Bunda PAUD Pinrang Sabet Penghargaan Tingkat Nasional
Kamis, 09 Nov 2023 19:15

Bunda Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Kabupaten Pinrang Andi Sri Widiyati Irwan menerima penghargaan Apresiasi Bunda PAUD tingkat Nasional Tahun 2023, Rabu (8/11). Foto/Dok Pemkab Pinrang
JAKARTA - Bunda Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Kabupaten Pinrang Andi Sri Widiyati Irwan menerima penghargaan Apresiasi Bunda PAUD tingkat Nasional Tahun 2023, Rabu (8/11).
Penghargaan ini diserahkan langsung oleh Bunda PAUD Nasional Iriana Joko Widodo sekaligus menyematkan pin emas kepada para penerima penghargaan tingkat nasional ini.
Sri Irwan menerima Apresiasi Bunda PAUD kategori Wiyata Dharma Utama atas kinerja dan kepeduliannya terhadap Gerakan transisi PAUD ke SD yang menyenangkan yang diprogramkan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Republik Indonesia.
Dalam sambutannya, Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nadiem Anwar Makarim mengungkapkan saat ini Kemendikbud Ristek tengah dalam upaya merubah paradigma pendidikan agar peserta didik merasa menyenangkan saat beralih dari PAUD ke SD.
Hal ini, lanjutnya sebagai upaya menumbuhkan mindset pada peserta didik bahwa pendidikan itu menyenangkan, sehingga mereka akan gemar dan terbiasa melakukan proses pembelajaran.
Selain itu, periode transisi PAUD ke SD yang dianggap sebagai periode Emas dalam Pendidikan anak harus dibuat semenyenangkan mungkin agar anak tidak merasa tertekan saat peralihan tingkatan pendidikan.
Olehnya itu, lanjutnya, penghargaan dan apresiasi harus diberikan kepada para Bunda PAUD yang menunjukkan komitmen untuk mendukung program Transisi PAUD ke SD yang menyenangkan sehingga program ini dapat berjalan dengan baik.
“Mari kita terus meningkatkan sinergi dan kolaborasi yang telah terjalin selama ini agar program ini dapat terus berlanjut," ujar Nadiem Makarim.
Penghargaan ini diserahkan langsung oleh Bunda PAUD Nasional Iriana Joko Widodo sekaligus menyematkan pin emas kepada para penerima penghargaan tingkat nasional ini.
Sri Irwan menerima Apresiasi Bunda PAUD kategori Wiyata Dharma Utama atas kinerja dan kepeduliannya terhadap Gerakan transisi PAUD ke SD yang menyenangkan yang diprogramkan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Republik Indonesia.
Dalam sambutannya, Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nadiem Anwar Makarim mengungkapkan saat ini Kemendikbud Ristek tengah dalam upaya merubah paradigma pendidikan agar peserta didik merasa menyenangkan saat beralih dari PAUD ke SD.
Hal ini, lanjutnya sebagai upaya menumbuhkan mindset pada peserta didik bahwa pendidikan itu menyenangkan, sehingga mereka akan gemar dan terbiasa melakukan proses pembelajaran.
Selain itu, periode transisi PAUD ke SD yang dianggap sebagai periode Emas dalam Pendidikan anak harus dibuat semenyenangkan mungkin agar anak tidak merasa tertekan saat peralihan tingkatan pendidikan.
Olehnya itu, lanjutnya, penghargaan dan apresiasi harus diberikan kepada para Bunda PAUD yang menunjukkan komitmen untuk mendukung program Transisi PAUD ke SD yang menyenangkan sehingga program ini dapat berjalan dengan baik.
“Mari kita terus meningkatkan sinergi dan kolaborasi yang telah terjalin selama ini agar program ini dapat terus berlanjut," ujar Nadiem Makarim.
(TRI)
Berita Terkait

Sulsel
Ani Nurbani Irwan lantik dan kukuhkan 31 Pengurus Pokja Bunda PAUD Lutim
Bunda PAUD Kabupaten Luwu Timur, dr. Ani Nurbani Irwan, melantik dan mengukuhkan 31 pengurus pokja Bunda PAUD Kabupaten Luwu Timur masa bakti 2025-2030 yang belangsung di Aula rujab Bupati, Jumat (20/06/2025).
Sabtu, 21 Jun 2025 16:45

Sulsel
Pengerjaan Proyek Rekonstruksi Jembatan Bila yang Rusak di Pinrang Dimulai
Bupati Pinrang, Andi Irwan Hamid menghadiri kegiatan groundbreaking proyek rekonstruksi Jembatan Bila di Desa Tapporang, Kecamatan Batulappa, Selasa (17/06/2025).
Selasa, 17 Jun 2025 13:22

Sulsel
Kominfosandi Pinrang Sosialsiasi Pencegahan Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak
Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Persandian (Kominfosandi) Kabupaten Pinrang, Andi Haswidy Rustam berkesempatan membawakan materi pada kegiatan Sosialisasi Pencegahan Kekerasan terhadap perempuan, anak, tindak pidana perdagangan orang, anak berhadapan dengan hukum, dan perkawinan anak yang digelar di Kantor Kecamatan Suppa pada Rabu (11/06/2025).
Rabu, 11 Jun 2025 12:15

Sulsel
Pinrang Optimalkan Potensi Lahan Rawa untuk Peningkatan Produksi Pertanian
Bupati Pinrang, Andi Irwan Hamid mengikuti kegiatan Tanam Perdana Operasi Lahan Rawa bersama Kelompok Tani Tompi-Tompi yang berlangsung di Kelurahan Samaturue, Kecamatan Tiroang, Senin (26/05/2025).
Senin, 26 Mei 2025 13:45

Sulsel
Pemkab Pinrang Komitmen Wujudkan SPMB Objektif dan Tanpa Diskriminasi
Bupati Pinrang, Andi Irwan Hamid membubuhkan tanda tangan pada pernyataan komitmen bersama dalam deklarasi Sistem Penerimaan Murid Baru (SPMB) Tahun 2025, yang digelar di Ruang Rapat Bupati Pinrang, Rabu (21/5).
Rabu, 21 Mei 2025 15:06
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

29 Anggota DPRD Sulsel Gulirkan Hak Angket, Misi Penyelamatan Aset Rp2,4 T di CPI
2

DPRD Makassar Kebut Perda Parkir, Muat Aturan Non Tunai dan Langganan Retribusi
3

DWP Gowa Akan Perkuat Peran Perempuan dalam Pembangunan Daerah
4

Aksi Anggota Polres Jeneponto Evakuasi Ibu Hamil Viral di Media Sosial
5

Hasil NH Temui Bahlil, Jadwal Musda Golkar Sulsel Dijadwalkan Agustus 2025
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

29 Anggota DPRD Sulsel Gulirkan Hak Angket, Misi Penyelamatan Aset Rp2,4 T di CPI
2

DPRD Makassar Kebut Perda Parkir, Muat Aturan Non Tunai dan Langganan Retribusi
3

DWP Gowa Akan Perkuat Peran Perempuan dalam Pembangunan Daerah
4

Aksi Anggota Polres Jeneponto Evakuasi Ibu Hamil Viral di Media Sosial
5

Hasil NH Temui Bahlil, Jadwal Musda Golkar Sulsel Dijadwalkan Agustus 2025