Ketimbang Pilwalkot Makassar, PKB Sulsel Minta Deng Ical Fokus ke Senayan Dulu
Ahmad Muhaimin
Rabu, 15 Mar 2023 08:00
Politisi PKB Sulsel, Deng Ical saat diperkanalkan sebagai kader baru. Foto: Sindo Makassar
MAKASSAR - Mantan Wakil Walikota Makassar, Syamsu Rizal mantap bergabung ke PKB untuk maju ke DPRI RI Dapil Sulsel 1. Deng Ical pun sapaannya diminta untuk fokus bertarung di jalur tersebut.
Ketua DPC PKB Makassar, Fauzi Andi Wawo mengatakan Deng Ical ialah sosok figur potensial yang sudah mengantongi modal popularitas. Makanya ia mendorong Deng Ical untuk fokus bekerja agar bisa duduk di Senayan 2024.
"Daeng Ical memiliki kemampuan politik luar biasa. Partai ini memiliki keterwakilan di pusat. Kemarin kami memiliki keterwakilan dua (Andi Muawiyah Ramly dan H Haruna). Namun cuma satu yang efektif (bersama partai)," kata Uci sapaan Fauzi.
Anggota DPRD Sulsel ini menuturkan, semua Bacaleg PKB di Dapil Sulsel 1 memiliki potensi terpilih di DPR RI, khususnya Deng Ical. Uci bilang, jika terpilih maka Ketua PMI Makassar itu bisa memberikan kontribusi positif terhadap partai.
Sehingga menurut Uci, Deng Ical tak mesti lagi untuk maju di Pilwalkot Makassar 2024. "Daeng Ical memiliki kompetensi, jadi Daeng Ical jangan mi masuk Pilwali," jelasnya.
Soal kurangnya finansial PKB untuk mendorong Deng Ical di Pilwalkot, Uci menyebutkan bukan di situ titik persoalannya. Menurutnya, PKB di Sulsel akan sangat terbantu jika Deng Ical bisa duduk di DPR RI.
"Kami membutuhkan dukungan dari DPP untuk membesarkan partai ini di Sulawesi Selatan. Jadi kami butuh figur di Senayan untuk bisa membantu kami (di Sulsel) jadi kami berharap Daeng Ical fokus di Pileg," paparnya.
Sementara itu, Deng Ical mengaku sudah nyaman di PKB. Ia pun siap bertarung di Dapil Sulsel 1 dan sama-sama membesarkan PKB di Pemilu 2024.
"Saya komitmen di PKB, saya tidak masuk partai. Dan saya menetapkan pilihan di PKB. Saya merasa nyaman di sini, diterima seperti keluarga," ungkapnya.
Ketua DPC PKB Makassar, Fauzi Andi Wawo mengatakan Deng Ical ialah sosok figur potensial yang sudah mengantongi modal popularitas. Makanya ia mendorong Deng Ical untuk fokus bekerja agar bisa duduk di Senayan 2024.
"Daeng Ical memiliki kemampuan politik luar biasa. Partai ini memiliki keterwakilan di pusat. Kemarin kami memiliki keterwakilan dua (Andi Muawiyah Ramly dan H Haruna). Namun cuma satu yang efektif (bersama partai)," kata Uci sapaan Fauzi.
Anggota DPRD Sulsel ini menuturkan, semua Bacaleg PKB di Dapil Sulsel 1 memiliki potensi terpilih di DPR RI, khususnya Deng Ical. Uci bilang, jika terpilih maka Ketua PMI Makassar itu bisa memberikan kontribusi positif terhadap partai.
Sehingga menurut Uci, Deng Ical tak mesti lagi untuk maju di Pilwalkot Makassar 2024. "Daeng Ical memiliki kompetensi, jadi Daeng Ical jangan mi masuk Pilwali," jelasnya.
Soal kurangnya finansial PKB untuk mendorong Deng Ical di Pilwalkot, Uci menyebutkan bukan di situ titik persoalannya. Menurutnya, PKB di Sulsel akan sangat terbantu jika Deng Ical bisa duduk di DPR RI.
"Kami membutuhkan dukungan dari DPP untuk membesarkan partai ini di Sulawesi Selatan. Jadi kami butuh figur di Senayan untuk bisa membantu kami (di Sulsel) jadi kami berharap Daeng Ical fokus di Pileg," paparnya.
Sementara itu, Deng Ical mengaku sudah nyaman di PKB. Ia pun siap bertarung di Dapil Sulsel 1 dan sama-sama membesarkan PKB di Pemilu 2024.
"Saya komitmen di PKB, saya tidak masuk partai. Dan saya menetapkan pilihan di PKB. Saya merasa nyaman di sini, diterima seperti keluarga," ungkapnya.
(UMI)
Berita Terkait
Makassar City
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
Lembaga Indikator Politik Indonesia merilis hasil surveinya untuk Pilwalkot Makassar pada Kamis, 21 November 2024. Survei ini dilaksanakan mulai 11 sampai 17 November.
Kamis, 21 Nov 2024 18:11
Makassar City
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
Survei terbaru LSI Denny JA menunjukkan pasangan calon (paslon) nomor urut 1, Munafri Arifudin – Aliyah Mustika Ilham (MULIA) berpotensi disalip oleh paslon nomor urut 2, Andi Seto Asapa – Rezki Mulfiati Lutfi (SEHATI), dalam pemilihan kepala daerah mendatang.
Kamis, 21 Nov 2024 16:36
Makassar City
Bawaslu Makassar Tekankan PTPS Awasi Potensi Manipulasi Suara saat Perhitungan
Koordinator Divisi SDMO Bawaslu Makassar, Ahmad Ahsanul Fadhil menekankan pentingnya Pengawas TPS untuk mengembangkan pola pikir yang cermat dan kritis. Hal ini disampaikan pada acara Bimbingan Teknis (Bimtek) Pengawas TPS se-Kota Makassar jelang pencoblosan.
Rabu, 20 Nov 2024 22:23
Makassar City
Kampanye Akbar, Munafri Sampaikan Pesan Damai MULIA-kan Kota & Warga Makassar
Puluhan Ribu warga se-Kota Makassar, memadati area Kampanye Akbar Pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin-Aliyah Mustika Ilham (MULIA) di Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK) CPI Makassar, Rabu (20/11/2024).
Rabu, 20 Nov 2024 21:59
Makassar City
Di Kampanye Akbar MULIA, Sekjend Perindo AYP Ajak Pilih Munafri-Aliyah Pimpin Makassar
Sekjend DPP Perindo, Andi Yuslim Patawari (AYP) mengkampanyekan Pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin dan Aliyah Mustika Ilham (MULIA) pada Kampanye Akbar di MNEK CPI Makassar pada Rabu (20/11/2024) sore.
Rabu, 20 Nov 2024 20:23
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Pengamat Sebut Survei Rendah Ilham-Kanita karena Ada Janji Politik yang Tak Terealisasi
3
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
4
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
5
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Pengamat Sebut Survei Rendah Ilham-Kanita karena Ada Janji Politik yang Tak Terealisasi
3
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
4
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
5
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada