50 Jenazah Korban Longsor di Natuna Berhasil Diidentifikasi
Tri Yari Kurniawan
Rabu, 15 Mar 2023 09:00
Sebanyak 50 jenazah korban longsor di Kabupaten Natuna, Kepulauan Riau, telah berhasil dievakuasi dan diidentifikasi. Foto/Dok Polri
JAKARTA - Sebanyak 50 jenazah korban longsor di Kabupaten Natuna, Kepulauan Riau, telah berhasil dievakuasi dan diidentifikasi. Hingga kini, pencarian korban hilang pun masih terus dilakukan.
"Sampai dengan hari ke-9 pencarian korban meninggal dunia akibat dari bencana alam tanah longsor yang sudah dievakuasi berjumlah 50 jenazah," ujar Kabid Humas Polda Kepri Kombes Pol Harry Goldenhart, dilansir dari laman resmi Polri.
Selain itu, 1.598 warga kini masih mengungsi di beberapa titik. Rinciannya 340 orang dengan posko PLBN Serasan, 105 orang di perumahan warga setempat, 296 orang orang di perumahan warga setempat, 177 orang di SMA 1 Serasan, 33 orang di perumahan warga Desa Pangkalan, 396 orang di Desa Air Nusa, 136 orang di Desa Batu Berian, 115 orang di Desa Payak.
Harry menyebut pencarian korban hilang juga masih dilakukan. Masih ada lima orang yang hilang. Polri juga menyediakan kegiatan trauma healing untuk para korban dengan melibatkan tim gabungan yang beranggotakan tiga personel polisi wanita (polwan).
"Kami juga membuka posko pos lintas batas negara dan posko identifikasi korban yang terletak di Masjid Al-Furqon. Silakan masyarakat untuk melapor jika kehilangan anggota keluarga," tutupnya.
"Sampai dengan hari ke-9 pencarian korban meninggal dunia akibat dari bencana alam tanah longsor yang sudah dievakuasi berjumlah 50 jenazah," ujar Kabid Humas Polda Kepri Kombes Pol Harry Goldenhart, dilansir dari laman resmi Polri.
Selain itu, 1.598 warga kini masih mengungsi di beberapa titik. Rinciannya 340 orang dengan posko PLBN Serasan, 105 orang di perumahan warga setempat, 296 orang orang di perumahan warga setempat, 177 orang di SMA 1 Serasan, 33 orang di perumahan warga Desa Pangkalan, 396 orang di Desa Air Nusa, 136 orang di Desa Batu Berian, 115 orang di Desa Payak.
Harry menyebut pencarian korban hilang juga masih dilakukan. Masih ada lima orang yang hilang. Polri juga menyediakan kegiatan trauma healing untuk para korban dengan melibatkan tim gabungan yang beranggotakan tiga personel polisi wanita (polwan).
"Kami juga membuka posko pos lintas batas negara dan posko identifikasi korban yang terletak di Masjid Al-Furqon. Silakan masyarakat untuk melapor jika kehilangan anggota keluarga," tutupnya.
(TRI)
Berita Terkait
News
Bumi Karsa Bantu Korban Longsor di Gorontalo, Salurkan Makanan Instan-Perlengkapan Medis
Bumi Karsa turut membantu korban longsor yang terjadi di Kecamatan Suwawa, Gorontalo. Bantuan yang disalurkan berupa puluhan dus makanan instan, air mineral, beras hingga perlengkapan medis.
Jum'at, 26 Jul 2024 18:17
Sulsel
Kembali Longsor di Tompoladang, Jalur Maros-Bone Macet Satu Kilometer
Longsor kembali terjadi di Tompoladang, Kecamatan Mallawa, Kabupaten Maros, Rabu pagi (3/7/2024). Material longsor menutupi hampir seluruh jalan.
Rabu, 03 Jul 2024 10:21
Sulsel
Polres Enrekang Atur Lalin dan Bagikan Air Mineral untuk Pengendara Terjebak Macet
Jajaran Polres Enrekang melaksanakan pengaturan lalu lintas karena terjadi kemacetan di Jalan Trans Sulawesi Makassar-Toraja, Batu Rampun, Kecamatan Anggeraja, Enrekang sekira pukul 15.30 WITA pada Rabu (12/06).
Rabu, 12 Jun 2024 22:04
Sulsel
Pemkab Sinjai Turunkan Alat Berat Bersihkan Material Longsor di Jalan
Akses jalan Kh. Ahmad Dahlan, Kelurahan Biringere, Kecamatan Sinjai Utara, Kabupaten Sinjai kini sudah bisa dilalui oleh pengendara.
Rabu, 05 Jun 2024 20:15
News
PLN Tanggap Pulihkan Listrik di Daerah Terdampak Banjir & Longsor Lingkup Sulsel
Di tengah cuaca ekstrem yang melanda Kabupaten Luwu, Wajo, Enrekang, Sidrap, dan Pinrang di Provinsi Sulawesi Selatan, PT PLN terus mengupayakan pemulihkan pasokan listrik secara menyeluruh.
Minggu, 05 Mei 2024 11:44
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Warga Jeneponto Ditabrak Mobil, Tim Sarif-Qalby Siap Tanggung Biaya Pengobatan
2
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024
3
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
4
Adnan Purichta Ichsan Tegaskan Sikap Dukung Husniah-Darmawangsyah
5
Labkesda Dinkes Bantaeng Bakal Hadirkan Layanan Kesehatan Paripurna
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Warga Jeneponto Ditabrak Mobil, Tim Sarif-Qalby Siap Tanggung Biaya Pengobatan
2
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024
3
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
4
Adnan Purichta Ichsan Tegaskan Sikap Dukung Husniah-Darmawangsyah
5
Labkesda Dinkes Bantaeng Bakal Hadirkan Layanan Kesehatan Paripurna