Kemarau Tak Berdampak Besar ke Sektor Pertanian Pinrang
Tim Sindomakassar
Selasa, 24 Okt 2023 17:20
Bupati Pinrang Irwan Hamid bersama pejabat lingkup pemkab saat Farmer Field Day, Climate Smart Agriculture. Foto: Istimewa
PINRANG - Pemerintah Kabupaten Pinrang melalui Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura menggelar Farmer Field Day, Climate Smart Agriculture di Kelurahan Sipatokkong, Kecamatan Watang Sawitto, Senin kemarin.
Dalam penyampaiannya, Bupati Pinrang Irwan Hamid mengungkapkan rasa syukurnya karena hasil panen masyarakat petani cukup memuaskan pada musim tanam kali ini.
Hal ini kata Bupati Irwan menjadi satu kesyukuran, mengingat musim tanam kali ini kondisi irigasi sangat jauh dari ekspektasi karena kemarau panjang akibat el-nino.
Oleh karena itu, Bupati Irwan tak henti meminta warga untuk terus menguncap rasa syukur karena hasil panen masih baik meskipun mungkin tidak seperti pada musim tanam sebelumnya saat kondisi irigasi masih dapat memenuhi kebutuhan air para petani.
“Alhamdulillah, meskipun kondisi menunjukkan kemarau panjang yang berakibat pada kurangnya pasokan air irigasi, kita masih bisa panen dengan hasil memuaskan,” ujar Bupati Irwan.
Selain itu, Bupati Irwan juga meminta kepada para petani untuk terus membangun kebersamaan dan sinergitas dengan pihak Pemerintah Kabupaten Pinrang melalui OPD terkait sehingga dapat membantu para petani terkait kendala yang ditemui di lahan pertanian mereka.
Bupati Irwan pun menegaskan agar para Penyuluh Pertanian tidak henti mendampingi para petani dalam setiap tahapan pertanaman sehingga para petani merasa terbantu dengan kehadiran pemerintah melalui para penyuluh pertanian ini.
Pada kesempatan ini, Bupati Irwan didampingi Sekretaris Daerah Kabupaten Pinrang A.Calo Kerrang, Kepala Dinas Sumber Daya Air dan Bina Konstruksi M.Jenal dan camat Watang Sawitto A Sinapati Rudi serta undangan lainnya dari pihak – pihak terkait.
Dalam penyampaiannya, Bupati Pinrang Irwan Hamid mengungkapkan rasa syukurnya karena hasil panen masyarakat petani cukup memuaskan pada musim tanam kali ini.
Hal ini kata Bupati Irwan menjadi satu kesyukuran, mengingat musim tanam kali ini kondisi irigasi sangat jauh dari ekspektasi karena kemarau panjang akibat el-nino.
Oleh karena itu, Bupati Irwan tak henti meminta warga untuk terus menguncap rasa syukur karena hasil panen masih baik meskipun mungkin tidak seperti pada musim tanam sebelumnya saat kondisi irigasi masih dapat memenuhi kebutuhan air para petani.
“Alhamdulillah, meskipun kondisi menunjukkan kemarau panjang yang berakibat pada kurangnya pasokan air irigasi, kita masih bisa panen dengan hasil memuaskan,” ujar Bupati Irwan.
Selain itu, Bupati Irwan juga meminta kepada para petani untuk terus membangun kebersamaan dan sinergitas dengan pihak Pemerintah Kabupaten Pinrang melalui OPD terkait sehingga dapat membantu para petani terkait kendala yang ditemui di lahan pertanian mereka.
Bupati Irwan pun menegaskan agar para Penyuluh Pertanian tidak henti mendampingi para petani dalam setiap tahapan pertanaman sehingga para petani merasa terbantu dengan kehadiran pemerintah melalui para penyuluh pertanian ini.
Pada kesempatan ini, Bupati Irwan didampingi Sekretaris Daerah Kabupaten Pinrang A.Calo Kerrang, Kepala Dinas Sumber Daya Air dan Bina Konstruksi M.Jenal dan camat Watang Sawitto A Sinapati Rudi serta undangan lainnya dari pihak – pihak terkait.
(MAN)
Berita Terkait
Sulsel
Pj. Bupati Pinrang Pimpin Upacara Peringatan HKN ke-60, Tegaskan Pentingnya Transformasi Kesehatan
Pj. Bupati Pinrang, H. Ahmadi Akil didaulat menjadi Pembina Upacara dalam Peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-60 tahun 2024 yang digelar di halaman Kantor Bupati Pinrang, Selasa (12/11).
Selasa, 12 Nov 2024 11:41
Sulsel
Sekda Pinrang Salurkan Bantuan Maraton untuk Korban Bencana di 3 Kecamatan
Sekretaris Daerah Kabupaten Pinrang, A. Calo Kerrang, melaksanakan kunjungan maraton untuk menyalurkan bantuan kepada korban bencana di tiga kecamatan pada Senin (11/11).
Senin, 11 Nov 2024 17:59
Sulsel
Sekda Pinrang Hadiri Tradisi Maccera Arajang, Wujud Pelestarian Adat Bugis
Sekretaris Daerah Kabupaten Pinrang, A. Calo Kerrang menghadiri tradisi adat “Maccera Arajang” yang digelar oleh masyarakat Adat Kelurahan Benteng Sawitto bersama Addatuang Sawitto di Rumah Arajang, Lingkungan Lerang-lerang, Kelurahan Benteng Sawitto, Kecamatan Paleteang, Senin (11/11/2024).
Senin, 11 Nov 2024 15:25
Sulsel
Pj. Bupati Pinrang Ikuti Evaluasi Kinerja di Kemendagri, Tekankan Pencapaian 10 Program Prioritas
Penjabat (Pj.) Bupati Pinrang, Ahmadi Akil mengikuti kegiatan Evaluasi Kinerja Penjabat Kepala Daerah yang diselenggarakan di Inspektorat Jenderal Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia, Selasa (5/11).
Selasa, 05 Nov 2024 14:53
Sulsel
Pemkab Pinrang Gelar Uji Kompetensi dan Evaluasi Kinerja Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama
Pemerintah Kabupaten Pinrang mengadakan Uji Kompetensi dan Evaluasi Kinerja Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama di UPT Penilaian Potensi dan Kompetensi Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Sulawesi Selatan, Kamis (31/10).
Kamis, 31 Okt 2024 14:34
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Warga Jeneponto Ditabrak Mobil, Tim Sarif-Qalby Siap Tanggung Biaya Pengobatan
2
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024
3
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
4
Survei Terakhir Pilkada Tana Toraja: Elektabilitas Zadrak-Erianto 64,50%, Sulit Dikejar Lawan
5
Adnan Purichta Ichsan Tegaskan Sikap Dukung Husniah-Darmawangsyah
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Warga Jeneponto Ditabrak Mobil, Tim Sarif-Qalby Siap Tanggung Biaya Pengobatan
2
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024
3
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
4
Survei Terakhir Pilkada Tana Toraja: Elektabilitas Zadrak-Erianto 64,50%, Sulit Dikejar Lawan
5
Adnan Purichta Ichsan Tegaskan Sikap Dukung Husniah-Darmawangsyah