Ratusan Anggota Polisi Dikerahkan Amankan Pemilihan Wabup Lutim
Fitra budin
Senin, 06 Maret 2023 - 10:08 WIB
Jajaran Kepolisian Resor (Polres) Luwu Timur, mengerahkan ratusan personel dalam pengamanan Pemilihan Wakil Bupati Luwu Timur, di Gedung DPRD Luwu Timur, Senin (06/03/23).
Kasubsi PIDM Sihumas Polres Lutim, Bripka Muh Taufik mengatakan, pihaknya mengerahkan sekitar 118 personel kepolisian dalam pengamanan ini.
Baca Juga: Pantarlih Sambangi Rujab Bupati dan Wakil Bupati Bone Lakukan Coklit
"Kita juga tergabung dengan 1 Satuan Setingkat Kompi (SSK) Brimob, sedangkan dari TNI ada 1 Satuan Tingkat Platon," kata dia kepada Sindo Makassar, Senin, (06/03/2023).
Lanjut Taufik, dalam pengamanan ini semua personel dikerahkan menjaga dari semua pintu masuk, dan pintu masuk ke gedung DPRD hanya dibuka disatu sisi saja.
"Cuma satu akses masuk yang dibuka, kita tempatkan anggota menjaga disemua pintu masuk," kata dia.
Baca Juga: Rapat Pemilihan Wakil Bupati Luwu Timur Dilakukan Secara Tertutup
Kasubsi PIDM Sihumas Polres Lutim, Bripka Muh Taufik mengatakan, pihaknya mengerahkan sekitar 118 personel kepolisian dalam pengamanan ini.
Baca Juga: Pantarlih Sambangi Rujab Bupati dan Wakil Bupati Bone Lakukan Coklit
"Kita juga tergabung dengan 1 Satuan Setingkat Kompi (SSK) Brimob, sedangkan dari TNI ada 1 Satuan Tingkat Platon," kata dia kepada Sindo Makassar, Senin, (06/03/2023).
Lanjut Taufik, dalam pengamanan ini semua personel dikerahkan menjaga dari semua pintu masuk, dan pintu masuk ke gedung DPRD hanya dibuka disatu sisi saja.
"Cuma satu akses masuk yang dibuka, kita tempatkan anggota menjaga disemua pintu masuk," kata dia.
Baca Juga: Rapat Pemilihan Wakil Bupati Luwu Timur Dilakukan Secara Tertutup