PSI Pertimbangkan Dedy atau Dating di Pilkada Toraja Utara 2024
Jum'at, 02 Agu 2024 09:44

Ketua PSI Toraja Utara, Anton Paranoan bersama kader PSI lainnya. Foto: Istimewa
MAKASSAR - Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Toraja Utara segera mengeluarkan rekomendasi usungan kepada bakal calon kepala daerah (Cakada). PSI punya dua kursi di DPRD Toraja Utara hasil Pileg 2024.
Ketua PSI Toraja Utara, Anton Paranoan menuturkan ada beberapa pertimbangan yang dijadikan pihaknya untuk menentukan dukungan di Pilkada Torut. Salah satunya adalah hasil survei kandidat cakada tersebut.
"Kita akan melihat bagaimana survei kandidat yang muncul saat ini. Kan kami ini mau menang, jadi kita akan lihat bagaimana survei calon, siapa yang diinginkan masyarakat," katanya.
Selain itu, pihaknya juga melihat partai apa saja yang sudah dikunci atau bersama-sama calon tersebut. Jika ada partai lain yang mencukupi enam dengan PSI, pihaknya akan mendaftar bersama-sama.
"Jadi kami di PSI juga melihat semua itu. Untuk nama saat ini yang menguat ada dua nama yang dipertimbangkan yakni Ketua Gerindra Torut Frederik Victor Palimbong dan Dating Palembangan," ungkapnya.
Dia mengatakan bahwa akan keluar SK untuk salah satu dari dua nama tersebut. Apalagi sudah ada surat tugas untuk kedua calon bupati itu.
"Jadi kita tinggal melihat hasil survei, ya nanti akan dibicarakan kemana arah dukungan PSI Torut, dan itu akan diputuskan DPP siapa figur yang diberikan SK untuk bertarung di Pilkada Torut," tandasnya.
Ketua PSI Toraja Utara, Anton Paranoan menuturkan ada beberapa pertimbangan yang dijadikan pihaknya untuk menentukan dukungan di Pilkada Torut. Salah satunya adalah hasil survei kandidat cakada tersebut.
"Kita akan melihat bagaimana survei kandidat yang muncul saat ini. Kan kami ini mau menang, jadi kita akan lihat bagaimana survei calon, siapa yang diinginkan masyarakat," katanya.
Selain itu, pihaknya juga melihat partai apa saja yang sudah dikunci atau bersama-sama calon tersebut. Jika ada partai lain yang mencukupi enam dengan PSI, pihaknya akan mendaftar bersama-sama.
"Jadi kami di PSI juga melihat semua itu. Untuk nama saat ini yang menguat ada dua nama yang dipertimbangkan yakni Ketua Gerindra Torut Frederik Victor Palimbong dan Dating Palembangan," ungkapnya.
Dia mengatakan bahwa akan keluar SK untuk salah satu dari dua nama tersebut. Apalagi sudah ada surat tugas untuk kedua calon bupati itu.
"Jadi kita tinggal melihat hasil survei, ya nanti akan dibicarakan kemana arah dukungan PSI Torut, dan itu akan diputuskan DPP siapa figur yang diberikan SK untuk bertarung di Pilkada Torut," tandasnya.
(UMI)
Berita Terkait

News
PSI Umumkan DPT Pemilihan Raya, 187.306 Orang Berhak Memilih Ketum
Partai Solidaritas Indonesia (PSI) mengumumkan Daftar Pemilih Tetap (DPT) dalam Pemilihan Raya mencapai 187.306 orang.
Kamis, 10 Jul 2025 15:44

Sulsel
DKPP Periksa Bawaslu Takalar Terkait Penanganan Laporan Dugaan Pelanggaran Pilkada 2024
Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) akan menggelar sidang pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) untuk perkara Nomor 84-PKE-DKPP/II/2025 di Kantor KPU Provinsi Sulawesi Selatan, Makassar, Selasa (17/2/2025) pukul 10.00 WITA.
Senin, 16 Jun 2025 16:10

Sulsel
Sekjend PSI Jawab Isu Bergabungnya RMS Hingga Wagub Fatmawati
Sekjend DPP PSI, Raja Juli Antoni merespon isu bergabungnya Rusdi Masse (RMS) ke partainya.
Rabu, 14 Mei 2025 22:16

Sulsel
DKPP Rehabilitasi 7 Penyelenggara, Ketua Bawaslu Sulsel hingga KPU Barru
Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) memulihkan nama baik tujuh penyelenggara pemilu dari Provinsi Sulawesi Selatan dalam sidang pembacaan putusan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) di Jakarta, Senin (5/5/2025).
Senin, 05 Mei 2025 21:53

Sulsel
KPU Maros Kembalikan Rp6,1 Miliar Sisa Dana Hibah Penyelenggaraan Pilkada
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Maros mengembalikan sisa dana hibah penyelenggaraan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 sebesar Rp6,1 miliar ke Pemerintah Kabupaten Maros.
Kamis, 10 Apr 2025 14:56
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

8.125 Guru Ikuti GTK Andalan Academy Sambut Tahun Ajaran Baru
2

Eks Sekprov Abd Hayat Gani Jabat Plt Ketua DPW Perindo Sulsel
3

Mayat Tergantung di Pohon Gegerkan Warga Rappocini Makassar
4

Aksi Nyata Pertamina di Parepare: Cegah Sampah Sungai ke Laut
5

SPJM Gelar FGD Sistem Manajemen Anti Penyuapan, Perkuat Komitmen Pelindo Bersih
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

8.125 Guru Ikuti GTK Andalan Academy Sambut Tahun Ajaran Baru
2

Eks Sekprov Abd Hayat Gani Jabat Plt Ketua DPW Perindo Sulsel
3

Mayat Tergantung di Pohon Gegerkan Warga Rappocini Makassar
4

Aksi Nyata Pertamina di Parepare: Cegah Sampah Sungai ke Laut
5

SPJM Gelar FGD Sistem Manajemen Anti Penyuapan, Perkuat Komitmen Pelindo Bersih