home sulsel

Generasi Muda Luwu Peduli Lingkungan Bersama Masmindo

Selasa, 20 Juni 2023 - 11:44 WIB
Kegiatan Pekan Lingkungan Hidup Masmindo 2023 yang menggandeng sejumlah sekolah sekitar tambang. Foto: SINDO Makassar/Chaeruddin
Wajah Sri Intan Anastasya kelihatan berseri-seri di pagi itu. Dirinya dan sejumlah rekan siswa di sekolahnya berhasil memenangkan Lomba Kreasi Daur Ulang Sampah yang digelar PT Masmindo Dwi Area di sekolahnya di SMAN 16 Luwu.

Lomba tersebut diadakan dalam rangkaian kegiatan “Pekan Lingkungan Hidup Masmindo 2023” yang dilaksanakan dalam rangka Peringatan Hari Lingkungan Hidup Dunia, 5 Juni 2023.

"Lombanya sangat seru, dan kami juga sekaligus mendapatkan penjelasan tentang daur ulang sampah dan pembuatan kompos. Terima kasih Masmindo!," kata Sri Intan Anastasya.

Hari Lingkungan Hidup Dunia diperingati tiap 5 Juni sejak pertama kali ditetapkan 49 tahun lalu di Konferensi Lingkungan PBB di Stockholm, Swedia.

Sebagai perusahaan pertambangan yang berkomitmen pada kaidah pertambangan yang baik serta peduli terhadap lingkungan, Masmindo kembali memperingati Hari Lingkungan Hidup Dunia dengan mengadakan “Pekan Lingkungan Hidup Masmindo 2023”, yang berlangsung mulai 4 Juni hingga 11 Juni 2023.



Baca juga: Hibah Masmindo Kini Dirasakan Manfaatnya Warga Luwu
Baca Selanjutnya
Bagikan artikel ini:
Topik Terkait :
masmindo dwi area hari lingkungan hidup
Berita Terkait
Berita Lainnya
berita lainnya