Tim SAR Berhasil Temukan Korban Terakhir Bencana Longsor Toraja Utara
Agus Nyomba
Sabtu, 27 Apr 2024 19:05
Tim Gabungan SAR berhasil menemukan korban terakhir bencana tanah longsor di Kelurahan Tallang Sura Kecamatan Buntao Toraja Utara, Sabtu, (27/04/2024). Foto: Basarnas
MAKASSAR - Tim Gabungan SAR berhasil menemukan korban terakhir bencana tanah longsor di Kelurahan Tallang Sura' Kecamatan Buntao Toraja Utara, Sabtu, (27/04/2024).
Satu orang korban tanah longsor atas Margareta Renbon (38) ditemukan oleh tim sar gabungan sore tadi. Ditemukan sejauh 10 meter dari titik longsor.
"Korban kedua telah ditemukan oleh tim SAR gabungan pada sore ini, oleh karenanya sudah tidak ada lagi korban yang masih dalam pencarian," kata Mexianus Bekabel, Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Makassar.
Mexianus menambahkan bahwa, dalam bencana longsor ini, korban kedua telah ditemukan. Setelah kemarin korban yang dinyatakan hilang juga telah ditemukan setelah satu jam pencarian.
"Pada hari kedua pencarian ini, (27/04/2024) korban atas nama Margareta Renbon, perempuan berusia 38 tahun. Terima kasih untuk tim sar gabungan yang telah menemukan korban dengan melaksanakan operasi sar dengan baik," ujar Mexianus Bekabel.
Berikut data korban akibat bencana longsor yang terjadi pada Jumat, 26 April 2024 : Korban Selamat sejumlah 5 orang yaitu : Lusiana (45), Nobel Gadi (35), Paulus Sirupang (42), Yohana Laba (27), Sabina Samba (49). Sementara korban meninggal ada 3 orang yaitu Martina LInting (40), Margareta Tanduk (40), dan Margareta Renbon (38).
Satu orang korban tanah longsor atas Margareta Renbon (38) ditemukan oleh tim sar gabungan sore tadi. Ditemukan sejauh 10 meter dari titik longsor.
"Korban kedua telah ditemukan oleh tim SAR gabungan pada sore ini, oleh karenanya sudah tidak ada lagi korban yang masih dalam pencarian," kata Mexianus Bekabel, Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Makassar.
Mexianus menambahkan bahwa, dalam bencana longsor ini, korban kedua telah ditemukan. Setelah kemarin korban yang dinyatakan hilang juga telah ditemukan setelah satu jam pencarian.
"Pada hari kedua pencarian ini, (27/04/2024) korban atas nama Margareta Renbon, perempuan berusia 38 tahun. Terima kasih untuk tim sar gabungan yang telah menemukan korban dengan melaksanakan operasi sar dengan baik," ujar Mexianus Bekabel.
Berikut data korban akibat bencana longsor yang terjadi pada Jumat, 26 April 2024 : Korban Selamat sejumlah 5 orang yaitu : Lusiana (45), Nobel Gadi (35), Paulus Sirupang (42), Yohana Laba (27), Sabina Samba (49). Sementara korban meninggal ada 3 orang yaitu Martina LInting (40), Margareta Tanduk (40), dan Margareta Renbon (38).
(GUS)
Berita Terkait
News
Operasi Pencarian KM Bintang Tamalate Resmi Ditutup, Lima Korban Masih Hilang
Tim SAR gabungan telah mengakhiri operasi pencarian terhadap kelima korban dari tenggelamnya KM Bintang Tamalate yang hilang di perairan Takalar, Sulawesi Selatan pada Kamis, (03/10/2024) lalu.
Rabu, 09 Okt 2024 19:55
Sulsel
Lansia di Toraja Dilaporkan Hilang Usai Melintas di Hutan Bambu
Seorang lansia dari Lembang Bori Ranteletok Kecamatan Sesean Kabupaten Toraja dilaporkan hilang oleh keluarganya. Informasi itu diterima oleh Basarnas pada Senin (30/9/2024).
Senin, 30 Sep 2024 19:26
News
Kapal Jolloro Angkut Wisatawan dari Pulau Sanrobengi Tenggelam
Sebuah kapal jolloro (kapal tradisional) yang mengangkut wistawan dari Pulau Sanrobengi menuju Pelabuhan Desa Boddia Kecamatan Galesong Utara Kabupaten Takalar, dilaporkan tenggelam di perairan Takalar pada Minggu (4/8/2024) siang.
Minggu, 04 Agu 2024 19:36
News
Bumi Karsa Bantu Korban Longsor di Gorontalo, Salurkan Makanan Instan-Perlengkapan Medis
Bumi Karsa turut membantu korban longsor yang terjadi di Kecamatan Suwawa, Gorontalo. Bantuan yang disalurkan berupa puluhan dus makanan instan, air mineral, beras hingga perlengkapan medis.
Jum'at, 26 Jul 2024 18:17
News
Angkut 50 Penumpang, KM Layar Santri Darussalam Patah Kemudi di Perairan Selayar
Kantor Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Makassar, menerima laporan adanya Kapal Motor (KM) Layar Santri Darussalam patah kemudi di Perairam Selayar.
Selasa, 16 Jul 2024 17:53
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Pengamat Sebut Survei Rendah Ilham-Kanita karena Ada Janji Politik yang Tak Terealisasi
3
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
4
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
5
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Pengamat Sebut Survei Rendah Ilham-Kanita karena Ada Janji Politik yang Tak Terealisasi
3
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
4
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
5
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada