Libur Lebaran Jadi Tantangan PSM Hadapi CAHN FC di Semifinal Asean Club Championship
Rabu, 02 Apr 2025 06:07

Press conference jelang leg pertama semifinal ASEAN Club Championship 2024/2025. Foto: SINDO Makassar/Abdul Majid
PAREPARE - PSM Makassar akan menjalani laga kandang melawan Cong An Ha Noi (CAHN FC) dalam leg pertama semifinal ASEAN Club Championship 2024/2025. Pertandingan tersebut akan berlangsung di Stadion Gelora BJ Habibie, Parepare, Rabu (2/4/2025) pukul 20.30 Wita.
Pelatih PSM, Bernardo Tavares optimis tim besutannya bisa memenangkan pertandingan nanti, sekalipun ia menilai lawan yang dihadapi merupakan tim favorit.
"Saya kira lawan adalah tim favorit yang memenangkan game ini dan bisa kita lihat dari statistik mereka lima pertandingan lima kemenangan. Mereka memiliki pemain dan pelatih bagus," ujar Tavares dalam press conference jelang laga, Selasa (1/4/2025).
Tavares mengungkapkan, ada sejumlah tantangan yang dihadapi anak asuhnya jelang laga nanti. Utamanya persoalan libur Lebaran yang membuat mereka tidak bisa mempersiapkam diri dengan baik.
"Bebeberapa waktu lalu hari pemain kita libur, dan juga melakukan puasa dan tim lawan tidak melakukan hal-hal ini," ujarnya.
"Bahkan di kemarin, dua hari yang lalu, kita memberikan libur untuk Hari Raya Idul Fitri untuk pemain kita dan lawan terus berlatih di Stadion Kalegowa," sambung pelatih asal Portugal itu.
Meski begitu, ditegaskan Tavares, PSM tentu saja tetap harus bersiap menghadapi pertandingan dengan jadwal yang telah ditentukan. Ia yakin anak asuhnya tetap akan maksimal.
"Dan tentu saja kita ingin memainkan pertandingan ini di hari schedule atau ditanggal yang lain selain tanggal ini. Namun ini adalah jadwal yang diberikan dan tetap melakukan pertandingan," tegas Tavares.
Diketahui PSM lolos ke semifinal setelah keluar sebagai runner-up di fase grup dengan torehan 10 poin.
Skuad Pasukan Ramang yang menempati Grup Grup A bersama BG Pathum United, Svay Rieng FC, Terengganu FC, Dong A Thanh Hoa, dan Shan United, berhasil meraih 3 kemenangan, sekali imbang, dan sekali kalah.
Pelatih PSM, Bernardo Tavares optimis tim besutannya bisa memenangkan pertandingan nanti, sekalipun ia menilai lawan yang dihadapi merupakan tim favorit.
"Saya kira lawan adalah tim favorit yang memenangkan game ini dan bisa kita lihat dari statistik mereka lima pertandingan lima kemenangan. Mereka memiliki pemain dan pelatih bagus," ujar Tavares dalam press conference jelang laga, Selasa (1/4/2025).
Tavares mengungkapkan, ada sejumlah tantangan yang dihadapi anak asuhnya jelang laga nanti. Utamanya persoalan libur Lebaran yang membuat mereka tidak bisa mempersiapkam diri dengan baik.
"Bebeberapa waktu lalu hari pemain kita libur, dan juga melakukan puasa dan tim lawan tidak melakukan hal-hal ini," ujarnya.
"Bahkan di kemarin, dua hari yang lalu, kita memberikan libur untuk Hari Raya Idul Fitri untuk pemain kita dan lawan terus berlatih di Stadion Kalegowa," sambung pelatih asal Portugal itu.
Meski begitu, ditegaskan Tavares, PSM tentu saja tetap harus bersiap menghadapi pertandingan dengan jadwal yang telah ditentukan. Ia yakin anak asuhnya tetap akan maksimal.
"Dan tentu saja kita ingin memainkan pertandingan ini di hari schedule atau ditanggal yang lain selain tanggal ini. Namun ini adalah jadwal yang diberikan dan tetap melakukan pertandingan," tegas Tavares.
Diketahui PSM lolos ke semifinal setelah keluar sebagai runner-up di fase grup dengan torehan 10 poin.
Skuad Pasukan Ramang yang menempati Grup Grup A bersama BG Pathum United, Svay Rieng FC, Terengganu FC, Dong A Thanh Hoa, dan Shan United, berhasil meraih 3 kemenangan, sekali imbang, dan sekali kalah.
(MAN)
Berita Terkait

Sports
Tatap Liga 1 2025/2026, PSM Latihan Perdana Awal Juli Mendatang
PSM Makassar terus mematangkan persiapan jelang bergulirnya kompetisi Liga 1 2025/2026. Klub berjuluk Pasukan Ramang itu telah bersiap memulai latihan perdana.
Kamis, 26 Jun 2025 13:39

News
Antusiasme Siswa SD Islam Athirah Ikuti Futsal Coaching Clinic Bareng PSM Makassar
Organisasi Peserta Didik Intra Sekolah (OPDIS) SD Islam Athirah Makassar bersama PSM Makassar menggelar Futsal Coaching Clinic di lapangan sekolah tersebut, Rabu (11/6/2025).
Rabu, 11 Jun 2025 15:17

Sports
Gol Tunggal Balotelli Antar PSM Menang Atas Persita di Laga Terakhir
PSM Makassar sukses meraih kemenangan di laga pekan terakhir BRI Liga 1 2024/2025 melawan Persita Tangerang. Gol tunggal Balotelli dari titik putih menyudahi pertandingan dengan skor 1-0.
Sabtu, 24 Mei 2025 00:07

Sports
PSM Makassar Bertekad Tutup Liga 1 2024/2025 dengan Hasil Bagus
PSM Makassar bertekad meraih hasil bagus di laga pamungkas menutup BRI Liga 1 2024/2025 menjamu Persita Tangerang di Stadion Gelora BJ Habibie, Parepare, Sulawesi Selatan, Jumat (23/05/2025).
Kamis, 22 Mei 2025 20:33

Sports
Kolaborasi Asmo Sulsel & PSM Makassar Gelar Coaching Clinic di Event Honda Student Star
Antusiasme semakin meningkat saat sesi “coaching clinic” dimulai, yang diisi oleh tim PSM: Ahmad Amiruddin, asisten pelatih PSM, dan Reza Arya Pratama, pemain PSM.
Kamis, 22 Mei 2025 14:39
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Bhayangkara Off Road Peduli di Bontolojong Diyakini Bawa Banyak Dampak Positif
2

Warga Unjuk Bukti Dugaan Kecurangan Penerimaan Murid di SMAN 21 Makassar
3

Polda Sulsel Sebut Belum Ada Tersangka Dugaan Korupsi Alkes di Parepare
4

Belanja Anggaran Rendah, Dispora Makassar Diminta Segera Mulai Proyek Karebosi
5

Pupuk Indonesia & Kementan Ajak 87 Ribu Petani di Gowa Segera Tebus Pupuk Subsidi
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Bhayangkara Off Road Peduli di Bontolojong Diyakini Bawa Banyak Dampak Positif
2

Warga Unjuk Bukti Dugaan Kecurangan Penerimaan Murid di SMAN 21 Makassar
3

Polda Sulsel Sebut Belum Ada Tersangka Dugaan Korupsi Alkes di Parepare
4

Belanja Anggaran Rendah, Dispora Makassar Diminta Segera Mulai Proyek Karebosi
5

Pupuk Indonesia & Kementan Ajak 87 Ribu Petani di Gowa Segera Tebus Pupuk Subsidi