PSM Makassar Perpanjang Rekor Kemenangan Melalui Drama Comeback
Minggu, 05 Mar 2023 18:16

Gelandang PSM Makassar Rasyid Bakri berduel dengan pemain Persis Solo pada laga lanjutan Liga 1 di Stadion Bj Habibie Parepare. Foto: IG PSM Makassar
MAKASSAR - PSM Makassar berhasil memperpanjang rekor kemenangan mereka, setelah berhasil menang melalui drama comeback dengan skor 3-2 pada lanjutan Liga 1 di stadion Bj Habibie Parepare, Minggu, (05/03/2023).
Pada laga tersebut, lima gol tercipta, Persis Solo yang bertindak sebagai tim tamu berhasil unggul lebih dulu melalui Ryo Matsumura menit ke 32 di babak pertama.
Untuk dibabak kedua empat gol tercipta yakni kaki Yakob Sayuri menit 62 dan Pemain Persis Solo Fernando Rodriguez kembali membuat unggul timnya menit ke 66. Setelah itu disamakan oleh Wiljan Pluim menit ke 69. Terakhir pemain depan PSM Makassar Everton Nascimento berhasil menjadi penentu kemenangan setelah mencatatkan namanya di papan skor pada menit 77.
Dengan hasil ini, PSM Makassar memperpanjang rekor kemenangan mereka menjadi delapan pertandingan secara beruntun, sekaligus memperlebar jarak poin di klasemen sementara dengan mengoleksi 62 poin dari 28 pertandingan, selisih 10 poin dari Persib Bandung di posisi kedua mengoleksi 52 poin dan baru menjalani 26 pertandingan. Di posisi ketiga ada Persija Jakarta dengan 51 poin dengan 26 laga.
Peluang PSM Makassar untuk menjadi juara musim ini terbuka lebar meski masih masih harus menjalani enam pertandingan lagi musim ini. Namun mereka masih harus konsisten menjalani sisa pertandingan.
Susunan Pemain PSM Makassar Vs Persis Solo
PSM Makassar (3-4-3):
Reza Arya Pratama (GK); Safrudin Tahar, Erwin Gutawa, Yuran Fernandes Lopes; Rasyid Bakri, Arfan, Ananda Alief, Wiljan Pluim (C); Everton, Yakob Sayuri, Yance Sayuri. Pelatih: Bernardo Tavares
Persis Solo (5-4-1):
Gianluca Pandeynuwu (GK); Rian Miziar, Andri Ibo, Eky Taufik (C), Gavin Kwan, Sutanto Tan; Ferdinan Sinaga, Irfan Bachdim, Ryo Matsumura, Alexis Messidoro; Fernando Rodrigues. Pelatih: Leonardo Medina.
Pada laga tersebut, lima gol tercipta, Persis Solo yang bertindak sebagai tim tamu berhasil unggul lebih dulu melalui Ryo Matsumura menit ke 32 di babak pertama.
Untuk dibabak kedua empat gol tercipta yakni kaki Yakob Sayuri menit 62 dan Pemain Persis Solo Fernando Rodriguez kembali membuat unggul timnya menit ke 66. Setelah itu disamakan oleh Wiljan Pluim menit ke 69. Terakhir pemain depan PSM Makassar Everton Nascimento berhasil menjadi penentu kemenangan setelah mencatatkan namanya di papan skor pada menit 77.
Dengan hasil ini, PSM Makassar memperpanjang rekor kemenangan mereka menjadi delapan pertandingan secara beruntun, sekaligus memperlebar jarak poin di klasemen sementara dengan mengoleksi 62 poin dari 28 pertandingan, selisih 10 poin dari Persib Bandung di posisi kedua mengoleksi 52 poin dan baru menjalani 26 pertandingan. Di posisi ketiga ada Persija Jakarta dengan 51 poin dengan 26 laga.
Peluang PSM Makassar untuk menjadi juara musim ini terbuka lebar meski masih masih harus menjalani enam pertandingan lagi musim ini. Namun mereka masih harus konsisten menjalani sisa pertandingan.
Susunan Pemain PSM Makassar Vs Persis Solo
PSM Makassar (3-4-3):
Reza Arya Pratama (GK); Safrudin Tahar, Erwin Gutawa, Yuran Fernandes Lopes; Rasyid Bakri, Arfan, Ananda Alief, Wiljan Pluim (C); Everton, Yakob Sayuri, Yance Sayuri. Pelatih: Bernardo Tavares
Persis Solo (5-4-1):
Gianluca Pandeynuwu (GK); Rian Miziar, Andri Ibo, Eky Taufik (C), Gavin Kwan, Sutanto Tan; Ferdinan Sinaga, Irfan Bachdim, Ryo Matsumura, Alexis Messidoro; Fernando Rodrigues. Pelatih: Leonardo Medina.
(GUS)
Berita Terkait

Sports
Taklukkan Wakil Vietnam, PSM Makassar Selangkah Lagi ke Final
PSM Makassar sukses menaklukkan Cong An Ha Noi (CAHN FC) di leg pertama babak Semifinal Asean Club Championship (ACC) 2024/2025 yang berlangsung di Stadion Gelora BJ Habibie, Kota Parepare
Kamis, 03 Apr 2025 01:06

Sports
Pemain PSM Siap Berikan yang Terbaik di Laga vs CAHN FC
Kiper PSM, Reza Arya Pratama memastikan seluruh pemain di dalam Skuad Pasukan Ramang siap untuk memberikan yang terbaik di leg pertama semifinal ASEAN Club Championship 2024/2025 melawan Cong An Ha Noi.
Rabu, 02 Apr 2025 10:07

Sports
Absen Dampingi PSM di Laga vs CAHN FC, Tavarez Pertanyakan Keputusan Wasit
Pelatih PSM, Bernardo Tavares dipastikan tidak bisa mendampingi PSM Makassar di leg
pertama semifinal melawan CAHN FC
yang akan digelar di Stadion BJ Habibie,
Parepare, Rabu (2/4/2025).
Rabu, 02 Apr 2025 06:42

Sports
Libur Lebaran Jadi Tantangan PSM Hadapi CAHN FC di Semifinal Asean Club Championship
PSM Makassar akan menjalani laga kandang melawan Cong An Ha Noi (CAHN FC) dalam leg pertama semifinal ASEAN Club Championship 2024/2025.
Rabu, 02 Apr 2025 06:07

Sports
PSM Dipastikan Jamu Cong An Hanoi FC di Stadion Bj Habibie Parepare
PSM Makassar dijadwalkan akan bermain di kandang mereka, Stadion BJ Habibie Parepare, untuk pertama kalinya dalam kompetisi ini.
Senin, 17 Mar 2025 22:35
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler