Guru Besar UIN Alauddin Prof Kamaruddin Amin Dilantik Jadi Sekjend Kemenag RI
Kamis, 23 Jan 2025 07:14

Pelantikan pejabat di lingkungan Kemenag RI, Rabu kemarin. Foto: Istimewa
JAKARTA - Guru Besar UIN Alauddin Makassar, Prof. Dr. Phil. Kamaruddin Amin dilantik sebagai Sekretaris Jenderal Kementerian Agama Republik Indonesia (Kemenag RI).
Ia menggantikan Muhammad Ali Ramdhani yang dilantik sebagai Kepala Badan Moderasi Beragama dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kemenag RI.
Prof. Dr. Phil. Kamaruddin Amin dilantik oleh Menteri Agama Nasaruddin Umar di Auditorium HM Rasjidi Kantor Kemenag Jalan M.H. Thamrin No.6 Jakarta, Rabu 22 Januari 2025.
Profesor dalam Bidang Ilmu Linguistik Arab pada Fakultas Adab dan Humaniora ini memulai kariernya di Kemenag RI pada tahun 2012. Ia menjabat Sekertaris Direktorat Jenderal Pendidikan Islam. Kemudian Dirjen Pendidikan Islam 2014-2020, Dirjen Bimas Islam 2020-2024.
Dalam amanatnya, Menag Nasaruddin Umar minta kepada seluruh pejabat Kemenag untuk senantiasa mematuhi dan taat pada aturan yang berlaku dan mampu mengemban amanat di mana pun berada.
"Roda kepemimpinan Kementerian Agama ini akan indah manakala kita mengikuti aturan- aturan yang berlaku," kata Menag.
Ia juga mengingatkan para pejabat agar jangan memberikan peluang segala macam dan sekecil apapun kebocoran di Kementerian Agama.
"Seperti yang sering saya sampaikan, Kementerian Agama ini laksana kain putih, setitik noda kecil pun akan terlihat, apalagi di era teknologi informasi canggih saat ini," tandas Menag.
Hadir dalam pelantikan, para Staf Khusus dan Tenaga Ahli Menteri Agama dan Para Pejabat Eselon II Kementerian Agama.
Ia menggantikan Muhammad Ali Ramdhani yang dilantik sebagai Kepala Badan Moderasi Beragama dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kemenag RI.
Prof. Dr. Phil. Kamaruddin Amin dilantik oleh Menteri Agama Nasaruddin Umar di Auditorium HM Rasjidi Kantor Kemenag Jalan M.H. Thamrin No.6 Jakarta, Rabu 22 Januari 2025.
Profesor dalam Bidang Ilmu Linguistik Arab pada Fakultas Adab dan Humaniora ini memulai kariernya di Kemenag RI pada tahun 2012. Ia menjabat Sekertaris Direktorat Jenderal Pendidikan Islam. Kemudian Dirjen Pendidikan Islam 2014-2020, Dirjen Bimas Islam 2020-2024.
Dalam amanatnya, Menag Nasaruddin Umar minta kepada seluruh pejabat Kemenag untuk senantiasa mematuhi dan taat pada aturan yang berlaku dan mampu mengemban amanat di mana pun berada.
"Roda kepemimpinan Kementerian Agama ini akan indah manakala kita mengikuti aturan- aturan yang berlaku," kata Menag.
Ia juga mengingatkan para pejabat agar jangan memberikan peluang segala macam dan sekecil apapun kebocoran di Kementerian Agama.
"Seperti yang sering saya sampaikan, Kementerian Agama ini laksana kain putih, setitik noda kecil pun akan terlihat, apalagi di era teknologi informasi canggih saat ini," tandas Menag.
Hadir dalam pelantikan, para Staf Khusus dan Tenaga Ahli Menteri Agama dan Para Pejabat Eselon II Kementerian Agama.
(MAN)
Berita Terkait

Sulsel
Guru PAI di Jeneponto Kecewa, Tamsil Gaji ke-13 Tidak Dibayarkan
Ratusan Guru Pendidikan Agama Islam (PAI) yang berstatus Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Kabupaten Jeneponto merasa kecewa dengan kebijakan pemerintah.
Kamis, 27 Mar 2025 20:46

Makassar City
Bupati Gowa Apresiasi Penanaman Sejuta Pohon Matoa Kemenag
Bupati Gowa, Sitti Husniah Talenrang mengapresiasi dan menyambut positif penanaman sejuta pohon matoa yang dilakukan oleh jajaran Kementerian Agama Kabupaten Gowa.
Selasa, 11 Mar 2025 15:19

News
Dibuka Hari ini, 70.113 Guru Binaan Kemenag Ikuti PPG Daljab Angkatan I
Program Pendidikan Profesi Guru (PPG) Dalam Jabatan (Daljab) bagi guru binaan Kementerian Agama mulai dibuka hari ini untuk angkatan I. Total ada 70.113 guru yang telah melakukan proses Lapor Diri
Senin, 10 Mar 2025 17:24

News
Menteri Agama Lobi Arab Saudi Tambah Kuota Pengawas Haji
Pemerintah Indonesia melalui Menteri Agama (Menag) Nasaruddin Umar telah melobi pemerintah Arab Saudi agar dapat menambahkan kuota pengawas haji untuk jemaah haji Indonesia.
Rabu, 05 Mar 2025 05:41

News
Sambut Ramadan, 1.000 Dai Dikirim ke Wilayah 3T hingga Luar Negeri
Kementerian Agama (Kemenag) tahun ini kembali mengirim 1.000 dai dan daiyah dari berbagai daerah di Indonesia ke wilayah 3T (Terdepan, Terluar, Tertinggal), wilayah khusus, hingga luar negeri. Program ini menjadi bagian dari tarhib Ramadan 1446 H.
Kamis, 27 Feb 2025 21:18
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Camat Turatea Diduga Persulit Tanda Tangan Rekomendasi Pencairan Dana Desa
2

Fraksi Revolusi Keadilan Soroti Sikap Camat Turatea Jeneponto
3

Komisi II DPRD Jeneponto RDP Bahas HPP Gabah dan Jagung Kuning
4

Wabup Sahabuddin Beri Penghargaan ke Tim Pemenangan Sahabat Tani
5

Fraksi Golkar DPRD Sulsel Serahkan Paket Ramadan untuk Petugas Kebersihan hingga Satpol PP
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Camat Turatea Diduga Persulit Tanda Tangan Rekomendasi Pencairan Dana Desa
2

Fraksi Revolusi Keadilan Soroti Sikap Camat Turatea Jeneponto
3

Komisi II DPRD Jeneponto RDP Bahas HPP Gabah dan Jagung Kuning
4

Wabup Sahabuddin Beri Penghargaan ke Tim Pemenangan Sahabat Tani
5

Fraksi Golkar DPRD Sulsel Serahkan Paket Ramadan untuk Petugas Kebersihan hingga Satpol PP