Partai Gelora Serahkan Rekomendasi Usungan untuk Pilkada Lutim dan Wajo
Ahmad Muhaimin
Kamis, 22 Agu 2024 16:39
Partai Gelora menyerahkan rekomendasi usungan kepada dua Paslon di Sulsel. Penyerahan dilakukan langsung oleh Ketum Gelora Anis Matta di Gelora Media Centre Jakarta pada Kamis (22/08/2024). Istimewa
MAKASSAR - Partai Gelora menyerahkan rekomendasi usungan kepada dua Paslon di Sulsel. Penyerahan dilakukan langsung oleh Ketum Gelora Anis Matta di Gelora Media Centre Jakarta pada Kamis (22/08/2024).
Dua paslon yang menerima rekomendasi yakni pasangan Irwan Bachri Syam-Puspawati Husler di Pilkada Luwu Timur (Lutim). Dan pasangan Andi Rosman-Baso Rahmanuddin di Wajo.
Sekretaris DPW Gelora Sulsel, Mudzakkir Ali Djamil mengungkapkan dua pasangan yang diusung ini memiliki potensi kemenangan yang besar. Seluruh kader juga diminta untuk merapatkan barisan memenangkan pasangan ini.
"Kita optimis pasangan yag diusung Gelora untuk Wajo dan Luwu Timur InsyaAllah akan menang dalam Pilkada. Kader-kader juga akan segera dikonsolidasi untuk bekerja dalam rangka pemenenangan," kata Muda sapaannya.
Dua paslon yang menerima rekomendasi yakni pasangan Irwan Bachri Syam-Puspawati Husler di Pilkada Luwu Timur (Lutim). Dan pasangan Andi Rosman-Baso Rahmanuddin di Wajo.
Sekretaris DPW Gelora Sulsel, Mudzakkir Ali Djamil mengungkapkan dua pasangan yang diusung ini memiliki potensi kemenangan yang besar. Seluruh kader juga diminta untuk merapatkan barisan memenangkan pasangan ini.
"Kita optimis pasangan yag diusung Gelora untuk Wajo dan Luwu Timur InsyaAllah akan menang dalam Pilkada. Kader-kader juga akan segera dikonsolidasi untuk bekerja dalam rangka pemenenangan," kata Muda sapaannya.
(UMI)
Berita Terkait
Sulsel
Bawaslu Luwu Timur Tekankan 728 Pengawas untuk Kawal Pilkada Berintegritas
Bawaslu Kabupaten Luwu Timur melaksanakan Apel Siaga Pengawasan Pemilihan Tahun 2024 yang digelar di Lapangan Merdeka Puncak Indah, Malili pada Rabu 20 November 2024.
Kamis, 21 Nov 2024 12:47
Sulsel
Taqwa Muller Doakan Puspawati Terpilih, Pertegas Dukungan Keluarga Alm Husler untuk Ibas-Puspa
Keluarga besar almarhum Thorig Husler menunjukkan dukungan penuh kepada pasangan Irwan Bachri Syam-Puspawati Husler (Ibas-Puspa) dalam Pilkada 2024 Luwu Timur.
Selasa, 19 Nov 2024 11:44
Sulsel
Di Debat Pamungkas, Puspawati Pastikan Kesejahteraan Tenaga Medis Lutim Tak Lagi Terabaikan
Dalam pemaparan visi misi Ibas-Puspa pada debat terakhir Pilkada Luwu Timur 2024 di Hotel Claro, Makassar, Minggu 17 November 2024, Paslon nomor urut 03 ini menyinggung soal kesejahteraan tenaga medis.
Senin, 18 Nov 2024 13:29
Sulsel
Puspawati Husler Mengaku Miris Soal Banyaknya Kekerasan Perempuan di Lutim
Calon Wakil Bupati Luwu Timur nomor urut 3, Puspawati Husler mengaku miris dengan kondisi tingginya angka kekerasan terhadap perempuan di Luwu Timur.
Senin, 18 Nov 2024 08:14
Sulsel
Kutip Buku Samuel Huntington, Ketua KPU Lutim Sampaikan Pesan Bijak di Debat Terakhir
KPU Luwu Timur (Lutim) menggelar debat terbuka kedua antar Paslon di Hotel Claro, 17 November 2024 malam. Debat pamungkas ini mengusung tema "“Memajukan daerah dengan penyelarasan pembangunan untuk memperkokoh bangsa dan negara”.
Minggu, 17 Nov 2024 21:34
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
3
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
4
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
5
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
3
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
4
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
5
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024