Di Rakernas, Kaesang Resmikan RMS Bergabung ke PSI Lewat Pantun
Kamis, 29 Jan 2026 16:19
RMS dipakaikan jaket langsung oleh Ketum DPP, Kaesang Pengarep di Rakernas PSI yang berlangsung di Hotel Claro Makassar pada Kamis (29/01/2026). Foto: Istimewa
MAKASSAR - Tokoh politik Sulsel, Rusdi Masse (RMS) akhirnya bergabung ke Partai Solidaritas Indonesia (PSI). RMS dipakaikan jaket langsung oleh Ketum DPP, Kaesang Pangarep di Rakernas PSI yang berlangsung di Hotel Claro Makassar pada Kamis (29/01/2026).
Menariknya, Kaesang memperkenalkan RMS lewat pantun.
"Ke Makassar naik Air Asia, jangan lupa minum es. Mari keluarga Partai Solidaritas Indonesia, kita sambut Bang RMS," ucap Kaesang disambut tepuk tangan seluruh peserta Rakernas.
RMS pun langsung memasuki arena Rakernas diiringi tepuk tangan seluruh peserta. Ia langsung menghampiri Kaesang yang ada di atas panggung.
Di panggung, Kaesang memasangkan jaket PSI kepada RMS. Mantan Ketua DPW Nasdem Sulsel ini terlihat senang dan gembira.
"Terima kasih Mas Ketum, terima kasih semua teman-teman dari DPP PSI. Mudah-mudahan dengan kehadiran saya di PSI bisa berbuat banyak untuk bagaimana supaya PSI jauh lebih bagus daripada yang pernah saya lalui," ungkap RMS usai resmi bergabung dengan PSI.
Menariknya, Kaesang memperkenalkan RMS lewat pantun.
"Ke Makassar naik Air Asia, jangan lupa minum es. Mari keluarga Partai Solidaritas Indonesia, kita sambut Bang RMS," ucap Kaesang disambut tepuk tangan seluruh peserta Rakernas.
RMS pun langsung memasuki arena Rakernas diiringi tepuk tangan seluruh peserta. Ia langsung menghampiri Kaesang yang ada di atas panggung.
Di panggung, Kaesang memasangkan jaket PSI kepada RMS. Mantan Ketua DPW Nasdem Sulsel ini terlihat senang dan gembira.
"Terima kasih Mas Ketum, terima kasih semua teman-teman dari DPP PSI. Mudah-mudahan dengan kehadiran saya di PSI bisa berbuat banyak untuk bagaimana supaya PSI jauh lebih bagus daripada yang pernah saya lalui," ungkap RMS usai resmi bergabung dengan PSI.
(UMI)
Berita Terkait
Sulsel
Baru Bergabung ke PSI, Sekjen Raja Juli Juluki RMS Jokowinya Sulsel
Sekjen DPP PSI, Raja Juli Antoni menyambut hangat bergabungnya RMS ke partainya. Ia bahkan mengibaratkan RMS sebagai sosok Joko Widodo di Sulsel.
Kamis, 29 Jan 2026 17:24
Sulsel
Wabup Golkar Gabung PSI di Sulsel, Langsung Diberi Jabatan Ketua Oleh Kaesang
Dua Wakil Kepala Daerah di Sulsel resmi bergabung dengan PSI. Ketum DPP Kaesang Pangarep melantik langsung pengurus DPW dan DPD di Hotel Claro Makassar pada Rabu (28/01/2026).
Rabu, 28 Jan 2026 18:05
Sulsel
Minta Geser Partai Sebelah, Kaesang Perintahkan Gandi Menangkan PSI di Sulsel
Partai Solidaritas Indonesia (PSI) membidik tahta Nasdem sebagai partai pemenang pemilu di Sulsel. Partai berlogo gajah ini menargetkan keluar sebagai juara di Sulsel pada Pileg 2029.
Rabu, 28 Jan 2026 17:37
Sulsel
PSI Toraja Utara Boyong Puluhan Kader Sukseskan Pelantikan & Rakernas di Makassar
Sebanyak 40 kader Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kabupaten Toraja Utara menghadiri Rapat Kerja Nasional (Rakernas) PSI yang digelar di Kota Makassar, Sulawesi Selatan.
Rabu, 28 Jan 2026 11:39
Sulsel
Kaesang Tiba di Makassar, Dijadwalkan Hadiri Pelantikan dan Rakernas PSI
Ketua Umum DPP PSI, Kaesang Pangarep tiba di Makassar pada Selasa (27/01/2026). Ia dijemput langsung sejumlah pengurus DPW PSI Sulsel saat tiba di Bandara Hasanuddin Makassar.
Selasa, 27 Jan 2026 14:35
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Wabup Golkar Gabung PSI di Sulsel, Langsung Diberi Jabatan Ketua Oleh Kaesang
2
Perluas Jangkauan, Maxim Segera Buka 4 Cabang Baru di Sulsel
3
Bapenda Maros Beri Penghargaan ke Wajib Pajak
4
Akses Jalan Dibuka, Penyaluran BBM ke Luwu Raya Kembali Lancar
5
UMI Satu-Satunya PTS di Indonesia Timur jadi Pengelola KNB Scholarship 2026
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Wabup Golkar Gabung PSI di Sulsel, Langsung Diberi Jabatan Ketua Oleh Kaesang
2
Perluas Jangkauan, Maxim Segera Buka 4 Cabang Baru di Sulsel
3
Bapenda Maros Beri Penghargaan ke Wajib Pajak
4
Akses Jalan Dibuka, Penyaluran BBM ke Luwu Raya Kembali Lancar
5
UMI Satu-Satunya PTS di Indonesia Timur jadi Pengelola KNB Scholarship 2026