BTN Perkuat Penyaluran KPR bagi Pekerja Informal, Dukung Target 3 Juta Rumah

Maman Sukirman
Rabu, 05 Feb 2025 19:23
Kawasan perumahan subsidi di Desa Moncongloe, Kabupaten Maros, Sualwesi Selatan.
1/4
Kawasan perumahan subsidi di Desa Moncongloe, Kabupaten Maros, Sualwesi Selatan.
Kawasan perumahan subsidi di Desa Moncongloe, Kabupaten Maros, Sualwesi Selatan.
2/4
Kawasan perumahan subsidi di Desa Moncongloe, Kabupaten Maros, Sualwesi Selatan.
Kawasan perumahan subsidi di Desa Moncongloe, Kabupaten Maros, Sualwesi Selatan.
3/4
Kawasan perumahan subsidi di Desa Moncongloe, Kabupaten Maros, Sualwesi Selatan.
Seorang ibu rumah tangga menggunakan BTN Mobile untuk melihat promo rumah subsidi di Kabupaten Jeneponto, Selasa (28/1/2025).  Melihat potensi market yang besar serta membantu mensukseskan program Pembangunan 3 juta rumah, PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN) makin serius menggarap penyaluran kredit untuk pekerja sektor informal di Indonesia.
4/4
Seorang ibu rumah tangga menggunakan BTN Mobile untuk melihat promo rumah subsidi di Kabupaten Jeneponto, Selasa (28/1/2025). Melihat potensi market yang besar serta membantu mensukseskan program Pembangunan 3 juta rumah, PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN) makin serius menggarap penyaluran kredit untuk pekerja sektor informal di Indonesia.
Kawasan perumahan subsidi di Desa Moncongloe, Kabupaten Maros, Sualwesi Selatan.
Kawasan perumahan subsidi di Desa Moncongloe, Kabupaten Maros, Sualwesi Selatan.
Kawasan perumahan subsidi di Desa Moncongloe, Kabupaten Maros, Sualwesi Selatan.
Seorang ibu rumah tangga menggunakan BTN Mobile untuk melihat promo rumah subsidi di Kabupaten Jeneponto, Selasa (28/1/2025).  Melihat potensi market yang besar serta membantu mensukseskan program Pembangunan 3 juta rumah, PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN) makin serius menggarap penyaluran kredit untuk pekerja sektor informal di Indonesia.
Comments
Maros - Kawasan perumahan subsidi di Desa Moncongloe, Kabupaten Maros, Sualwesi Selatan, Selasa (4/2/2025). Melihat potensi market yang besar serta membantu mensukseskan program Pembangunan 3 juta rumah, PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN) makin serius menggarap penyaluran kredit untuk pekerja sektor informal di Indonesia.

Saat ini, BTN dan pemerintah tengah berkoordinasi aktif terkait dengan penyaluran KPR bagi MBR di 2025 yang jumlah penyalurannya berkisar di 220-300 ribu.

Dari jumlah tersebut, diharapkan sebanyak 20 persennya bisa dimanfaatkan oleh pekerja sektor informal yang merupakan masyarakat pemilik usaha kecil dan tidak memiliki slip gaji seperti pegawai kantoran.
(MAS)
Foto Terkait
Foto Terbaru