1.168 Wisatawan Asal Malaysia Berkunjung ke Sulsel dalam Dua Bulan
News
1.168 Wisatawan Asal Malaysia Berkunjung ke Sulsel dalam Dua Bulan
Wisatawan asal Malaysia mendominasi kunjungan wisatawan asing di Sulsel. Selama Februari hingga Maret 2024 ada 1.168 wisatawan Malaysia yang berkunjung.
Rabu, 22 Mei 2024 11:00
Selama Libur Lebaran, Mangrove Tongke-Tongke jadi Objek Wisata Penyumbang PAD Terbesar di Sinjai
Sulsel
Selama Libur Lebaran, Mangrove Tongke-Tongke jadi Objek Wisata Penyumbang PAD Terbesar di Sinjai
Tercatat, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sinjai melalui Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) berhasil mengumpulkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) hasil retribusi sektor pariwisata selama libur lebaran sebanyak Rp49.510.000
Rabu, 17 Apr 2024 13:38
Telkom Hadirkan Solusi Digitalisasi Bisnis Usaha Wisata Kecil Menengah
Ekbis
Telkom Hadirkan Solusi Digitalisasi Bisnis Usaha Wisata Kecil Menengah
Dengan DigiTiket, para pelaku bisnis pariwisata dan turunannya memiliki platform digital yang bisa mencatat urusan data, seperti kedatangan tamu, secara akurat.
Senin, 05 Feb 2024 13:54
Tren Visitor Bugis Waterpark Adventure Melonjak hingga 150 Persen
Lifestyle
Tren Visitor Bugis Waterpark Adventure Melonjak hingga 150 Persen
Edy Kamal mengatakan jumlah visitor pada musim liburan sekolah dan nataru tahun 2023-2024 mengalami peningkatan yang sangat signifikan dari tahun sebelumnya.
Selasa, 09 Jan 2024 17:21
Wujudkan Green Tourism, PLN Bakal Pasok 100% Energi Bersih di Tana Toraja & Torut
News
Wujudkan Green Tourism, PLN Bakal Pasok 100% Energi Bersih di Tana Toraja & Torut
Terletak di dataran tinggi Sulawesi Selatan, Kabupaten Tana Toraja dan Toraja Utara (Torut) menjadi salah satu destinasi wisata favorit bagi wisatawan lokal bahkan mancanegara.
Senin, 25 Des 2023 12:43
GK Sulsel dan Nusa Lintas Lestari Jelajahi Keindahan Alam Bulubaria Gowa
Sulsel
GK Sulsel dan Nusa Lintas Lestari Jelajahi Keindahan Alam Bulubaria Gowa
GK Sulsel dan Nusa Lintas Lestari melakukan kegiatan pendakian di Bulubaria Desa Manimbahoi, Kecamatan Parigi, Kabupaten Gowa pada 23-25 November 2023.
Rabu, 29 Nov 2023 14:44
Diresmikan Besok, Objek Wisata Ollon Masuk Kawasan Strategis Pariwisata Nasional
News
Diresmikan Besok, Objek Wisata Ollon Masuk Kawasan Strategis Pariwisata Nasional
Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman, dijadwalkan akan meresmikan objek wisata lembah Ollon Lembang Bau, Desa Buakayu, Kecamatan Bonggakaradeng, Kabupaten Tana Toraja.
Selasa, 29 Agu 2023 16:02
Kembangkan Kawasan Wisata, Pemdes Timampu Benahi Infrastruktur Penunjang
Sulsel
Kembangkan Kawasan Wisata, Pemdes Timampu Benahi Infrastruktur Penunjang
Pemdes Timampu tengah giat memajukan pengembangan destinasi wisata di dua lokasi sekitar danau. Dua tempat wisata itu adalah Tobela dan Pantai Lamapu Timampu.
Senin, 28 Agu 2023 15:49
Digelontorkan Rp2,2 Miliar, Kawasan Pantai Merpati Diharap Jadi Ikon Baru
Sulsel
Digelontorkan Rp2,2 Miliar, Kawasan Pantai Merpati Diharap Jadi Ikon Baru
Pembangunan Kawasan Pantai Merpati Kabupaten Bulukumba diharapkan menjadi ikon baru Kabupaten Bulukumba, bahkan pemerintah menggelontorkan anggaran Rp2,2 Miliar untuk pembangunan tahap kedua.
Rabu, 23 Agu 2023 15:47
Dukung Pariwisata Lewat F8, Aston Makassar Bakal Sajikan Ragam Kuliner Spesial
Lifestyle
Dukung Pariwisata Lewat F8, Aston Makassar Bakal Sajikan Ragam Kuliner Spesial
Ragam makanan dan minuman yang dihadirkan khusus pada event bergengsi ini, antara lain yakni jenis Rice Box, Megahmie Garing dan Roti Olympus.
Senin, 21 Agu 2023 15:07
Dianggarkan Rp2,1 Miliar, Taman Bunga di Kawasan Balla Lompoa Rampung Akhir 2023
Makassar City
Dianggarkan Rp2,1 Miliar, Taman Bunga di Kawasan Balla Lompoa Rampung Akhir 2023
Disparbud Kabupaten Gowa bakal membangun taman bunga dalam Kawasan Museum Balla Lompoa seluas sekitar 2 hektare dengan anggaran mencapai Rp2,1 miliar.
Senin, 14 Agu 2023 19:03
Percantik Pantai Merpati, DLHK Lakukan Penanaman Pohon Sawit
Sulsel
Percantik Pantai Merpati, DLHK Lakukan Penanaman Pohon Sawit
Guna mempercantik pantai Merpati tersebut, Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (DLHK) Bulukumba melakukan penanaman pohon sawit sehingga pelataran kawasan pantai tampak lebih rindang.
Selasa, 01 Agu 2023 18:51
Makassar Culinary Night 2023 Merah Putih Target Transaksi Rp1,5 Miliar
Makassar City
Makassar Culinary Night 2023 Merah Putih Target Transaksi Rp1,5 Miliar
Makassar Culinary Night (MCN) bakal kembali diselenggarakan di Fort Rotterdam Makassar pada 4-6 Agustus mendatang. Pelaksanaan event ke-19 ini terasa spesial.
Selasa, 01 Agu 2023 14:50