home makassar city

Cahaya Ramadan: Selagi Masih Ada Waktu

Minggu, 02 April 2023 - 09:30 WIB
Prof Hasaruddin. Foto: Dokumen pribadi
Prof Hasaruddin

Akademisi UIN Alauddin Makassar

SEUSAI menunaikan ibadah salat, kita senantiasa beristigfar memohon ampun kepada Allah SWT, atas segala khilaf dan kesalahan yang dilakukan baik sengaja araupun tidak disengaja. Permohonan ampun dilakukan agar segala kekhilafan dan kesalahan yang pernah dilakukan diampuni oleh Allah SWT.

Banyak kisah orang-orang hebat pada masanya yang kemudian berupaya mencari tuhannya kecuali usianya makin mendekati kematian.

Louise Mitchell, seorang pemimpin Commune Paris yang terkenal kejahatannya, ditahan mulai tanggal 18 Maret-28 Mei 1871 Masehi. Louise melakukan tindak pembunuhan terhadap beberapa orang pendeta dan membakar gereja dengan tangannya sendiri.



Baca juga: Cahaya Ramadan: Ciri Orang Bertakwa
Baca Selanjutnya
Bagikan artikel ini:
Topik Terkait :
ramadan cahaya ramadan hasaruddin
Berita Terkait
Berita Lainnya
berita lainnya