Gubernur Sulsel Teken Persetujuan Penjabat Sekda Parepare
Selasa, 08 Agu 2023 22:30
Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman dan Wali Kota Parepare Taufan Pawe berfoto bersama usai bertemu di Kantor Gubernur pada Selasa, 8 Agustus 2023. Foto/Istimewa
PAREPARE - Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman, telah menandatangani persetujuan Penjabat Sekda Kota Parepare. Hal itu terungkap usai Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman bertemu Wali Kota Parepare Taufan Pawe (TP) di Kantor Gubernur Sulsel pada Selasa, 8 Agustus 2023.
"Bapak gubernur (Andi Sudirman) baru saja menyampaikan, beliau telah menandatangani persetujuan Penjabat Sekda Kota Parepare," kata Taufan Pawe kepada media.
Dalam pertemuan itu, Taufan Pawe berdiskusi bersama Andi Sudirman Sulaiman tentang kondisi tata kelola pemerintahan di Kota Parepare.
"Beliau (Andi Sudirman Sulaiman) merespon dan menilai, kebijakan pemerintahan Kota Parepare telah baik dan normal," ungkapnya.
Wali Kota Parepare dua periode ini melanjutkan, Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman meminta dan mendorong Pemkot Parepare segera melakukan seleksi terbuka (selter) untuk jabatan sekda sesuai undang - undang yang berlaku.
"Bahkan bapak Gubernur (Andi Sudirman) memberi saran untuk sesegera mungkin membuka selter untuk jabatan Sekretaris Daerah Kota Parepare," pungkasnya.
Setelah Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman menandatangani persetujuan Penjabat Sekda Kota Parepare, maka Wali Kota Parepare Taufan Pawe segera melakukan pelantikan Penjabat Sekda Kota Parepare.
"Bapak gubernur (Andi Sudirman) baru saja menyampaikan, beliau telah menandatangani persetujuan Penjabat Sekda Kota Parepare," kata Taufan Pawe kepada media.
Dalam pertemuan itu, Taufan Pawe berdiskusi bersama Andi Sudirman Sulaiman tentang kondisi tata kelola pemerintahan di Kota Parepare.
"Beliau (Andi Sudirman Sulaiman) merespon dan menilai, kebijakan pemerintahan Kota Parepare telah baik dan normal," ungkapnya.
Wali Kota Parepare dua periode ini melanjutkan, Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman meminta dan mendorong Pemkot Parepare segera melakukan seleksi terbuka (selter) untuk jabatan sekda sesuai undang - undang yang berlaku.
"Bahkan bapak Gubernur (Andi Sudirman) memberi saran untuk sesegera mungkin membuka selter untuk jabatan Sekretaris Daerah Kota Parepare," pungkasnya.
Setelah Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman menandatangani persetujuan Penjabat Sekda Kota Parepare, maka Wali Kota Parepare Taufan Pawe segera melakukan pelantikan Penjabat Sekda Kota Parepare.
(TRI)
Berita Terkait
Sulsel
Anggaran Rp68 Miliar Disiapkan Bangun Infrastruktur Jalan Seko
Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman berkomitmen membuka akses jalan menuju Kecamatan Seko, Kabupaten Luwu Utara, tahun ini.
Jum'at, 02 Jan 2026 22:57
News
Bimtek SPPG, Gubernur Sulsel: Pemenuhan Gizi Harus Bebas Praktik Koruptif
Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman menghadiri kegiatan Sosialisasi Anti Korupsi dan Bimbingan Teknis Akuntabilitas Keuangan bagi Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG)
Sabtu, 22 Nov 2025 15:39
Sulsel
Gubernur Sulsel Apresiasi Presiden Prabowo Rehabilitasi Dua Guru Asal Luwu Utara
Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman menyampaikan apresiasi kepada Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto yang telah menggunakan hak rehabilitasi negara untuk memulihkan harkat, martabat, serta hak kepegawaian dua guru asal Kabupaten Luwu Utara, yakni Abdul Muis dan Rasnal.
Kamis, 13 Nov 2025 14:56
Sulsel
Sempat Diwarnai Interupsi, Sekda Wakili Gubernur Jawab Pemandangan Umum Fraksi DPRD Sulsel
DPRD Sulsel menggelar rapat paripurna dengan agenda jawaban Gubernur atas pemandangan umum fraksi terhadap Nota Keuangan dan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun Anggaran 2026, Senin (13/10/2025).
Senin, 13 Okt 2025 16:55
News
Dorong Swasembada Pangan, Gubernur Salurkan Bantuan Benih ke Soppeng dan Sidrap
Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman, secara simbolis menyerahkan bantuan mandiri benih padi untuk musim tanam Oktober 2025–Maret 2026 kepada Kabupaten Soppeng dan Sidrap.
Jum'at, 10 Okt 2025 16:50
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Jadi Tersangka, dr Resti Apriani Siap Buktikan Kebenaran Unggahan soal Subsidi Umrah
2
PLN UIP Sulawesi Amankan Aset Negara dengan Terima Sertifikat HGB PLTU Punagaya
3
Lepas 10 Truk, Kerja Peternak Sidrap Mengalir ke Nusantara Lewat Program MBG
4
Putri Dakka Ingatkan Tanggungjawab Soal Penggunaan Sosial Media
5
Hartono Jamin Perda Parkir Makassar Selesai 2026, Atur Skema dan Sanksi Tegas
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Jadi Tersangka, dr Resti Apriani Siap Buktikan Kebenaran Unggahan soal Subsidi Umrah
2
PLN UIP Sulawesi Amankan Aset Negara dengan Terima Sertifikat HGB PLTU Punagaya
3
Lepas 10 Truk, Kerja Peternak Sidrap Mengalir ke Nusantara Lewat Program MBG
4
Putri Dakka Ingatkan Tanggungjawab Soal Penggunaan Sosial Media
5
Hartono Jamin Perda Parkir Makassar Selesai 2026, Atur Skema dan Sanksi Tegas