD.
Kegiatan ini dihadiri oleh total ratusan warga yang terdiri dari, perwakilan organisasi masyarakat, tokoh masyarakat, dan pejabat setempat. Masyarakat mengapresiasi kehadiran Salman yang dinilai memberikan perhatian terhadap kebutuhan di daerah mereka.
“Suatu kesyukuran bagi saya pribadi karena sudah 30 tahun saya tinggal di BTP, dan baru pertama kalinya saya rasa ada Anggota DPRD mengadakan reses di wilayah ini” ujar Zaidan, salah satu warga Kel. Buntusu.
Melalui reses ini, diharapkan terwujudnya sinergi antara Pemprov Sulsel dan masyarakat untuk mendukung pembangunan berkelanjutan di Sulawesi Selatan.
(UMI)
Berita Terkait

Sulsel
29 Anggota DPRD Sulsel Gulirkan Hak Angket, Misi Penyelamatan Aset Rp2,4 T di CPI
Sebanyak enam fraksi di DPRD Sulsel secara resmi mengajukan hak angket untuk mengusut aset Pemprov di kawasan Centre Point of Indonesia (CPI) Makassar.
Kamis, 03 Jul 2025 21:44

Sulsel
RP Sebut Internal Golkar Adem Jelang Musda, Tapi Orang Luar yang Heboh
Golkar Barru belum mengambil sikap di musyawarah daerah (Musda) DPD I Sulsel. Padahal mayoritas DPD II kabupaten/kota lainnya sudah condong mendukung Munafri Arifuddin (Appi).
Senin, 30 Jun 2025 19:32

Sulsel
DPRD Sulsel Bakal Gelar RDP Soal Ribut-ribut Rencana Tambang Emas di Sinjai
Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sulawesi Selatan, Fauzi Andi Wawo menerima perwakilan demonstran yang menyuarakan penolakan terhadap rencana pertambangan di Kabupaten Sinjai.
Rabu, 25 Jun 2025 22:30

Sulsel
Pengelola Tambang Bangsa Damai Siap Beroperasi dan Laksanakan Rekomendasi DPRD Sulsel
CV Bangsa Damai selaku pengelola tambang batu di Tikala, Toraja Utara, mengapresiasi Komisi D DPRD Sulsel yang telah menerbitkan rekomendasi terkait aktivitas pertambangan tersebut.
Rabu, 25 Jun 2025 10:15

Sulsel
Dewan Apresiasi Tambang Galian C di Tikala Torut karena Punya Izin Lengkap
Komisi D DPRD Sulsel menggelar rapat dengar pendapat (RDP) lanjutan terkait tambang galian C di Gedung Tower DPRD Sulsel pada Selasa (24/06/2025). Proyek ini milik CV Bangsa Damai yang beroperasi di Tikala, Toraja Utara (Torut).
Selasa, 24 Jun 2025 16:29
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

29 Anggota DPRD Sulsel Gulirkan Hak Angket, Misi Penyelamatan Aset Rp2,4 T di CPI
2

DPRD Makassar Kebut Perda Parkir, Muat Aturan Non Tunai dan Langganan Retribusi
3

DWP Gowa Akan Perkuat Peran Perempuan dalam Pembangunan Daerah
4

Aksi Anggota Polres Jeneponto Evakuasi Ibu Hamil Viral di Media Sosial
5

Hasil NH Temui Bahlil, Jadwal Musda Golkar Sulsel Dijadwalkan Agustus 2025
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

29 Anggota DPRD Sulsel Gulirkan Hak Angket, Misi Penyelamatan Aset Rp2,4 T di CPI
2

DPRD Makassar Kebut Perda Parkir, Muat Aturan Non Tunai dan Langganan Retribusi
3

DWP Gowa Akan Perkuat Peran Perempuan dalam Pembangunan Daerah
4

Aksi Anggota Polres Jeneponto Evakuasi Ibu Hamil Viral di Media Sosial
5

Hasil NH Temui Bahlil, Jadwal Musda Golkar Sulsel Dijadwalkan Agustus 2025