Didoakan Menang, Kaesang Dukung Pasangan AR-Rahman di Pilkada Wajo 2024
Ahmad Muhaimin
Selasa, 30 Jul 2024 20:24
Ketum DPP PSI, Kaesang Pangarep yang menyerahkan langsung rekomendasi itu kepada paket AR-Rahman. Foto: Istimewa
MAKASSAR - Pasangan Andi Rosman-Baso Rahmanuddin atau AR-Rahman menerima rekomendasi dukungan dari PSI untuk Pilkada Wajo. Paket ini menjadi salah satu dari 20 Cakada yang mendapat rekomendasi di Hotel Claro Makassar pada Selasa (30/07/2024).
Ketum DPP PSI, Kaesang Pangarep yang menyerahkan langsung rekomendasi itu kepada paket AR-Rahman. Calon Bupati, Andi Rosman yang menerima rekomendasi itu, didampingi Calon Wakil Bupati, Baso Rahmanuddin.
Kaesang meyakini Cakada yang didukung PSI memiliki peluang menang yang besar. Termasuk paket AR-Rahman di Pilkada Wajo 2024.
"Sudah pasti menang ini. Sudah, tidak usah Pemilu (Pilkada) itu, ini sudah pasti menang," kata Kaesang dalam sambutannya.
Anak bungsu Presiden Joko Widodo ini menitip kepada Cakada yang didukung untuk mensukseskan program pemerintah pusat jika terpilih nanti. Khususnya dalam masa transisi Presiden Jokowi ke Presiden terpilih Prabowo Subianto.
"Kepada pengurus dan kader PSI di Sulawesi Selatan, untuk memenangkan calon kepala daerah yang telah diberikan rekomendasi," kuncinya.
Terakhir Kaesang berpesan kepada AR-Rahman dan Cakada lainnya untuk mengancang-ancang berlaga di Pilkada. "Selamat bertarung dan berkompetisi, nanti kita ketemu di hari pelantikan,” jelasnya.
Ketum DPP PSI, Kaesang Pangarep yang menyerahkan langsung rekomendasi itu kepada paket AR-Rahman. Calon Bupati, Andi Rosman yang menerima rekomendasi itu, didampingi Calon Wakil Bupati, Baso Rahmanuddin.
Kaesang meyakini Cakada yang didukung PSI memiliki peluang menang yang besar. Termasuk paket AR-Rahman di Pilkada Wajo 2024.
"Sudah pasti menang ini. Sudah, tidak usah Pemilu (Pilkada) itu, ini sudah pasti menang," kata Kaesang dalam sambutannya.
Anak bungsu Presiden Joko Widodo ini menitip kepada Cakada yang didukung untuk mensukseskan program pemerintah pusat jika terpilih nanti. Khususnya dalam masa transisi Presiden Jokowi ke Presiden terpilih Prabowo Subianto.
"Kepada pengurus dan kader PSI di Sulawesi Selatan, untuk memenangkan calon kepala daerah yang telah diberikan rekomendasi," kuncinya.
Terakhir Kaesang berpesan kepada AR-Rahman dan Cakada lainnya untuk mengancang-ancang berlaga di Pilkada. "Selamat bertarung dan berkompetisi, nanti kita ketemu di hari pelantikan,” jelasnya.
(UMI)
Berita Terkait
Sulsel
Politisi Perempuan PPP Andi Etti Siap Menangkan Pammase di Pilkada Wajo 2024
Politisi Perempuan Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Andi Nurhidayati Zainuddin mantap mendukung pasangan Amran Mahmud-Amran SE (PAMMASE) di Pilkada Wajo.
Selasa, 12 Nov 2024 23:50
Sulsel
Di Debat Pamungkas, KPU Wajo Ajak Wujudkan Pilkada Tertib dan Damai
KPU Wajo menggelar debat publik kedua antar pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati di Sallo Mall, Sengkang, pada Selasa, 12 November 2024.
Selasa, 12 Nov 2024 11:04
Sulsel
Ketua KPU Wajo Ajak Tolak Politik Uang & Berita Hoax, Peserta Debat Kompak Tepuk Tangan
KPU WAJO menggelar debat perdana Paslon Pilkada di Hotel Sallo Kabupaten Wajo pada Ahad (3/11/2024) hari ini. Pelaksanaannya berlangsung pagi tadi.
Minggu, 03 Nov 2024 14:49
Sulsel
SAR-Kanaah Undang Kaesang dan Andalan Hati pada Kampanye Dialogis di Sidrap
Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Sidrap, H. Syaharuddin Alrief-Nurkanaah (SAR-Kanaah) bakal menggelar kampanye dialogis dan tatap muka. Menariknya, kegiatan kampanye tersebut berbeda dari sebelum-Sebelumnya.
Senin, 28 Okt 2024 20:55
Sulsel
Calon Bupati Wajo Sebut Andi Sudirman Mampu Mengembalikan Kejayaan Sutera Sulsel
Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Wajo nomor urut 02, Amran Mahmud-Amran (Pammase) berkomitmen memenangkan Andalan-Hati di Pilgub Sulsel 2024.
Selasa, 15 Okt 2024 23:12
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Pengamat Sebut Survei Rendah Ilham-Kanita karena Ada Janji Politik yang Tak Terealisasi
3
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
4
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
5
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Pengamat Sebut Survei Rendah Ilham-Kanita karena Ada Janji Politik yang Tak Terealisasi
3
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
4
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
5
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada