Pj Gubernur Sulsel Serahkan Bantuan Darurat dan Logistik Longsor di Luwu
Tim Sindomakassar
Kamis, 29 Feb 2024 22:56
Pj Gubernur Sulsel Bahtiar Baharuddin, saat memberikan bantuan darurat kepada keluarga korban bencana longsor di Luwu. Foto: Istimewa
LUWU - Penjabat Gubernur Sulawesi Selatan Bahtiar Baharuddin, memberikan bantuan darurat dan logistik untuk korban bencana longsor di Kabupaten Luwu.
Pemberian bantuan tersebut dilakukan kegiatan penanaman sukun di Dusun Labokke, Desa Putu, Kecamatan Bua, Kabupaten Luwu, Kamis, (29/02/2024). Ia didampingi oleh Penjabat Bupati Luwu Muh Saleh dan Forkopimda Luwu.
"Dengan adanya program penanaman sukun dari Penjabat Gubernur, saya rasa sangat bermanfaat untuk jangka panjang ke depan, terutama masyarakat. Kami mulai dari pimpinan TNI sangat mendukung," kata Personil TNI, Peltu Yosep Padang.
Sedangkan, Kepala Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH), Hasrul, menyampaikan, program ini harus didukung sebagai bentuk upaya ketahanan pangan di Sulsel.
"Kita sangat mendukung program beliau, kita juga menyiapkan kelompok tani untuk berkontribusi, karena mereka juga memiliki lahan. Untuk ketahanan pangan, salah satu tujuan pertanian sosial ini untuk mendukung ketahanan pangan bagi masyarakat," tuturnya.
Bantuan yang diserahkan Pj Gubernur Sulsel kepada Pemerintah Kabupaten Luwu berupa Bantuan Tanggap Darurat Tanah Longsor sebesar Rp419 juta dan Bantuan Logistik Buffer Stock Penanganan Tanah Longsor di Kabupaten Luwu sebesar Rp220 juta.
Ia juga menyerahkan bantuan kepada masing-masing ahli waris korban tanah longsor di Bastem Luwu sebesar Rp15 juta. Juga santunan kepada anggota KPPS yang meninggal dunia saat menjalankan tugas dan tanggung jawab sebesar Rp10 juta.
Pemberian bantuan tersebut dilakukan kegiatan penanaman sukun di Dusun Labokke, Desa Putu, Kecamatan Bua, Kabupaten Luwu, Kamis, (29/02/2024). Ia didampingi oleh Penjabat Bupati Luwu Muh Saleh dan Forkopimda Luwu.
"Dengan adanya program penanaman sukun dari Penjabat Gubernur, saya rasa sangat bermanfaat untuk jangka panjang ke depan, terutama masyarakat. Kami mulai dari pimpinan TNI sangat mendukung," kata Personil TNI, Peltu Yosep Padang.
Sedangkan, Kepala Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH), Hasrul, menyampaikan, program ini harus didukung sebagai bentuk upaya ketahanan pangan di Sulsel.
"Kita sangat mendukung program beliau, kita juga menyiapkan kelompok tani untuk berkontribusi, karena mereka juga memiliki lahan. Untuk ketahanan pangan, salah satu tujuan pertanian sosial ini untuk mendukung ketahanan pangan bagi masyarakat," tuturnya.
Bantuan yang diserahkan Pj Gubernur Sulsel kepada Pemerintah Kabupaten Luwu berupa Bantuan Tanggap Darurat Tanah Longsor sebesar Rp419 juta dan Bantuan Logistik Buffer Stock Penanganan Tanah Longsor di Kabupaten Luwu sebesar Rp220 juta.
Ia juga menyerahkan bantuan kepada masing-masing ahli waris korban tanah longsor di Bastem Luwu sebesar Rp15 juta. Juga santunan kepada anggota KPPS yang meninggal dunia saat menjalankan tugas dan tanggung jawab sebesar Rp10 juta.
(GUS)
Berita Terkait
News
Evaluasi, Kinerja Prof Zudan di Provinsi Sulsel Dinilai Baik
Pj Gubernur Sulsel Prof Zudan Arif Fakrulloh mengikuti evaluasi kinerja (Evkin) per triwulan sebagai penjabat gubernur di Sulsel, Kamis, (21/11/2024), di gedung Irjen Kemendagri di Jakarta. Dalam evaluasi tersebut kinerjanya dinilai baik.
Jum'at, 22 Nov 2024 09:49
News
ASN Pemprov Sulsel Ikrar Bersama dan Tanda Tangani Pakta Integritas Netralitas
mendatang, Pj Gubernur Sulsel Prof Zudan Arif Fakrulloh meminta kepada seluruh ASN dan non ASN lingkup Pemprov Sulsel untuk melakukan ikrar bersama an melakukan tanda tangan pakta integritas netralitas ASN.
Selasa, 19 Nov 2024 12:30
News
Pastikan Stok Pangan dan Harga di Provinsi Sulsel Stabil
Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) berupaya terus memastikan pasokan pangan dan harga stabil di tengah masyarakat, hingga hingga akhir tahun nantinya
Selasa, 19 Nov 2024 10:39
News
Prof Zudan Apresiasi Pertumbuhan Ekonomi dan Pariwisata Kabupaten Gowa
Penjabat Gubernur Sulawesi Selatan, Prof Zudan Arif Fakrulloh bersama Wakil Menteri (Wamen) Perlindungan Pekerja Migran Indonesia Dzulfikar Ahmad Tawalla, menghadiri Puncak Peringatan Hari Jadi Gowa ke-704 Tahun 2024
Senin, 18 Nov 2024 11:30
News
Dilepas Pj Gubernur, Pelajar Sulsel Antusias Ikuti High School Marathon
Penjabat Gubernur Sulawesi Selatan, Prof Zudan Arif Fakrulloh melepas peserta High School Marathon 10K, di depan Rujab Gubernur Jalan Jenderal Sudirman, Makassar, Minggu, (17/11/2024).
Minggu, 17 Nov 2024 16:04
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Warga Jeneponto Ditabrak Mobil, Tim Sarif-Qalby Siap Tanggung Biaya Pengobatan
2
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024
3
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
4
Adnan Purichta Ichsan Tegaskan Sikap Dukung Husniah-Darmawangsyah
5
Labkesda Dinkes Bantaeng Bakal Hadirkan Layanan Kesehatan Paripurna
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Warga Jeneponto Ditabrak Mobil, Tim Sarif-Qalby Siap Tanggung Biaya Pengobatan
2
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024
3
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
4
Adnan Purichta Ichsan Tegaskan Sikap Dukung Husniah-Darmawangsyah
5
Labkesda Dinkes Bantaeng Bakal Hadirkan Layanan Kesehatan Paripurna