Aklamasi! Andi Muhammad Sardi Kembali Terpilih Pimpin IJTI Pengda Sulsel
Tri Yari Kurniawan
Sabtu, 30 Sep 2023 19:12
Andi Muhammad Sardi kembali terpilih memimpin Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI) Pengda Sulawesi Selatan (Sulsel) periode 2023 - 2027. Foto/Istimewa
MAKASSAR - Andi Muhammad Sardi kembali terpilih memimpin Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI) Pengurus Daerah (Pengda) Sulawesi Selatan (Sulsel) periode 2023 - 2027.
Kepemimpinan Andi yang tidak diragukan lagi, membuatnya terpilih kembali secara aklamasi melalui Musyawarah Daerah (Musda) IV di Red Corner Cafe, Jalan Yusuf Daeng Ngawing, Makassar, Sabtu 30 September 2023.
"Dengan terpilihnya saudara Andi Muhammad Sardi, diharapkan bisa menjaga amanahnya sebagai Ketua IJTI Pengda Sulsel dan menjalankan seluruh tugas dan tanggung jawab organisasi pers," kata Ketua IJTI Pusat, Herik Kurniawan, seusai pelantikan.
Di waktu yang sama, ketua IJTI Sulsel terpilih ini juga langsung menunjuk sekretaris dan bendahara yakni Nila Rustam selaku bendahara dan Haeril sebagai sekertaris.
Dengan dilantiknya pengurus baru ini, Haeril berharap IJTI Sulsel aktif menjalankan seluruh kegiatan organisasi profesi jurnalis. Termasuk melakukan kegiatan sosial di masyarakat. "Semoga pengurus baru ini amanah dalam menjalankan tugasnya," jelasnya.
Sejarah IJTI
IJTI merupakan organisasi profesi yang diisi oleh para jurnalis televisi lokal dan nasional di Indonesia, yang berdiri di Jakarta sejak Agustus 1998.
Terbentuknya IJTI bersamaan dengan mundurnya Soeharto dari jabatannya sebagai Presiden RI. Setelah Soeharto turun, para jurnalis pun menggelar kongres pertama untuk mendirikan IJTI. (*)
Kepemimpinan Andi yang tidak diragukan lagi, membuatnya terpilih kembali secara aklamasi melalui Musyawarah Daerah (Musda) IV di Red Corner Cafe, Jalan Yusuf Daeng Ngawing, Makassar, Sabtu 30 September 2023.
"Dengan terpilihnya saudara Andi Muhammad Sardi, diharapkan bisa menjaga amanahnya sebagai Ketua IJTI Pengda Sulsel dan menjalankan seluruh tugas dan tanggung jawab organisasi pers," kata Ketua IJTI Pusat, Herik Kurniawan, seusai pelantikan.
Di waktu yang sama, ketua IJTI Sulsel terpilih ini juga langsung menunjuk sekretaris dan bendahara yakni Nila Rustam selaku bendahara dan Haeril sebagai sekertaris.
Dengan dilantiknya pengurus baru ini, Haeril berharap IJTI Sulsel aktif menjalankan seluruh kegiatan organisasi profesi jurnalis. Termasuk melakukan kegiatan sosial di masyarakat. "Semoga pengurus baru ini amanah dalam menjalankan tugasnya," jelasnya.
Sejarah IJTI
IJTI merupakan organisasi profesi yang diisi oleh para jurnalis televisi lokal dan nasional di Indonesia, yang berdiri di Jakarta sejak Agustus 1998.
Terbentuknya IJTI bersamaan dengan mundurnya Soeharto dari jabatannya sebagai Presiden RI. Setelah Soeharto turun, para jurnalis pun menggelar kongres pertama untuk mendirikan IJTI. (*)
(TRI)
Berita Terkait
News
Mengancam Kebebasan Pers, IJTI Sulsel Tegas Tolak RUU Penyiaran
IJTI Sulsel secara tegas menolak RUU Penyiaran. Salah satu alasan mendasar karena aturan itu jika disahkan bakal mengancam kebebasan pers.
Senin, 20 Mei 2024 16:24
News
Intip Serunya Outbond IJTI Sulsel di Maros, dari Main Bola Sumpit hingga Flying Fox
Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI) Pengurus Daerah (Pengda) Sulawesi Selatan (Sulsel) baru saja menggelar rapat kerja daerah ke-4 di Tokka Tena Rata, Kabupaten Maros.
Senin, 20 Nov 2023 21:48
News
Kolaborasi 4 Organisasi Profesi Jurnalis di Sulsel Gelar Buka Puasa Bersama Anak Panti
Kegiatan buka puasa bersama yang diinisiasi empat organisasi jurnalis itu, dalam rangka mempererat tali silaturahim antar sesama profesi jurnalis.
Minggu, 09 Apr 2023 20:40
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Warga Jeneponto Ditabrak Mobil, Tim Sarif-Qalby Siap Tanggung Biaya Pengobatan
2
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
3
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024
4
Adnan Purichta Ichsan Tegaskan Sikap Dukung Husniah-Darmawangsyah
5
Tim Hukum Hati Damai Harap Bawaslu Tindaklanjuti Laporan Dugaan Pelanggaran Kampanye Aurama
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Warga Jeneponto Ditabrak Mobil, Tim Sarif-Qalby Siap Tanggung Biaya Pengobatan
2
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
3
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024
4
Adnan Purichta Ichsan Tegaskan Sikap Dukung Husniah-Darmawangsyah
5
Tim Hukum Hati Damai Harap Bawaslu Tindaklanjuti Laporan Dugaan Pelanggaran Kampanye Aurama