Cegah Banjir, Pj Gubernur Sulsel Minta Hidupkan Gotong Royong hingga Tak Buang Sampah Sembarangan
Minggu, 03 Mar 2024 15:34
Penjabat Gubernur Bahtiar Baharuddin tampak berinteraksi dengan warga. Foto/Dok Pemprov Sulsel
MAKASSAR - Di tengah musim hujan yang melanda sebagian besar daerah di Sulawesi Selatan (Sulsel), Penjabat Gubernur Bahtiar Baharuddin mengeluarkan 4 imbauan untuk mengantisipasi banjir.
Pertama, mengimbau agar masyarakat kembali menghidupkan budaya gotong royong, khususnya dalam membersihkan lingkungan.
"Saya mengimbau masyarakat Sulsel hidupkan kembali gotong royong," pesan Bahtiar, Minggu, 3 Maret 2024.
Kedua, Bahtiar meminta Bupati dan Wali Kota untuk menginstruksikan Camat, Lurah, Kepala Desa, Kepala Dusun, RW, RT, untuk menggerakkan warganya rutin membersihkan lingkungan.
Ketiga, gotong royong mengatasi sampah, dengan mewajibkan setiap rumah memiliki tempat sampah. "Setiap rumah harus memiliki tempat sampah," ujarnya.
Keempat, tidak membuang sampah sembarangan. "Kita berharap kesadaran masyarakat untuk tidak membuang sampah sembarangan bisa semakin meningkat," imbuhnya.
Pertama, mengimbau agar masyarakat kembali menghidupkan budaya gotong royong, khususnya dalam membersihkan lingkungan.
"Saya mengimbau masyarakat Sulsel hidupkan kembali gotong royong," pesan Bahtiar, Minggu, 3 Maret 2024.
Kedua, Bahtiar meminta Bupati dan Wali Kota untuk menginstruksikan Camat, Lurah, Kepala Desa, Kepala Dusun, RW, RT, untuk menggerakkan warganya rutin membersihkan lingkungan.
Ketiga, gotong royong mengatasi sampah, dengan mewajibkan setiap rumah memiliki tempat sampah. "Setiap rumah harus memiliki tempat sampah," ujarnya.
Keempat, tidak membuang sampah sembarangan. "Kita berharap kesadaran masyarakat untuk tidak membuang sampah sembarangan bisa semakin meningkat," imbuhnya.
(TRI)
Berita Terkait
News
Evaluasi, Kinerja Prof Zudan di Provinsi Sulsel Dinilai Baik
Pj Gubernur Sulsel Prof Zudan Arif Fakrulloh mengikuti evaluasi kinerja (Evkin) per triwulan sebagai penjabat gubernur di Sulsel, Kamis, (21/11/2024), di gedung Irjen Kemendagri di Jakarta. Dalam evaluasi tersebut kinerjanya dinilai baik.
Jum'at, 22 Nov 2024 09:49
Sulsel
Demo di Kantor Gubernur, Aliansi Penyelamat Demokrasi Tuntut Perpanjang Cuti Walikota Makassar
Ratusan massa mengatas namakan Aliansi Penyelamat Demokrasi melakukan aksi unjuk rasa di Kantor Gubernur Provinsi Sulawesi Selatan, Makassar pada Kami (21/11/24)
Kamis, 21 Nov 2024 17:07
News
ASN Pemprov Sulsel Ikrar Bersama dan Tanda Tangani Pakta Integritas Netralitas
mendatang, Pj Gubernur Sulsel Prof Zudan Arif Fakrulloh meminta kepada seluruh ASN dan non ASN lingkup Pemprov Sulsel untuk melakukan ikrar bersama an melakukan tanda tangan pakta integritas netralitas ASN.
Selasa, 19 Nov 2024 12:30
News
Pastikan Stok Pangan dan Harga di Provinsi Sulsel Stabil
Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) berupaya terus memastikan pasokan pangan dan harga stabil di tengah masyarakat, hingga hingga akhir tahun nantinya
Selasa, 19 Nov 2024 10:39
News
Prof Zudan Apresiasi Pertumbuhan Ekonomi dan Pariwisata Kabupaten Gowa
Penjabat Gubernur Sulawesi Selatan, Prof Zudan Arif Fakrulloh bersama Wakil Menteri (Wamen) Perlindungan Pekerja Migran Indonesia Dzulfikar Ahmad Tawalla, menghadiri Puncak Peringatan Hari Jadi Gowa ke-704 Tahun 2024
Senin, 18 Nov 2024 11:30
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Terakhir Pilkada Lutim: Ibas-Puspa 45,1%, Budiman-Akbar 38,3%, Isrullah-Usman 9,1%
2
Survei CRC Pilwalkot Parepare 2024: Elektabilitas TSM-MO 41,83%, Sulit Dikejar Lawan
3
Survei SRI Pilwalkot Palopo 2024: Trisal-Ome 43,3%, Rahmat-ATK 22,4%, FKJ-Nur 12,1%
4
Hoaks Kian Merajalela! Tim Hukum MULIA Minta Bawaslu Makassar Turun Tangan
5
Jubir Andalan Hati Sayangkan Beredarnya Hoaks Survei LSI Pilgub Sulsel 2024
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Terakhir Pilkada Lutim: Ibas-Puspa 45,1%, Budiman-Akbar 38,3%, Isrullah-Usman 9,1%
2
Survei CRC Pilwalkot Parepare 2024: Elektabilitas TSM-MO 41,83%, Sulit Dikejar Lawan
3
Survei SRI Pilwalkot Palopo 2024: Trisal-Ome 43,3%, Rahmat-ATK 22,4%, FKJ-Nur 12,1%
4
Hoaks Kian Merajalela! Tim Hukum MULIA Minta Bawaslu Makassar Turun Tangan
5
Jubir Andalan Hati Sayangkan Beredarnya Hoaks Survei LSI Pilgub Sulsel 2024