Pelindo Bantu Evakuasi Kapal Tongkang yang Hanyut dan Tabrak Jembatan Mahakam
Senin, 28 Apr 2025 18:25

Pelindo bergerak cepat mengerahkan dua kapal tunda untuk membantu evakuasi kapal tongkang Bg Azamara 3035 milik PT SKA yang terlibat dalam insiden pada Sabtu (26/4) malam. Foto/Istimewa
SAMARINDA - Pelindo bergerak cepat dengan mengerahkan dua kapal tunda untuk membantu evakuasi kapal tongkang Bg Azamara 3035 milik PT SKA yang terlibat dalam insiden pada Sabtu (26/4) malam. Kapal tongkang tersebut hanyut dan menabrak Jembatan Mahakam sekitar pukul 23:00 WITA.
“Kami menyampaikan keprihatinan yang mendalam atas insiden ini dan siap mendukung proses evakuasi hingga tuntas,” ujar General Manager Pelindo Regional 4 Samarinda, Capt. Suparman.
Meskipun insiden terjadi di luar jam operasional Pelindo, yang berakhir pada pukul 17:00 WITA, pihak Pelindo segera mengambil langkah cepat. “Kami segera mengerahkan sumber daya dan personel untuk membantu evakuasi di lokasi kejadian,” tambah Capt. Suparman.
Pelindo juga siap berkoordinasi dengan berbagai pihak terkait, termasuk Kepolisian, Basarnas, Otoritas Pelabuhan, dan instansi pemerintah daerah untuk memastikan penanganan insiden berjalan lancar dan tepat sasaran.
Sebagai langkah antisipasi ke depan, Pelindo Regional 4 Samarinda berencana memperkuat sosialisasi prosedur keselamatan kepada pengguna jasa pelabuhan dan operator kapal, khususnya terkait koordinasi di luar jam pelayanan aktif.
“Kami menyampaikan keprihatinan yang mendalam atas insiden ini dan siap mendukung proses evakuasi hingga tuntas,” ujar General Manager Pelindo Regional 4 Samarinda, Capt. Suparman.
Meskipun insiden terjadi di luar jam operasional Pelindo, yang berakhir pada pukul 17:00 WITA, pihak Pelindo segera mengambil langkah cepat. “Kami segera mengerahkan sumber daya dan personel untuk membantu evakuasi di lokasi kejadian,” tambah Capt. Suparman.
Pelindo juga siap berkoordinasi dengan berbagai pihak terkait, termasuk Kepolisian, Basarnas, Otoritas Pelabuhan, dan instansi pemerintah daerah untuk memastikan penanganan insiden berjalan lancar dan tepat sasaran.
Sebagai langkah antisipasi ke depan, Pelindo Regional 4 Samarinda berencana memperkuat sosialisasi prosedur keselamatan kepada pengguna jasa pelabuhan dan operator kapal, khususnya terkait koordinasi di luar jam pelayanan aktif.
(TRI)
Berita Terkait

News
Sambut May Day 2025, Pelindo Regional 4 Salurkan Bantuan Sembako untuk Buruh di Sulsel
Dalam rangka memperingati Hari Buruh Internasional atau May Day yang jatuh pada 1 Mei, Pelindo Regional 4 menunjukkan komitmennya terhadap kesejahteraan buruh dengan menyerahkan bantuan sembako.
Senin, 28 Apr 2025 15:06

News
SPJM Tingkatkan Keandalan Sistem Manajemen K3 Lewat Workshop P2K3 Bersama Disnakertrans Sulsel
PT Pelindo Jasa Maritim (SPJM), subholding PT Pelabuhan Indonesia (Persero) berkomitmen meningkatkan keandalan Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3).
Senin, 28 Apr 2025 11:14

Ekbis
Pelindo Regional 4 Raih Penghargaan PROPER atas Komitmen Lingkungan
PROPER merupakan program tahunan Kementerian Lingkungan Hidup yang menilai kinerja perusahaan dalam pengelolaan lingkungan, melampaui kepatuhan terhadap regulasi dasar.
Minggu, 27 Apr 2025 17:16

News
Pelindo & Pemkab Boalemo Teken MoU Pengembangan Pelabuhan Tilamuta
PT Pelabuhan Indonesia Regional 4 bersama Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Boalemo menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) untuk pengembangan Pelabuhan Tilamuta.
Sabtu, 26 Apr 2025 19:23

News
Pelindo Tegaskan Kesetaraan Bagi Pekerja Perempuan
Pelindo menegaskan komitmennya dalam menyediakan kesempatan yang setara bagi perempuan untuk menduduki posisi strategis di perusahaan, sejajar dengan rekan laki-laki.
Jum'at, 25 Apr 2025 14:21
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Evaluasi Tahapan Pilgub Sulsel, Sekda Apresiasi Sinergi Penyelenggara dan Forkopimda
2

Lindungi Pekerja Rentan, Pemkot Parepare dan BPJS Ketenagakerjaan Teken MoU
3

Wakil Bupati Luwu Apresiasi Kontribusi MDA di Hari Bumi 2025
4

Tiga Besar Calon Sekda, Munafri-Aliyah Akan Rembuk Penentuan Nama Definitif
5

Progres PLTB Bantaeng, Envision Group Siap Bangun 14 Turbin di Bonto Maccini
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Evaluasi Tahapan Pilgub Sulsel, Sekda Apresiasi Sinergi Penyelenggara dan Forkopimda
2

Lindungi Pekerja Rentan, Pemkot Parepare dan BPJS Ketenagakerjaan Teken MoU
3

Wakil Bupati Luwu Apresiasi Kontribusi MDA di Hari Bumi 2025
4

Tiga Besar Calon Sekda, Munafri-Aliyah Akan Rembuk Penentuan Nama Definitif
5

Progres PLTB Bantaeng, Envision Group Siap Bangun 14 Turbin di Bonto Maccini