Halal Bihalal, Wakil Ketua DPRD Makassar Undang Para Laskar Pelangi
Jum'at, 19 Apr 2024 17:15
Wakil Ketua DPRD Kota Makassar Andi Suhada Sappaile. Foto: Istimewa
MAKASSAR - Wakil Ketua DPRD Kota Makassar Andi Suhada Sappaile menggelar Halal Bihalal di momen Idul Fitri 1445 Hijriah, dengan tenaga Laskar Pelangi Lingkup DPRD Kota Makassar, Rabu (17/4/2024).
Andi Suhada Sappaile pada kesempatan itu ingin lebih dekat dengan para honorer yang telah membantu kerja-kerja para legislator DPRD Makassar.
“Momen halal bihalal ini, untuk saling mempererat tali silaturahmi. Apalagi mereka Laskar Pelangi DPRD Makassar ini berjumlah ratusan ini cukup membantu kami di DPRD,” kata Andi Suhada.
Ia juga mengaku bahwa ratusan Laskar Pelangi DPRD dirinya belum mengenalnya lebih dalam. Hanya mengetahui saja. Olehnya itu Andi Suhada ingin lebih dekat lagi untuk saling mengetahui karena terkadang ada diantara mereka tak bersentuhan langsung dengan kegiatannya.
“Terkadang kita bertemu hanya sebentar saja di kantor tidak sampai bertatap muka. Nah di momen halal bihalal ini kami ingin mendekatkan diri secara langsung kepada Laskar Pelangi agar saling mempererat hubungan," katanya.
Andi Suhada Sappaile pada kesempatan itu ingin lebih dekat dengan para honorer yang telah membantu kerja-kerja para legislator DPRD Makassar.
“Momen halal bihalal ini, untuk saling mempererat tali silaturahmi. Apalagi mereka Laskar Pelangi DPRD Makassar ini berjumlah ratusan ini cukup membantu kami di DPRD,” kata Andi Suhada.
Ia juga mengaku bahwa ratusan Laskar Pelangi DPRD dirinya belum mengenalnya lebih dalam. Hanya mengetahui saja. Olehnya itu Andi Suhada ingin lebih dekat lagi untuk saling mengetahui karena terkadang ada diantara mereka tak bersentuhan langsung dengan kegiatannya.
“Terkadang kita bertemu hanya sebentar saja di kantor tidak sampai bertatap muka. Nah di momen halal bihalal ini kami ingin mendekatkan diri secara langsung kepada Laskar Pelangi agar saling mempererat hubungan," katanya.
(GUS)
Berita Terkait
Makassar City
Muchlis Misbah Usul Penambahan Alokasi Bantuan Kain Kafan
Anggota DPRD Kota Makassar, Muchlis Misbah menyampaikan bahwa alokasi bantuan kedukaan kain kafan dan perlengkapan jenazah perlu ditambah.
Kamis, 08 Jan 2026 15:32
Makassar City
Anwar Faruq Dorong Optimalisasi PAD Makassar Usai Tembus Rp1,9 Triliun
Wakil Ketua DPRD Kota Makassar, Anwar Faruq, mengapresiasi capaian Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kota Makassar dengan total realisasi sebesar Rp1.979.548.619.000 atau setara Rp1,9 triliun.
Kamis, 08 Jan 2026 11:38
Makassar City
Rezeki Nur Soroti Lonjakan Kasus Kekerasan Perempuan dan Anak di Makassar
Wakil Ketua Komisi D DPRD Kota Makassar, Rezeki Nur merespons peningkat kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak di Kota Anging Mamiri.
Rabu, 07 Jan 2026 18:26
Makassar City
Ray Suryadi Ingatkan Dampak PKL Liar terhadap Drainase Kota Makassar
Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar gencar melakukan penertiban pedagang kaki lima (PKL) yang menggunakan bahu jalan dan fasilitas umum dalam beberapa hari terakhir.
Rabu, 07 Jan 2026 13:32
Makassar City
Komisi C DPRD Makassar Soroti Realisasi Belanja Daerah 4 Dinas
Ketua Komisi C DPRD Kota Makassar, Azwar Rasmin, menyoroti rendahnya Realisasi Belanja Daerah APBD Tahun 2025 pada empat dinas teknis di lingkup Pemerintah Kota Makassar.
Rabu, 07 Jan 2026 13:07
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Baru Sepekan 2026, Pengadilan Agama Maros Sudah Terima 43 Perkara
2
Muchlis Misbah Usul Penambahan Alokasi Bantuan Kain Kafan
3
Hari Amal Bakti, Momentum Perkuat Kerukunan Umat Beragama
4
Jelang Rakernas PSI, Animo Warga Sulsel Meluap Lewat Branding Ratusan Mobil
5
Kapolda Sulsel Tinjau Pembenahan Infrastruktur di Polres Jeneponto
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Baru Sepekan 2026, Pengadilan Agama Maros Sudah Terima 43 Perkara
2
Muchlis Misbah Usul Penambahan Alokasi Bantuan Kain Kafan
3
Hari Amal Bakti, Momentum Perkuat Kerukunan Umat Beragama
4
Jelang Rakernas PSI, Animo Warga Sulsel Meluap Lewat Branding Ratusan Mobil
5
Kapolda Sulsel Tinjau Pembenahan Infrastruktur di Polres Jeneponto