Maros Highland Dipadati Warga Jelang Bulan Puasa
Maman Sukirman
Senin, 20 Mar 2023 15:14
Maros - Sejumlah pengunjung berwisata di Maros Highland, Desa Pattotongan, Kecamatan Mandai Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan, Minggu (19/03/2023). Jelang memasuki bulan suci Ramadan, sejumlah kawasan wisata dipadati pengunjung. Mereka tampak menikmati berbagai wahana bersama keluarga. Maros Highland adalah destinasi wisata yang dihadirkan oleh Zafirland Group. Maros Highland diklaim akan menjadi terobosan baru dalam pariwisata yang ada di Indonesia timur. (Foto: Sindo Makassar/Maman Sukirman)
(MAS)
Foto Terkait
HUT Ke-16 SINDO Makassar, Akselerasi Untuk Negeri
HUT Ke-16 SINDO Makassar, Akselerasi Untuk Negeri
Para mitra dari berbagai sektor usaha mulai dari hotel, otomotif, properti, perusahaan elektronik, pemerintah daerah dan lain-lain turut merayakan euforia anniversary ke-16 SINDO Makassar yang bertema Akselerasi Untuk Negeri, Senin (25/9/2023). Mereka pun mendoakan agar SINDO Makassar dapat terus maju dan melalukan inovasi serta berkolaborasi dengan berbagai pihak.
Senin, 25 Sep 2023 21:14
Menikmati Suasana Asri di Tamana Tallasa City Makassar
Sejumlah pengunjung menikmati suasana santai di Tamana Tallasa City Makassar, Sabtu (9/9/2023).
Senin, 11 Sep 2023 12:30
LPS Dukung Digitalisasi Finansial yang Mudah, Cepat dan Aman
Warga melakukan transaksi pembayaran digital menggunakan scan QR Code di Makassar (12/7/2023).
Senin, 24 Jul 2023 12:00
Pengunjung padati wisata alam Bantimurung selama liburan Idul Adha
Suasana pengunjung menikmati permandian air terjun Bantimurung, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan, Minggu (2/7/2023).
Minggu, 02 Jul 2023 18:56
Jelang Idul Adha, Permintaan Sapi untuk Kurban Meningkat
Sejumlah sapi peliharaan dijual di Jalan Hertasning Baru, Makassar, Senin (12/6/2023).
Senin, 12 Jun 2023 21:27
Foto Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Warga Jeneponto Ditabrak Mobil, Tim Sarif-Qalby Siap Tanggung Biaya Pengobatan
3
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
4
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
5
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Warga Jeneponto Ditabrak Mobil, Tim Sarif-Qalby Siap Tanggung Biaya Pengobatan
3
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
4
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
5
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024