Tiga Hal Penting yang Wajib Diperhatikan agar Aman Berkendara di Jalan Raya
Jum'at, 20 Sep 2024 01:02
Astra Motor Sulsel membagikan tips aman berkendara di jalan raya kepada puluhan karyawan PT Nippon Indosari Corpindo Tbk. Foto/Istimewa
MAKASSAR - Instruktur Safety Riding Asmo Sulsel, Oging Adria Fitra Sakti, membagikan tips aman berkendara di jalan raya kepada puluhan karyawan PT Nippon Indosari Corpindo Tbk. Edukasi safety riding atau keselamatan berkendara itu diharapkan mampu diimplementasikan dan disebarluaskan ke orang sekitar.
"Dimulai dari 35 orang, dampaknya akan sangat besar, untuk mencegah kecelakaan di jalan,” kata dia.
Oging menyebut paling tidak ada tiga hal mendasar yang harus diperhatikan saat ingin berkendara di jalan raya. Hal pertama yang perlu diperhatikan, adalah kondisi pengendara itu sendiri. Harus dipastikan pengendara dalam kondisi sehat.
“Kedua kondisi kendaraan. Pastikan kendaraan dalam kondisi baik, atau tidak ada masalah. Ketiga, kelengkapan berkendara. Ini bagian yang tidak kalah penting, seperti helm hingga sarung tangan,” papar dia.
Oging mengharapkan apa yang telah diterima para peserta dalam edukasi kali ini, bisa diimplementasikan ketika berkendara di jalan.
“Selain itu mereka bisa mengajarkan juga kepada keluarga, atau rekan mereka tentang keselamatan berkendara ini,” ungkapnya.
Ia menyebut Asmo Sulsel akan terus menggencarkan edukasi keselamatan berkendara untuk menekan angka kecelakaan di jalan.
“Kami tidak hanya menjalankan bisnis, tapi juga selalu berupaya memberi dampak positif kepada masyarakat,” ungkapnya.
"Dimulai dari 35 orang, dampaknya akan sangat besar, untuk mencegah kecelakaan di jalan,” kata dia.
Oging menyebut paling tidak ada tiga hal mendasar yang harus diperhatikan saat ingin berkendara di jalan raya. Hal pertama yang perlu diperhatikan, adalah kondisi pengendara itu sendiri. Harus dipastikan pengendara dalam kondisi sehat.
“Kedua kondisi kendaraan. Pastikan kendaraan dalam kondisi baik, atau tidak ada masalah. Ketiga, kelengkapan berkendara. Ini bagian yang tidak kalah penting, seperti helm hingga sarung tangan,” papar dia.
Oging mengharapkan apa yang telah diterima para peserta dalam edukasi kali ini, bisa diimplementasikan ketika berkendara di jalan.
“Selain itu mereka bisa mengajarkan juga kepada keluarga, atau rekan mereka tentang keselamatan berkendara ini,” ungkapnya.
Ia menyebut Asmo Sulsel akan terus menggencarkan edukasi keselamatan berkendara untuk menekan angka kecelakaan di jalan.
“Kami tidak hanya menjalankan bisnis, tapi juga selalu berupaya memberi dampak positif kepada masyarakat,” ungkapnya.
(TRI)
Berita Terkait
News
Asmo Sulsel Gelar Awarding KLHR 2026, Siapkan Wakil ke Tingkat Nasional
Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) kembali menggelar Awarding Kompetisi Layanan Honda Regional (KLHR) 2026 sebagai agenda rutin tahunan.
Minggu, 21 Des 2025 13:29
Sulsel
Asmo Sulsel Edukasi Safety Riding untuk Karyawan Adira Palopo
Asmo Sulsel menegaskan komitmennya dalam mengkampanyekan keselamatan berkendara melalui edukasi safety riding bagi karyawan PT Adira Cabang Palopo.
Rabu, 17 Des 2025 18:31
Lifestyle
Dari Laki Code hingga Touring, Strategi Asmo Sulsel Rangkul Komunitas Honda
Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) terus menunjukkan komitmennya dalam membangun hubungan yang erat dan berkelanjutan dengan komunitas pecinta sepeda motor Honda.
Selasa, 16 Des 2025 14:23
News
Gardu Garuda Season 5 Palopo, Asmo Sulsel Hadirkan Turnamen Domino & Mini Launching Scoopy
Ajang turnamen domino ini telah menjadi wadah berkumpulnya komunitas dan masyarakat Kota Palopo, serta digelar selama dua hari pada 13–14 Desember 2025 di Gedung BRC Perumnas Rampoang, Palopo.
Senin, 15 Des 2025 18:13
News
Asmo Sulsel Bekali Siswa SMKN 2 Pangkep dengan Pengetahuan Safety Riding
Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) kembali memperkuat kampanye keselamatan berkendara melalui edukasi safety riding kepada siswa-siswi SMKN 2 Pangkep.
Jum'at, 12 Des 2025 13:10
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Bupati Jeneponto Tunjuk Camat Rumbia Abdul Rajab jadi Plt Kadis Perikanan dan Kelautan
2
Viral Guru Honorer di Jeneponto Dipecat, Diduga Diganti Adik Kepsek yang Lolos PPPK
3
Tiga Pria Mabuk Bawa Sajam Teror Warga di Jeneponto
4
PT Pegadaian Serahkan Bantuan Ambulans untuk Puskesmas Perawatan Saleman
5
DPRD Makassar Segera Terbitkan Rekomendasi Sengketa Lahan Bangkala
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Bupati Jeneponto Tunjuk Camat Rumbia Abdul Rajab jadi Plt Kadis Perikanan dan Kelautan
2
Viral Guru Honorer di Jeneponto Dipecat, Diduga Diganti Adik Kepsek yang Lolos PPPK
3
Tiga Pria Mabuk Bawa Sajam Teror Warga di Jeneponto
4
PT Pegadaian Serahkan Bantuan Ambulans untuk Puskesmas Perawatan Saleman
5
DPRD Makassar Segera Terbitkan Rekomendasi Sengketa Lahan Bangkala