Bantaeng Raih Penghargaan sebagai Kabupaten Terbaik Bidang Investasi
bahar karibo
Jum'at, 08 Nov 2024 16:54
Sekretaris Daerah Kabupaten Bantaeng Abdul Wahab (kanan) menerima penghargaan. Foto: Istimewa
MAKASSAR - Capaian positif terus diraih oleh Pemerintah Kabupaten Bantaeng, kali ini daerah berjuluk Butta Toa tersebut berhasil meraih penghargaan dari Fajar Award 2024.
Sekretaris Daerah Kabupaten Bantaeng Abdul Wahab didampingi Kepala Dinas Kominfo SP Bantaeng, H. Subhan menghadiri acara penganugerahan yang diselenggarakan di Phinisi Ball Room Hotel Claro Makassar pada Kamis, 7 November 2024.
Mewakili Pj Bupati Bantaeng Andi Abubakar, Sekda Bantaeng menerima tropi penghargaan sebagai Kabupaten Terbaik Bidang Investasi pada Kategori Pemerintahan yang menunjukkan kinerja baik Pemerintah Kabupaten Bantaeng dalam bidang investasi di daerah.
Penganugerahan penghargaan tersebut berlangsung dalam perayaan HUT ke-43 Harian Fajar dengan tema “Harmoni Kolaborasi”, di mana Fajar Award merupakan bentuk penghargaan dan apresiasi Fajar sebagai portal berita nasional terhadap prestasi perguruan tinggi, lembaga perbankan, BUMN, dan pemerintah daerah di Sulawesi Selatan.
Adapun Indikator penilaian dan penentuan daerah yang layak mendapatkan penghargaan dilakukan berdasarkan hasil kajian dan riset tim kerja terdiri atas Divisi Redaksi, Divisi Penelitian dan Pengembangan (Litbang) Harian Fajar bekerja sama dengan BPS, BPK, BI, dan LPS.
Sekretaris Daerah Kabupaten Bantaeng Abdul Wahab didampingi Kepala Dinas Kominfo SP Bantaeng, H. Subhan menghadiri acara penganugerahan yang diselenggarakan di Phinisi Ball Room Hotel Claro Makassar pada Kamis, 7 November 2024.
Mewakili Pj Bupati Bantaeng Andi Abubakar, Sekda Bantaeng menerima tropi penghargaan sebagai Kabupaten Terbaik Bidang Investasi pada Kategori Pemerintahan yang menunjukkan kinerja baik Pemerintah Kabupaten Bantaeng dalam bidang investasi di daerah.
Penganugerahan penghargaan tersebut berlangsung dalam perayaan HUT ke-43 Harian Fajar dengan tema “Harmoni Kolaborasi”, di mana Fajar Award merupakan bentuk penghargaan dan apresiasi Fajar sebagai portal berita nasional terhadap prestasi perguruan tinggi, lembaga perbankan, BUMN, dan pemerintah daerah di Sulawesi Selatan.
Adapun Indikator penilaian dan penentuan daerah yang layak mendapatkan penghargaan dilakukan berdasarkan hasil kajian dan riset tim kerja terdiri atas Divisi Redaksi, Divisi Penelitian dan Pengembangan (Litbang) Harian Fajar bekerja sama dengan BPS, BPK, BI, dan LPS.
(MAN)
Berita Terkait
Sulsel
Pemkab Bantaeng Kerja Sama DJKI Perluas Pasar Kopi Lokal hingga Mancanegara
Sekretaris Daerah Kabupaten Bantaeng, H Abdul Wahab, menghadiri kegiatan GITM di Sentra IKM Pengolahan Kopi, Jalan Baji Areng, Kelurahan Banyorang, Kecamatan Tompobulu.
Kamis, 07 Nov 2024 13:10
Sulsel
Posyandu Era Baru Resmi Dilaunching di Kabupaten Bantaeng
Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan resmi meluncurkan Pilot Project Posyandu Era Baru dengan 6 Standar Pelayanan Minimal (SPM), Rabu (6/11/2024). Peluncuran dilakukan online dan offline, serentak di 24 kabupaten/kota se-Sulsel oleh Pj Gubernur dan Ketua Pembina Posyandu.
Rabu, 06 Nov 2024 16:21
Sulsel
Pj Bupati Bantaeng Lantik Sejumlah Pejabat Tinggi dan Fungsional
Pj. Bupati Bantaeng Andi Abubakar baru saja melantik dan mengambil sumpah jabatan Pejabat Tinggi Pratama dan Pejabat Fungsional, Jumat (25/10/2024).
Jum'at, 25 Okt 2024 22:49
Sulsel
Pj Bupati Bantaeng Sebut Masa Depan Bangsa Ada di Pundak Santri
Pj Bupati Bantaeng, Andi Abubakar menjadi Pembina pada Apel dalam rangka Memperingati Hari Santri Nasional (HSN) 2024 di Lapangan Kantor Bupati Bantaeng, Selasa (22/10/2024).
Selasa, 22 Okt 2024 14:31
Sulsel
Pj Bupati Bantaeng Tegaskan Penurunan Kemiskinan Bukan Sekadar Wacana
Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) tahun 2024, angka kemiskinan di Kabupaten Bantaeng masih terbilang tinggi, yakni 8,26 persen.
Selasa, 15 Okt 2024 15:17
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Oknum Lurah dan Sekretaris PPS Diduga Tak Netral di Pilkada Jeneponto
2
30 Ribu Massa Pendukung Sarif-Qalby Padati Kampanye Dialogis di Bangkala
3
3 Eks Komisioner KPU Sulsel jadi Panelis Debat Pamungkas Pilkada Selayar
4
BBPOM Makassar Pastikan 6 Produk Skincare Ilegal Punya Kandungan Air Raksa
5
Tumpah Ruah Masyarakat Mahalona Raya di Kampanye Ibas-Puspa
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Oknum Lurah dan Sekretaris PPS Diduga Tak Netral di Pilkada Jeneponto
2
30 Ribu Massa Pendukung Sarif-Qalby Padati Kampanye Dialogis di Bangkala
3
3 Eks Komisioner KPU Sulsel jadi Panelis Debat Pamungkas Pilkada Selayar
4
BBPOM Makassar Pastikan 6 Produk Skincare Ilegal Punya Kandungan Air Raksa
5
Tumpah Ruah Masyarakat Mahalona Raya di Kampanye Ibas-Puspa