Jelang Akhir Masa Jabatan, Bupati Soppeng Rotasi 8 Kepala OPD
Reza Pahlevi
Selasa, 06 Jun 2023 18:40
Bupati Soppeng, Andi Kaswadi Razak melantik delapan orang Pimpinan Tinggi Pratama, Administrator dan Pengawas Lingkup Pemerintah Kabupaten Soppeng. Foto: Istimewa
SOPPENG - Bupati Soppeng, Andi Kaswadi Razak melantik delapan orang Pimpinan Tinggi Pratama, Administrator dan Pengawas Lingkup Pemerintah Kabupaten Soppeng. Pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan tersebut berlangsung di Villa Ratu Yuliana, Senin, (5/6/2023)
Andi Kaswadi Razak dalam sambutannya mengatakan, rotasi dalam struktur organisasi merupakan hal yang biasa di lingkup pemerintahan. Bahkan rotasi yang dilakukan dinilai sudah sesuai regulasi.
"Lelang jabatan yang kita laksanakan kemarin telah selesai. Rekomendasi persetujuan dari Kementerian Dalam Negeri juga telah ada," ujarnya.
Menurut orang nomor satu di Kabupaten Soppeng itu, kedelapan orang pejabat yang dilantik diminta untuk mengemban amanah dengan sebaik-baiknya, agar roda pemerintahan berjalan dengan baik.
Ia pun tak memungkiri setiap manusia mempunyai kelemahan-kelemahan, namun kelemahan itu dapat ditutupi dengan kerja keras. Dan itu tidak mudah.
"Saya harap yang baru dilantik, ataupun yang dirolling, mari kita sama-sama introspeksi diri, mencoba untuk meminimalisir kelemahan-kelemahan kita. Karena kemampuan setiap orang itu pasti sudah tertakar," jelasnya
Ia juga berharap, agar pejabat yang baru dilantik dapat berinovasi, membangun tim yang solid di masing-masing Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang ia pimpin untuk memberikan yang terbaik dalam pembangunan daerah.
"Jangan selalu menunggu perintah, jangan selalu membebani pimpinan, karena saya yakin anda lebih hebat dari pada saya, cuma saya lebih beruntung dari pada anda," katanya.
Andi Kaswadi Razak dalam sambutannya mengatakan, rotasi dalam struktur organisasi merupakan hal yang biasa di lingkup pemerintahan. Bahkan rotasi yang dilakukan dinilai sudah sesuai regulasi.
"Lelang jabatan yang kita laksanakan kemarin telah selesai. Rekomendasi persetujuan dari Kementerian Dalam Negeri juga telah ada," ujarnya.
Menurut orang nomor satu di Kabupaten Soppeng itu, kedelapan orang pejabat yang dilantik diminta untuk mengemban amanah dengan sebaik-baiknya, agar roda pemerintahan berjalan dengan baik.
Ia pun tak memungkiri setiap manusia mempunyai kelemahan-kelemahan, namun kelemahan itu dapat ditutupi dengan kerja keras. Dan itu tidak mudah.
"Saya harap yang baru dilantik, ataupun yang dirolling, mari kita sama-sama introspeksi diri, mencoba untuk meminimalisir kelemahan-kelemahan kita. Karena kemampuan setiap orang itu pasti sudah tertakar," jelasnya
Ia juga berharap, agar pejabat yang baru dilantik dapat berinovasi, membangun tim yang solid di masing-masing Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang ia pimpin untuk memberikan yang terbaik dalam pembangunan daerah.
"Jangan selalu menunggu perintah, jangan selalu membebani pimpinan, karena saya yakin anda lebih hebat dari pada saya, cuma saya lebih beruntung dari pada anda," katanya.
(GUS)
Berita Terkait
Sulsel
UIN Alauddin Makassar Teken MoU dengan Pemerintah Soppeng
Universitas Islam Negeri (UIN) Alauddin Makassar memperkuat komitmennya dalam melaksanakan Tri Darma Perguruan Tinggi. Kali ini dengan menjalin kerja sama bersama Pemerintah Kabupaten Soppeng.
Rabu, 02 Okt 2024 15:45
Sulsel
Kemenparekraf Dorong Peningkataan Perekonomian di Wisata Lembah Cinta Soppeng
Direktur Tata Kelola Destinasi Kemenparekraf Republik Indonesia, Florida Pardosi mengunjungi kawasan wisata Lembah Cinta di Desa Mattabulu, Kecamatan Lalabata, Kabupaten Soppeng, Senin (01/07/2024).
Senin, 01 Jul 2024 20:32
Sulsel
Pemkab Soppeng Raih Penghargaan Inovasi Top 45 Sejati Nasional
Pemkab Soppeng meraih penghargaan inovasi tertinggi tingkat nasional, top 45 Sejati melalui inovasi Sutasoma atau Sistem Perlindungan Petani Soppeng Maju.
Rabu, 22 Nov 2023 09:16
Sulsel
Luncurkan Sionrang, Pemkab Soppeng Dorong Pelaporan Tepra Cepat dan Akurat
Bupati Soppeng, Andi Kaswadi Razak melakukan launching terhadap Sistem Elektronik Laporan Tepra Soppeng (Sionrang) yang merupakan aksi perubahan dan sebagai salah satu program dalam Pelatihan Kepemimpinan Administrator (PKA).
Jum'at, 25 Agu 2023 23:39
Sulsel
Antisipasi Dampak El Nino, Pemkab Soppeng Bentuk Posko Siaga Bencana
Penguatan sinergitas bersama jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) untuk segera membentuk posko siaga bencana Yassisoppengi.
Kamis, 24 Agu 2023 19:13
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
3
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
4
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
5
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
3
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
4
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
5
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024