Semangat Pancasila Warnai Pembangunan Listrik di Sulawesi
Selasa, 03 Jun 2025 18:00
Memperingati Hari Lahir Pancasila yang jatuh pada 1 Juni 2025, PLN UIP Sulawesi menggelar upacara pengibaran bendera merah putih di Kantor PLN UIP Sulawesi, Makassar, pada Minggu (1/6). Foto/Istimewa
MAKASSAR - Memperingati Hari Lahir Pancasila yang jatuh pada 1 Juni 2025, PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan (UIP) Sulawesi menggelar upacara pengibaran bendera merah putih di Kantor PLN UIP Sulawesi, Makassar, pada Minggu (1/6).
Kegiatan ini menjadi momentum penting bagi seluruh insan PLN untuk kembali meneguhkan nilai-nilai Pancasila dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab, terutama dalam pembangunan infrastruktur ketenagalistrikan di wilayah Sulawesi.
General Manager PLN UIP Sulawesi, Wisnu Kuntjoro Adi, menegaskan bahwa Pancasila menjadi landasan moral dan kompas bagi insan PLN dalam mewujudkan pembangunan yang berkelanjutan dan inklusif.
“Pancasila adalah jati diri bangsa dan fondasi utama dalam menjalankan amanah negara. Di PLN UIP Sulawesi, kami senantiasa menjunjung tinggi semangat kolaborasi, keadilan sosial, serta semangat energi persatuan dalam setiap langkah pembangunan infrastruktur ketenagalistrikan di tanah Sulawesi,” ujar Wisnu.
PLN UIP Sulawesi berkomitmen menjadikan Pancasila sebagai pijakan dalam berkarya, tidak hanya dari sisi teknis, tetapi juga dalam berkontribusi nyata untuk negeri demi mewujudkan Indonesia Raya.
Kegiatan ini menjadi momentum penting bagi seluruh insan PLN untuk kembali meneguhkan nilai-nilai Pancasila dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab, terutama dalam pembangunan infrastruktur ketenagalistrikan di wilayah Sulawesi.
General Manager PLN UIP Sulawesi, Wisnu Kuntjoro Adi, menegaskan bahwa Pancasila menjadi landasan moral dan kompas bagi insan PLN dalam mewujudkan pembangunan yang berkelanjutan dan inklusif.
“Pancasila adalah jati diri bangsa dan fondasi utama dalam menjalankan amanah negara. Di PLN UIP Sulawesi, kami senantiasa menjunjung tinggi semangat kolaborasi, keadilan sosial, serta semangat energi persatuan dalam setiap langkah pembangunan infrastruktur ketenagalistrikan di tanah Sulawesi,” ujar Wisnu.
PLN UIP Sulawesi berkomitmen menjadikan Pancasila sebagai pijakan dalam berkarya, tidak hanya dari sisi teknis, tetapi juga dalam berkontribusi nyata untuk negeri demi mewujudkan Indonesia Raya.
(TRI)
Berita Terkait
Ekbis
PLN UIP Sulawesi Amankan Aset Negara dengan Terima Sertifikat HGB PLTU Punagaya
PT PLN (Persero) melalui Unit Induk Pembangunan (UIP) Sulawesi menuntaskan proses sertifikasi aset lahan Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Punagaya 2×100 MW yang berlokasi di Kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan.
Jum'at, 16 Jan 2026 10:16
News
PLN Pastikan Listrik Menyala di Seluruh Huntara Aceh Tamiang
PT PLN (Persero) terus mendukung percepatan pembangunan Rumah Hunian Danantara (Huntara) di Aceh Tamiang melalui penyediaan infrastruktur dan penyambungan jaringan listrik.
Jum'at, 02 Jan 2026 16:13
News
PLN UIP Sulawesi & Polda Sulsel Perkuat Sinergi Pengamanan Infrastruktur
PLN UIP Sulawesi menegaskan komitmennya untuk menjaga keberlanjutan koordinasi pengamanan pembangunan infrastruktur ketenagalistrikan melalui audiensi bersama Polda Sulsel.
Jum'at, 26 Des 2025 21:11
News
PLN UIP Sulawesi Perkuat K3 Lewat Management Patrol di GI Punagaya
PLN UIP Sulawesi kembali menegaskan komitmennya terhadap penerapan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) melalui kegiatan management patrol di proyek Gardu Induk (GI) 150 kV Punagaya.
Senin, 22 Des 2025 23:07
News
Direksi dan Relawan PLN Kawal Pemulihan Layanan Publik di Aceh
Jajaran Direksi PT PLN (Persero) bersama relawan PLN turun langsung meninjau sejumlah fasilitas publik yang terdampak banjir di Aceh Tamiang, Langsa, dan Aceh Tengah, Jumat (19/12).
Minggu, 21 Des 2025 13:57
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Di Antara Kabut dan Jurang: Cerita 30 Jam Tim SAR Evakuasi Korban ATR
2
Slow Communication di Tengah Histeria Media Sosial
3
Unhas Tak Jadikan TKA Penentu Kelulusan SNBP 2026
4
Menuju Setahun Kepemimpinan SAR-Kanaah, Sidrap sebagai Barometer Baru Ekonomi Sulsel
5
Andi Hadi Sebut Usulan Musrenbang Berulang Dipicu Perbaikan Infrastruktur Tak Tuntas
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Di Antara Kabut dan Jurang: Cerita 30 Jam Tim SAR Evakuasi Korban ATR
2
Slow Communication di Tengah Histeria Media Sosial
3
Unhas Tak Jadikan TKA Penentu Kelulusan SNBP 2026
4
Menuju Setahun Kepemimpinan SAR-Kanaah, Sidrap sebagai Barometer Baru Ekonomi Sulsel
5
Andi Hadi Sebut Usulan Musrenbang Berulang Dipicu Perbaikan Infrastruktur Tak Tuntas