Ribuan Penumpang Mulai Padati Pelabuhan Parepare saat Arus Balik Lebaran
Minggu, 14 Apr 2024 20:25

Suasana Penumpang di Atas KM Queen Soya saat Hendak Berangkat dari Pelabuhan Parepare Menuju Samarinda, Sabtu (13/4/2024). Foto: Andi Mappanyukki
PAREPARE - Arus balik lebaran mulai terjadi di Pelabuhan Nusantara, Kota Parepare, Sulawesi Selatan, sejak pada H-3 Idul Fitri 2024, Sabtu (13/4/2024) kemarin.
Dari pantauan, tercatat ada kurang lebih seribu penumpang yang berasal dari berbagai daerah di Sulawesi Selatan, memadati terminal Pelabuhan Parepare, pada Jumat (12/4/2024) malam.
Ribuan pemudik ini akan berlayar ke Samarinda, Kalimantan Timur, menggunakan KM Queen Soya. Menghindari kehabisan tiket, penumpang mengaku sudah memesan jauh-jauh hari.
"Mau balik. (Soal tiket) tidak begitu kesulitan soalnya ada pengurus. Pesan tiket sudah jauh- jauh hari," kata Heri Wijaya, saat ditemui di Dermaga Pelabuhan Nusantara Parepare.
Heri mengaku melakukan mudik di Kabupaten Pinrang, Sulawesi Selatan dan hendak balik ke Samarinda, Kalimantan Timur. "Sendirian. Mau ke Samarinda dari Pinrang," ujarnya.
Jelang keberangkatan KM Queen Soya, Parepare diguyur hujan. Sejumlah penumpang berteduh di Terminal Pelabuhan Parepare sebelum naik ke kapal. Rencananya ada dua kapal berangkat hari ini, diantarannya KM Queen Soya ke Samarinda dan KM Thalia ke Nunukan, Kalimantan Utara.
Dari pantauan, tercatat ada kurang lebih seribu penumpang yang berasal dari berbagai daerah di Sulawesi Selatan, memadati terminal Pelabuhan Parepare, pada Jumat (12/4/2024) malam.
Ribuan pemudik ini akan berlayar ke Samarinda, Kalimantan Timur, menggunakan KM Queen Soya. Menghindari kehabisan tiket, penumpang mengaku sudah memesan jauh-jauh hari.
"Mau balik. (Soal tiket) tidak begitu kesulitan soalnya ada pengurus. Pesan tiket sudah jauh- jauh hari," kata Heri Wijaya, saat ditemui di Dermaga Pelabuhan Nusantara Parepare.
Heri mengaku melakukan mudik di Kabupaten Pinrang, Sulawesi Selatan dan hendak balik ke Samarinda, Kalimantan Timur. "Sendirian. Mau ke Samarinda dari Pinrang," ujarnya.
Jelang keberangkatan KM Queen Soya, Parepare diguyur hujan. Sejumlah penumpang berteduh di Terminal Pelabuhan Parepare sebelum naik ke kapal. Rencananya ada dua kapal berangkat hari ini, diantarannya KM Queen Soya ke Samarinda dan KM Thalia ke Nunukan, Kalimantan Utara.
(GUS)
Berita Terkait

Sulsel
Pelabuhan Parepare Siap Berbenah untuk Dukung Ekonomi Nasional
PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 4 Parepare akan segera melakukan sejumlah perbaikan di Pelabuhan Lontangnge, Parepare, Sulawesi Selatan.
Jum'at, 31 Jan 2025 17:01

News
SPMT Parepare Catatkan Peningkatan Trafik Penumpang Selama Libur Nataru
PT Pelindo melalui Subholding PT Pelindo Multi Terminal (SPMT) berhasil memberikan layanan optimal kepada penumpang selama libur Natal dan Tahun Baru 2024/2025.
Jum'at, 17 Jan 2025 19:37

News
SPMT Perkuat Sistem Keamanan Pelabuhan Parepare dengan X-Ray dan Barrier Gate
SPMT Branch Parepare resmi meluncurkan penggunaan mesin X-Ray dan barrier gate di Terminal Penumpang Nusantara Parepare pada Rabu (8/1/2025) kemarin.
Kamis, 09 Jan 2025 09:25

News
Puncak Arus Libur Nataru 2024, Pelindo Regional 4 Pastikan Kelancaran Operasional
Pelindo Regional 4 berkomitmen untuk memastikan kelancaran operasional di seluruh pelabuhan yang dikelolanya, terutama selama puncak arus libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru).
Selasa, 24 Des 2024 21:11

Ekbis
Wujud Transformasi Digital, Pelni Mobile Kini Hadir di Parepare
Pada akhir Juni lalu, Pelni memperkenalkan Pelni Mobile, sebuah aplikasi untuk pembelian tiket kapal dan berbagai aktivitas yang di bawah naungan perusahaan, kepada masyarakat Kota Parepare.
Selasa, 09 Jul 2024 17:13
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Uji-Sah Diseret Dalam Rotasi Penyuluh, Plt Kadis Pertanian Dituntut Klarifikasi
2

PHPU Jeneponto Lanjut Pembuktian, MK: Maksimal 4 Saksi, Bisa Tambah Alat Bukti
3

MK Putuskan Sengketa Pilkada Jeneponto Masuk Tahap Pembuktian
4

Kunjungi STIKI Malang, Murid PJ Global School Belajar Teknologi
5

Saksi Ahli Sebut Terdakwa Kasus Calo Akpol Rp4,9 Miliar Tak Sepenuhnya Bersalah
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Uji-Sah Diseret Dalam Rotasi Penyuluh, Plt Kadis Pertanian Dituntut Klarifikasi
2

PHPU Jeneponto Lanjut Pembuktian, MK: Maksimal 4 Saksi, Bisa Tambah Alat Bukti
3

MK Putuskan Sengketa Pilkada Jeneponto Masuk Tahap Pembuktian
4

Kunjungi STIKI Malang, Murid PJ Global School Belajar Teknologi
5

Saksi Ahli Sebut Terdakwa Kasus Calo Akpol Rp4,9 Miliar Tak Sepenuhnya Bersalah