Kakanwil Kemenkumham Sulut Ikuti Webinar Perlindungan Hukum Produk UMKM
Tim Sindomakassar
Selasa, 24 Okt 2023 16:45
Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) Kemenkumham Sulawesi Utara (Sulut) Ronald Lumbuun mengikuti webinar. Foto: Istimewa
MANADO - Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) Kemenkumham Sulawesi Utara (Sulut) Ronald Lumbuun mengikuti Webinar Series/ IP talks Perlindungan Hukum Produk UMKM, Minggu 23 Oktober kemarin.
Kegiatan ini dalam rangka penutupan 2023 sebagai Tahun Tematik Merek dan pencanangan 2024 sebagai Tahun Indikasi Geografis, Direktorat Merek dan Indikasi Geografis.
Sebagai pembuka rangkaian, IP talks hari ini mengusung tema "UKM Nation" dengan turut mengundang Brand Adventure Indonesia.
Selain Ronald Lumbuun, webinar ini juga diikuti Kepala Divisi Pemasyarakatan Aris Munandar, Kepala Pelayanan Hukum dan HAM Rudy Hendra Pakpahan dan jajaran pegawai Kemenkumham Sulut.
Talk show yang membahas mengenai seluk-beluk dunia usaha kecil dan menengah (UKM) di Indonesia ini diisi oleh narasumber-narasumber ahli di bidangnya.
IP Talks kali ini menghadirkan pembicara diantaranya Koordinator Pemeriksaan Substantif Merek dari DJKI, Agung Indriyanto, Anggota Bidang Hubungan Pemerintah (MIAP), Risti Wulansari, Founder Cokelatin Signature, Irena Surosoputra, Strategic Business dan management Amero, Richard Robot dan dimoderatori oleh Brand Activist, Arto Biantoro.
IP Talks menjadi ruang diskusi bagi praktisi, pelaku industri hingga mahasiswa untuk memahami apa itu merek, syarat dan cara pendaftaran merek, dan pelanggaran merek.
"Serta proses hukum terhadap kasus pelanggaran merek, mekanisme penyelesaiannya hingga sejumlah tips agar terhindar dari sengketa dengan membuat merek harus beda," bunyi siaran pers yang diterima SINDO Makassar.
Kegiatan ini dalam rangka penutupan 2023 sebagai Tahun Tematik Merek dan pencanangan 2024 sebagai Tahun Indikasi Geografis, Direktorat Merek dan Indikasi Geografis.
Sebagai pembuka rangkaian, IP talks hari ini mengusung tema "UKM Nation" dengan turut mengundang Brand Adventure Indonesia.
Selain Ronald Lumbuun, webinar ini juga diikuti Kepala Divisi Pemasyarakatan Aris Munandar, Kepala Pelayanan Hukum dan HAM Rudy Hendra Pakpahan dan jajaran pegawai Kemenkumham Sulut.
Talk show yang membahas mengenai seluk-beluk dunia usaha kecil dan menengah (UKM) di Indonesia ini diisi oleh narasumber-narasumber ahli di bidangnya.
IP Talks kali ini menghadirkan pembicara diantaranya Koordinator Pemeriksaan Substantif Merek dari DJKI, Agung Indriyanto, Anggota Bidang Hubungan Pemerintah (MIAP), Risti Wulansari, Founder Cokelatin Signature, Irena Surosoputra, Strategic Business dan management Amero, Richard Robot dan dimoderatori oleh Brand Activist, Arto Biantoro.
IP Talks menjadi ruang diskusi bagi praktisi, pelaku industri hingga mahasiswa untuk memahami apa itu merek, syarat dan cara pendaftaran merek, dan pelanggaran merek.
"Serta proses hukum terhadap kasus pelanggaran merek, mekanisme penyelesaiannya hingga sejumlah tips agar terhindar dari sengketa dengan membuat merek harus beda," bunyi siaran pers yang diterima SINDO Makassar.
(MAN)
Berita Terkait
News
Kanwil Kemenkumham Sulut Gelar SKB Kesamaptaan CPNS 2023
SKB Kesamaptaan ini mencakup lari 12 menit, pull up, sit up, push up dan shuttle run. Sebelum rangkaian tes dimulai, dilakukan pengukuran tinggi badan.
Senin, 11 Des 2023 13:02
News
Jajaran Kemenkumham Sulut Ikuti Penguatan Pengembangan SDM Hukum
Kepala Badan Pengembangan SDM Hukum, HAM Iwan Kurniawan melakukan penguatan pengembangan SDM Hukum dan HAM dalam kunjungan di Kantor Wilayah Kemenkumham Sulut.
Sabtu, 09 Des 2023 07:39
News
Staf Ahli Menteri Bidang Penguatan RB Beri Penguatan Tusi ke Jajaran Kemenkumham Sulut
Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Sulut Ronald Lumbuun didampingi para Pimti Pratama beserta pejabat Administrasi, Pejabat Pengawas hadir dalam agenda tersebut.
Jum'at, 08 Des 2023 13:41
News
Kanwil Kemenkumham Sulut Jadi Tuan Rumah Ibadah Oikumene
Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Sulawesi Utara (Sulut) menjadi tuan rumah pelaksanaan Ibadah Oikumene Kemenkumham, Jumat (1/12/2023).
Jum'at, 01 Des 2023 19:36
News
Ronald Lumbuun Teken Komitmen Bersama Pengembangan Kompetensi SDM Kemenkumham
Rapat Koordinasi Evaluasi Kinerja Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Hukum dan HAM (BPSDM Kumham) resmi ditutup oleh Kepala BPSDM Kumham Iwan Kurniawan.
Rabu, 29 Nov 2023 12:00
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Warga Jeneponto Ditabrak Mobil, Tim Sarif-Qalby Siap Tanggung Biaya Pengobatan
3
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
4
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
5
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Warga Jeneponto Ditabrak Mobil, Tim Sarif-Qalby Siap Tanggung Biaya Pengobatan
3
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
4
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
5
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada