Astra Motor Sulsel Edukasi Safety Riding untuk Pekerja di Prodia
Selasa, 25 Feb 2025 15:51
Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) menggelar edukasi safety riding untuk para pekerja di Prodia, beberapa waktu lalu. Foto/Istimewa
MAKASSAR - Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) menggelar edukasi safety riding untuk para pekerja di Prodia, beberapa waktu lalu. Edukasi ini diharap semakin meningkatkan kesadaran para pekerja mengedepankan keselamatan dalam berkendara.
Instruktur Safety Riding Asmo Sulsel, Wanny mengatakan melalui edukasi ini diharap masyarakat semakin sadar untuk meningkatkan keselamatan berkendara. “Mungkin saja ada beberapa hal yang masih dilupakan ketika berkendara, kami mencoba mengingatkan untuk tetap #Cari_Aman,” kata Wanny.
Wanny mengatakan melalui edukasi safety riding ini diharap menunjang pekerjaan para pekerja di Prodia. “Pastinya mereka melakukan mobilitas, harapannya dengan edukasi ini bisa mendukung kerja mereka,” ujarnya.
Ia juga mengucapkan terima kasih kepada Prodia yang telah mendukung kampanye keselamatan berkendara. Disebutnya kampanye keselamatan berkendara ini tentunya perlu dukungan dari berbagai pihak.
“Ada 35 peserta yang mengikuti kegiatan ini. Semuanya sangat antusias mengikuti. Kami juga membagikan doorprize. Kami berharap edukasi ini bisa bermanfaat, dan mereka bisa menyebarkan ke orang-orang terdekat,” kata Wanny.
Wanny berharap seluruh elemen kelompok masyarakat lainnya juga bisa memiliki kesadaran yang sama tentang keselamatan berkendara. Pihak Asmo Sulsel disebut Wanny juga selalu siap berkolaborasi.
“Kami tentu membuka peluang untuk terus mengkampanyekan keselamatan berkendara dengan berbagai pihak, baik perusahaan swasta, komunitas, sekolah atau yang lainnya. Tentu dampak baik nantinya bisa dirasakan dengan edukasi ini,” ungkapnya.
Instruktur Safety Riding Asmo Sulsel, Wanny mengatakan melalui edukasi ini diharap masyarakat semakin sadar untuk meningkatkan keselamatan berkendara. “Mungkin saja ada beberapa hal yang masih dilupakan ketika berkendara, kami mencoba mengingatkan untuk tetap #Cari_Aman,” kata Wanny.
Wanny mengatakan melalui edukasi safety riding ini diharap menunjang pekerjaan para pekerja di Prodia. “Pastinya mereka melakukan mobilitas, harapannya dengan edukasi ini bisa mendukung kerja mereka,” ujarnya.
Ia juga mengucapkan terima kasih kepada Prodia yang telah mendukung kampanye keselamatan berkendara. Disebutnya kampanye keselamatan berkendara ini tentunya perlu dukungan dari berbagai pihak.
“Ada 35 peserta yang mengikuti kegiatan ini. Semuanya sangat antusias mengikuti. Kami juga membagikan doorprize. Kami berharap edukasi ini bisa bermanfaat, dan mereka bisa menyebarkan ke orang-orang terdekat,” kata Wanny.
Wanny berharap seluruh elemen kelompok masyarakat lainnya juga bisa memiliki kesadaran yang sama tentang keselamatan berkendara. Pihak Asmo Sulsel disebut Wanny juga selalu siap berkolaborasi.
“Kami tentu membuka peluang untuk terus mengkampanyekan keselamatan berkendara dengan berbagai pihak, baik perusahaan swasta, komunitas, sekolah atau yang lainnya. Tentu dampak baik nantinya bisa dirasakan dengan edukasi ini,” ungkapnya.
(TRI)
Berita Terkait
News
Asmo Sulsel Gelar Awarding KLHR 2026, Siapkan Wakil ke Tingkat Nasional
Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) kembali menggelar Awarding Kompetisi Layanan Honda Regional (KLHR) 2026 sebagai agenda rutin tahunan.
Minggu, 21 Des 2025 13:29
Sulsel
Asmo Sulsel Edukasi Safety Riding untuk Karyawan Adira Palopo
Asmo Sulsel menegaskan komitmennya dalam mengkampanyekan keselamatan berkendara melalui edukasi safety riding bagi karyawan PT Adira Cabang Palopo.
Rabu, 17 Des 2025 18:31
Lifestyle
Dari Laki Code hingga Touring, Strategi Asmo Sulsel Rangkul Komunitas Honda
Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) terus menunjukkan komitmennya dalam membangun hubungan yang erat dan berkelanjutan dengan komunitas pecinta sepeda motor Honda.
Selasa, 16 Des 2025 14:23
News
Gardu Garuda Season 5 Palopo, Asmo Sulsel Hadirkan Turnamen Domino & Mini Launching Scoopy
Ajang turnamen domino ini telah menjadi wadah berkumpulnya komunitas dan masyarakat Kota Palopo, serta digelar selama dua hari pada 13–14 Desember 2025 di Gedung BRC Perumnas Rampoang, Palopo.
Senin, 15 Des 2025 18:13
News
Asmo Sulsel Bekali Siswa SMKN 2 Pangkep dengan Pengetahuan Safety Riding
Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) kembali memperkuat kampanye keselamatan berkendara melalui edukasi safety riding kepada siswa-siswi SMKN 2 Pangkep.
Jum'at, 12 Des 2025 13:10
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Ketua KONI Pusat Resmi Dilantik PB PSTI, Siap Gelar Liga Sepak Takraw
2
Bupati Jeneponto Tunjuk Camat Rumbia Abdul Rajab jadi Plt Kadis Perikanan dan Kelautan
3
PT Pegadaian Serahkan Bantuan Ambulans untuk Puskesmas Perawatan Saleman
4
Pelantikan Pejabat Baru, Pemkab Bantaeng Dorong Percepatan Program
5
Pemkot Makassar–BBPOM Perkuat Pengawasan Obat dan Makanan
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Ketua KONI Pusat Resmi Dilantik PB PSTI, Siap Gelar Liga Sepak Takraw
2
Bupati Jeneponto Tunjuk Camat Rumbia Abdul Rajab jadi Plt Kadis Perikanan dan Kelautan
3
PT Pegadaian Serahkan Bantuan Ambulans untuk Puskesmas Perawatan Saleman
4
Pelantikan Pejabat Baru, Pemkab Bantaeng Dorong Percepatan Program
5
Pemkot Makassar–BBPOM Perkuat Pengawasan Obat dan Makanan