Honda Bikers Motour Camp 2025, Ajang Silaturahmi Bikers di Sulsel
Senin, 17 Feb 2025 12:01

Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) menggelar acara Honda Bikers Motour Camp 2025 di Iefa Camp & Resort, Malino, Gowa, pada Sabtu (15/2/2025) hingga Minggu (16/2/2025). Foto/Istimewa
MALINO - Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) menggelar acara Honda Bikers Motour Camp 2025 di Iefa Camp & Resort, Malino, Gowa, pada Sabtu (15/2/2025) hingga Minggu (16/2/2025). Acara ini merupakan bentuk apresiasi kepada para bikers Honda.
“Honda Bikers Motour Camp 2025 hadir di awal tahun ini sebagai ajang apresiasi Main Dealer kepada para bikers Honda di Sulawesi Selatan,” ujar PIC Community Asmo Sulsel, Habib Permadi.
Habib berharap acara ini dapat memberikan lebih dari sekadar kesempatan bagi para bikers untuk berkumpul dan menikmati keseruan bersama pengguna sepeda motor Honda lainnya. "Semoga ini bisa mempererat silaturahmi antar bikers dan tentunya dengan kami di Asmo Sulsel," tambahnya.
Event ini diikuti oleh Ikatan Motor Honda Makassar dengan 85 motor peserta. Acara dimulai dengan konvoi menuju lokasi acara. "Keseruan Honda Bikers Motour Camp 2025 dimulai dengan riding konvoi dari Main Dealer Honda menuju lokasi acara," ungkap Habib.
Dengan konsep camping, peserta mendirikan tenda yang disediakan. Berbagai kegiatan seperti sharing tentang manajemen organisasi, jurnalistik, dan media sosial, serta menikmati momen api unggun, menjadi bagian dari rangkaian acara.
“Keesokan paginya, kami mengadakan senam bersama, team building, serta memberikan reward apresiasi kepada peserta dan klub Honda Community. Kami sekali lagi mengucapkan terima kasih kepada para peserta yang telah mengikuti kegiatan ini,” ujar Habib.
Ketua Ikatan Motor Honda Makassar, Taufan Kurniawan, mengapresiasi gelaran Honda Bikers Motour Camp 2025. Ia menilai acara ini sebagai ajang silaturahmi yang dapat mempererat hubungan antar bikers.
“Kami juga mengucapkan terima kasih kepada Astra Motor Sulawesi Selatan yang telah menyelenggarakan acara ini. Kami berharap bisa bersinergi dalam berbagai acara lainnya,” ungkap pria yang akrab disapa Ophan.
“Honda Bikers Motour Camp 2025 hadir di awal tahun ini sebagai ajang apresiasi Main Dealer kepada para bikers Honda di Sulawesi Selatan,” ujar PIC Community Asmo Sulsel, Habib Permadi.
Habib berharap acara ini dapat memberikan lebih dari sekadar kesempatan bagi para bikers untuk berkumpul dan menikmati keseruan bersama pengguna sepeda motor Honda lainnya. "Semoga ini bisa mempererat silaturahmi antar bikers dan tentunya dengan kami di Asmo Sulsel," tambahnya.
Event ini diikuti oleh Ikatan Motor Honda Makassar dengan 85 motor peserta. Acara dimulai dengan konvoi menuju lokasi acara. "Keseruan Honda Bikers Motour Camp 2025 dimulai dengan riding konvoi dari Main Dealer Honda menuju lokasi acara," ungkap Habib.
Dengan konsep camping, peserta mendirikan tenda yang disediakan. Berbagai kegiatan seperti sharing tentang manajemen organisasi, jurnalistik, dan media sosial, serta menikmati momen api unggun, menjadi bagian dari rangkaian acara.
“Keesokan paginya, kami mengadakan senam bersama, team building, serta memberikan reward apresiasi kepada peserta dan klub Honda Community. Kami sekali lagi mengucapkan terima kasih kepada para peserta yang telah mengikuti kegiatan ini,” ujar Habib.
Ketua Ikatan Motor Honda Makassar, Taufan Kurniawan, mengapresiasi gelaran Honda Bikers Motour Camp 2025. Ia menilai acara ini sebagai ajang silaturahmi yang dapat mempererat hubungan antar bikers.
“Kami juga mengucapkan terima kasih kepada Astra Motor Sulawesi Selatan yang telah menyelenggarakan acara ini. Kami berharap bisa bersinergi dalam berbagai acara lainnya,” ungkap pria yang akrab disapa Ophan.
(TRI)
Berita Terkait

Lifestyle
8 Tips Merawat Sepeda Motor Usai Mudik agar Tetap Aman dan Nyaman
Setelah perjalanan panjang tersebut, sepeda motor pun membutuhkan perhatian khusus. Asmo Sulsel membagikan sejumlah tips perawatan sepeda motor pascamudik.
Jum'at, 18 Apr 2025 13:11

Lifestyle
New CB150 Verza Tampil Lebih Macho dengan Warna Baru
PT Astra Honda Motor (AHM) kembali menyegarkan tampilan sepeda motor naked sport andalannya, New CB150 Verza, yang kini tampil lebih macho dan tangguh.
Kamis, 17 Apr 2025 14:27

Sulsel
Ribuan Pengunjung Ramaikan Honda Premium Matic Day di Maros
Gelaran Honda Premium Matic Day di Grand Mall Maros pada 12-13 April 2025 berlangsung sangat meriah. Ribuan orang hadir untuk memeriahkan acara ini.
Selasa, 15 Apr 2025 22:29

News
Peduli Sesama, Asmo Sulsel Gelar Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
Astra Motor Sulawesi Selatan bekerja sama dengan Unit Transfusi Darah (UTD) Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Selatan menggelar aksi sosial donor darah.
Minggu, 13 Apr 2025 14:25

Lifestyle
Tips Ampuh Hadapi Pengereman Mendadak di Jalan Raya
Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) memberikan beberapa tips penting bagi pengendara yang menghadapi kendaraan di depan yang melakukan rem mendadak.
Sabtu, 12 Apr 2025 12:53
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Dosen Unhas Terbitkan Buku Manajemen Risiko Bencana Longsor
2

Energi Bersih PLN Terangi Pulau Satangnga Takalar
3

Kinerja 2024 Positif! Telkom Bukukan Pendapatan Konsolidasi Rp150 Triliun
4

Ismail Calon Tunggal Ketua KONI Makassar, Sudirman TMS
5

Wali Kota Makassar Pimpin Upacara Pemakaman Anggota DPRD Ruslan Mahmud
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Dosen Unhas Terbitkan Buku Manajemen Risiko Bencana Longsor
2

Energi Bersih PLN Terangi Pulau Satangnga Takalar
3

Kinerja 2024 Positif! Telkom Bukukan Pendapatan Konsolidasi Rp150 Triliun
4

Ismail Calon Tunggal Ketua KONI Makassar, Sudirman TMS
5

Wali Kota Makassar Pimpin Upacara Pemakaman Anggota DPRD Ruslan Mahmud