Diwarnai Suasana Haru 135 CJH Parepare Dilepas ke Asrama Haji Makassar
Minggu, 12 Mei 2024 15:58
Suasana Pelepasan Calon Jemaah Haji Parepare di halaman Masjid Raya. Foto: Andi Mappanyukki
PAREPARE - Sebanyak 135 Calon Jemaah Haji (CJH) di Kota Parepare, Sulawesi Selatan (Sulsel), mulai berangkat. Pada pelepasan jemaah haji dilepas langsung Pj Wali Kota Parepare, Akbar Ali ba'da Dhuhur,.
Pelepasan calon jemaah haji ini berlangsung di Masjid Raya, Kelurahan Ujung Sabbang, Kecamatan Ujung, Kota Parepare, Minggu (12/5/2024).
Pantuan di lokasi, tangis dan lambaian tangan menjadi ajang pertemuan sekaligus perpisahan antara calon jemaah haji dengan para kerabatnya.
Salah satu keluarga yang ikut melepas keberangkatan calon jemaah haji di halaman Masjid Raya, Aisyah (24) terlihat menangis tersedu.
Tidak hanya itu, Aisyah juga terlihat hanya bisa melambaikan tangannya saat keluarganya mulai naik bus sebelum berangkat ke Asrama Haji Sudiang Makassar. "Yang berangkat Om adik kandung dari Mama keluarga. Senang campur sedih," ucapnya.
"Senang keluarga bisa berangkat haji sudah diundang ke Rumah Allah (Ka'bah) tapi sedih juga karena harus jauh untuk beberapa waktu. Rasanya campur aduk," lanjut dia.
Sementara itu, panitia haji, Syahruddin Sainur menyiapkan 5 bus dengan berkapasitas 33 orang dan minibus untuk calon jemaah haji lansia.
Dia mengatakan calon jemaah haji ini akan diberangkatkkan ke Asrama Haji Sudiang, Makassar sesuai jadwal.
"Kami panitia menyiapkan lima bus besar dan satu bus kecil untuk (calon jemaah haji) lansia. Jadwal pemberangkatan sudah ditetaipkan karena kita perkirakan jarak dan waktu tiba di Makassar," jelas kepala KUA Soerang ini.
Setibanya di Asrama Haji Sudiang, lanjut Syahruddin, rombongan dari Parepare akan dijemput oleh panitia yang sudah ditugaskan untuk mengurus tempat istirahat.
"Ada panitia yang telah standby di sana (Asrama Haji Sudiang) untuk menyiapkan tempat istirahat jemaah sebelum berangkat ke Madinah," jelasnya.
Pelepasan calon jemaah haji ini berlangsung di Masjid Raya, Kelurahan Ujung Sabbang, Kecamatan Ujung, Kota Parepare, Minggu (12/5/2024).
Pantuan di lokasi, tangis dan lambaian tangan menjadi ajang pertemuan sekaligus perpisahan antara calon jemaah haji dengan para kerabatnya.
Salah satu keluarga yang ikut melepas keberangkatan calon jemaah haji di halaman Masjid Raya, Aisyah (24) terlihat menangis tersedu.
Tidak hanya itu, Aisyah juga terlihat hanya bisa melambaikan tangannya saat keluarganya mulai naik bus sebelum berangkat ke Asrama Haji Sudiang Makassar. "Yang berangkat Om adik kandung dari Mama keluarga. Senang campur sedih," ucapnya.
"Senang keluarga bisa berangkat haji sudah diundang ke Rumah Allah (Ka'bah) tapi sedih juga karena harus jauh untuk beberapa waktu. Rasanya campur aduk," lanjut dia.
Sementara itu, panitia haji, Syahruddin Sainur menyiapkan 5 bus dengan berkapasitas 33 orang dan minibus untuk calon jemaah haji lansia.
Dia mengatakan calon jemaah haji ini akan diberangkatkkan ke Asrama Haji Sudiang, Makassar sesuai jadwal.
"Kami panitia menyiapkan lima bus besar dan satu bus kecil untuk (calon jemaah haji) lansia. Jadwal pemberangkatan sudah ditetaipkan karena kita perkirakan jarak dan waktu tiba di Makassar," jelas kepala KUA Soerang ini.
Setibanya di Asrama Haji Sudiang, lanjut Syahruddin, rombongan dari Parepare akan dijemput oleh panitia yang sudah ditugaskan untuk mengurus tempat istirahat.
"Ada panitia yang telah standby di sana (Asrama Haji Sudiang) untuk menyiapkan tempat istirahat jemaah sebelum berangkat ke Madinah," jelasnya.
(UMI)
Berita Terkait
Sulsel
Survei Pilwalkot Parepare 2024: TSM-MO 32,8%, ANH-TQ 22,8%, Erat-Bersalam 18,8%
Lembaga INDex Indonesia merilis hasil survei terbaru Pilwalkot Parepare 2024. Survei ini dilakukan pada 6 sampai 10 November 2024.
Selasa, 12 Nov 2024 13:34
Sulbar
Kantor Imigrasi Polman Rampungkan Layanan Paspor Calon Jemaah Haji 2025
Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Polman telah menyelesaikan layanan permohonan paspor untuk CJH Kabupaten Polman 2025 M/1446 H.
Jum'at, 25 Okt 2024 07:11
Sulbar
Imigrasi Polman Mulai Layani Permohonan Paspor Calon Jemaah Haji 2025
Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Polewali Mandar (Polman) telah memulai pelayanan permohonan paspor bagi Calon Jemaah Haji (CJH) dari Kabupaten Polman untuk keberangkatan tahun 2025 M/1446 H.
Rabu, 02 Okt 2024 09:12
Sulsel
KPU Parepare Tetapkan 111.874 DPT untuk Pilwalkot 2024
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Parepare melaksanakan rapat pleno terbuka rekapitulasi dan penetapan Daftar Pemilih Tetap (DPT) tingkat kota di Media Center KPU Parepare pada Jumat (20/9/2024).
Sabtu, 21 Sep 2024 09:04
Sulsel
Masuk Musim Kemarau, Kapolres Parepare Himbau Warga Waspada Kebakaran
Kapolres Parepare, AKBP Arman Muis menghimbau seluruh warga Parepare agar waspada dengan kegiatan yang dapat memicu timbulnya kebakaran. baik di lahan perkebunan maupun pemukiman, disebabkan memasuki puncak musim kemarau.
Selasa, 13 Agu 2024 13:03
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Terakhir Pilkada Lutim: Ibas-Puspa 45,1%, Budiman-Akbar 38,3%, Isrullah-Usman 9,1%
2
Survei CRC Pilwalkot Parepare 2024: Elektabilitas TSM-MO 41,83%, Sulit Dikejar Lawan
3
Survei SRI Pilwalkot Palopo 2024: Trisal-Ome 43,3%, Rahmat-ATK 22,4%, FKJ-Nur 12,1%
4
Jubir Andalan Hati Sayangkan Beredarnya Hoaks Survei LSI Pilgub Sulsel 2024
5
Andalan Hati Janjikan Pembangunan Sulsel Maju Berkeadilan di Kampanye Akbar
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Terakhir Pilkada Lutim: Ibas-Puspa 45,1%, Budiman-Akbar 38,3%, Isrullah-Usman 9,1%
2
Survei CRC Pilwalkot Parepare 2024: Elektabilitas TSM-MO 41,83%, Sulit Dikejar Lawan
3
Survei SRI Pilwalkot Palopo 2024: Trisal-Ome 43,3%, Rahmat-ATK 22,4%, FKJ-Nur 12,1%
4
Jubir Andalan Hati Sayangkan Beredarnya Hoaks Survei LSI Pilgub Sulsel 2024
5
Andalan Hati Janjikan Pembangunan Sulsel Maju Berkeadilan di Kampanye Akbar