PSM Makassar Berhasil Tahan Imbang Persita Tangerang
Tim SINDOmakassar
Selasa, 14 Mar 2023 09:22
Tangerang - PSM Makassar saat menghadapi pemain Persita Tangerang pada lanjutan Liga 1 2022/2023 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Senin (13/3/2023). Berbagai upaya terus dilakukan oleh PSM untuk bisa memecahkan kebuntuan di babak pertama. Tapi, Persita juga menunjukan pertahanan yang solid dan dapat menggagalkan upaya tim tamu dengan skor imbang 0-0. (Foto: Official PSM Makassar for Sindo Makassar)
(MAS)
Foto Terkait
HUT Ke-16 SINDO Makassar, Akselerasi Untuk Negeri
HUT Ke-16 SINDO Makassar, Akselerasi Untuk Negeri
Para mitra dari berbagai sektor usaha mulai dari hotel, otomotif, properti, perusahaan elektronik, pemerintah daerah dan lain-lain turut merayakan euforia anniversary ke-16 SINDO Makassar yang bertema Akselerasi Untuk Negeri, Senin (25/9/2023). Mereka pun mendoakan agar SINDO Makassar dapat terus maju dan melalukan inovasi serta berkolaborasi dengan berbagai pihak.
Senin, 25 Sep 2023 21:14
Menikmati Suasana Asri di Tamana Tallasa City Makassar
Sejumlah pengunjung menikmati suasana santai di Tamana Tallasa City Makassar, Sabtu (9/9/2023).
Senin, 11 Sep 2023 12:30
Jelang Idul Adha, Permintaan Sapi untuk Kurban Meningkat
Sejumlah sapi peliharaan dijual di Jalan Hertasning Baru, Makassar, Senin (12/6/2023).
Senin, 12 Jun 2023 21:27
Atraksi Permainan Lampu Manjakan Mata Pengunjung
Sejumlah pengunjung menikmati suasana santai di Makassar Light Festival Lapangan Hasanuddin, Makassar, Minggu (11/6/2023).
Minggu, 11 Jun 2023 18:10
Semangat Chaidir Syam tinjau Jalan Rintisan Program TNI Manunggal Membangun Desa
Bupati Maros Chaidir Syam meninjau program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-116 di Desa Gattareng Matinggi, Kecamatan Mallawa, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan, Kamis (8/6/2023).
Jum'at, 09 Jun 2023 10:58
Foto Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
MyPertamina Satgas Nataru Ride Pastikan Distribusi Energi Tanpa Hambatan
2
UIN Alauddin Beri Bantuan ke Korban Banjir, dari Sembako hingga Layanan Psikososial
3
PLN Catat Rekor Transaksi SPKLU: Melonjak Lebih dari 400 Persen di Hari ke-7 Siaga Nataru
4
Sempat Jabat Plt, Prof Hambali Thalib Resmi Jadi Rektor UMI
5
Gelar Bakti Sosial, Polres Jeneponto Bersihkan Sampah di Pasar Karisa
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
MyPertamina Satgas Nataru Ride Pastikan Distribusi Energi Tanpa Hambatan
2
UIN Alauddin Beri Bantuan ke Korban Banjir, dari Sembako hingga Layanan Psikososial
3
PLN Catat Rekor Transaksi SPKLU: Melonjak Lebih dari 400 Persen di Hari ke-7 Siaga Nataru
4
Sempat Jabat Plt, Prof Hambali Thalib Resmi Jadi Rektor UMI
5
Gelar Bakti Sosial, Polres Jeneponto Bersihkan Sampah di Pasar Karisa