Puncak Arus Mudik di Pelabuhan Makassar Diprediksi H-3 Lebaran
Maman Sukirman
Selasa, 11 Mar 2025 08:44
Makassar - General Manager (GM) Pelindo Regional 4 Makassar, Iwan Sjarifuddin bersama jajaran direksi saat konferensi pers terkait hal tersebut di Hotel Claro, Makassar, Senin (10/3/2025). Iwan Sjarifuddin memproyeksikan puncak kepadatan penumpang akan terjadi pada H-3 Lebaran. Menjelang perayaan Idulfitri, Pelabuhan Makassar bersiap menghadapi puncak arus mudik tahun ini. Pelindo regional 4 mencatat, kepadatan penumpang merata di berbagai arah tujuan, baik ke wilayah selatan, Nusa Tenggara, maupun barat menuju Pulau Jawa.
(MAS)
Foto Terkait

FOTO: Pelindo Gelar Jalan Sehat untuk Mempererat Solidaritas
Menyambut usia 3 tahun PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo menggelar Jalan Sehat Pelindo Day 2024, diikuti sekira 1.500 karyawan dari berbagai unit kerja Pelindo, Minggu, (29/8/2024).
Minggu, 29 Sep 2024 19:18

FOTO: Pelindo Regional 4 Catat Peningkatan Kinerja Positif Semester I 2024
PT Pelabuhan Indonesia atau Pelindo IV Makassar (Persero) resmi menerapkan sistem autogate pass (gerbang masuk otomatis) mulai besok pertanggal 1 Agustus 2024.
Rabu, 31 Jul 2024 22:41

FOTO: Satgas Saber Pungli RI Memberikan Penguatan Pemahaman Anti Korupsi di Pelindo 4
PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) bersama Satgas Saber Pungli RI terus berusaha membasmi praktik-praktik pungutan liar (pungli) yang kerap terjadi di pelabuhan, salah satunya Pelabuhan Makassar.
Rabu, 17 Jul 2024 18:45

FOTO: Arus Balik Mudik Setelah Lebaran IdulfitriĀ
Sejumlah penumpang arus balik mudik lebaran Idulfitri 1445 Hijriah di Terminal Regional Daya Makassar.
Senin, 15 Apr 2024 22:15

FOTO: Dongkrak Ekonomi dan Pariwisata, Pelindo Multi Terminal Layani Kapal Pesiar
Kapal pesiar Coral Expedition saat bersandar di dermaga Soekarno, Pelabuhan Makassar, Sulawesi Selatan.
Rabu, 03 Apr 2024 23:00
Foto Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Pemkot Makassar dan BKKBN Sulsel Perkuat Sinergi Percepatan Penurunan Stunting
2

Pemkab Maros Anggarkan Rp35 Miliar untuk THR ASN dan P3K
3

Andi Tenri Indah Dilantik Jadi Ketua TP PKK dan Dekranasda Gowa
4

Melinda Aksa Dilantik Jadi Ketua TP PKK Makassar, Appi: Selamat Bekerja Penuh Dedikasi
5

Mendorong Pertumbuhan Ekonomi dengan Kedaulatan AI di Indonesia
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Pemkot Makassar dan BKKBN Sulsel Perkuat Sinergi Percepatan Penurunan Stunting
2

Pemkab Maros Anggarkan Rp35 Miliar untuk THR ASN dan P3K
3

Andi Tenri Indah Dilantik Jadi Ketua TP PKK dan Dekranasda Gowa
4

Melinda Aksa Dilantik Jadi Ketua TP PKK Makassar, Appi: Selamat Bekerja Penuh Dedikasi
5

Mendorong Pertumbuhan Ekonomi dengan Kedaulatan AI di Indonesia