Tepis Isu Poligami, Andi Sudirman Sulaiman Tegaskan Istrinya Saya Hanya Satu
Tim Sindomakassar
Kamis, 29 Agu 2024 15:52
Bakal Calon Gubernur Sulsel Andi Sudriman Sulaiman tegaskan bahwa istrinya hanya satu yaitu Naoemi Octarina. Foto: Istimewa
MAKASSAR - Bakal Calon Gubernur Sulsel Andi Sudriman Sulaiman tegaskan bahwa istrinya hanya satu yaitu Naoemi Octarina. Hal itu ditegaskan menyusul adanya fitnah poligami yang menyerang dirinya.
Andi Sudirman mengungkapkan itu saat memberikan sambutan dalam acara deklarasi Andalan Hati yang berlangsung di Hotel Claro sesaat sebelum proses pendaftaran di KPU, pada Kamis (29/8/2024).
Dimana awalnya ia menyapa seluruh hadirin yang ikut dalam deklarasi, lalu secara khusus istrinya yaitu Naoemi Octarina yang datang mendampingi dirinya.
"Yang saya hormati banggakan tokoh masyarakat yang hadir, para pimpinan partai politik, teman-teman kader, serta relawan. Dan Wabilkhusus istri saya tercinta yang hadir pada hari ini. Satuji," tegas Andi Sudirman.
Lanjut dalam sambutannya, Andi Sudirman menyampaikan bahwa dirinya yang maju lagi dalam kontestasi Pilgub Sulsel 2024 berpasangan dengan Fatmawati Rusdi, akan fokus pada program yang ditawarkan kepada masyarakat. Tidak untuk mencari-cari kesalahan kandidat lain, apalagi menjatuhkan dengan fitnah.
"Tekad kami adalah membangun Sulsel maju dan berkarakter," ucapnya.
Sebagaimana diketahui, sebelumnya pasangan Andalan Hati memang tengah diserang dengan berbagai maca fitnah dan tudingan. Salah satunya adalah isu poligami yang dilakukan Andi Sudirman.
Menanggapi itu, Juru Bicara Andalan Hati, Muhammad Ramli Rahim telah mengecam fitnah poligami tersebut.
Tudingan poligami dianggap sebagai serangan untuk merusak citra Andi Sudirman yang diunggulkan sejumlah survei sebagai kandidat terkuat Pilgub Sulsel 2024.
“Ini fitnah yang sangat keterlaluan, karena sudah menyerang harkat dan martabat seseorang,” jelas Ramli, beberapa waktu lalu.
Andi Sudirman mengungkapkan itu saat memberikan sambutan dalam acara deklarasi Andalan Hati yang berlangsung di Hotel Claro sesaat sebelum proses pendaftaran di KPU, pada Kamis (29/8/2024).
Dimana awalnya ia menyapa seluruh hadirin yang ikut dalam deklarasi, lalu secara khusus istrinya yaitu Naoemi Octarina yang datang mendampingi dirinya.
"Yang saya hormati banggakan tokoh masyarakat yang hadir, para pimpinan partai politik, teman-teman kader, serta relawan. Dan Wabilkhusus istri saya tercinta yang hadir pada hari ini. Satuji," tegas Andi Sudirman.
Lanjut dalam sambutannya, Andi Sudirman menyampaikan bahwa dirinya yang maju lagi dalam kontestasi Pilgub Sulsel 2024 berpasangan dengan Fatmawati Rusdi, akan fokus pada program yang ditawarkan kepada masyarakat. Tidak untuk mencari-cari kesalahan kandidat lain, apalagi menjatuhkan dengan fitnah.
"Tekad kami adalah membangun Sulsel maju dan berkarakter," ucapnya.
Sebagaimana diketahui, sebelumnya pasangan Andalan Hati memang tengah diserang dengan berbagai maca fitnah dan tudingan. Salah satunya adalah isu poligami yang dilakukan Andi Sudirman.
Menanggapi itu, Juru Bicara Andalan Hati, Muhammad Ramli Rahim telah mengecam fitnah poligami tersebut.
Tudingan poligami dianggap sebagai serangan untuk merusak citra Andi Sudirman yang diunggulkan sejumlah survei sebagai kandidat terkuat Pilgub Sulsel 2024.
“Ini fitnah yang sangat keterlaluan, karena sudah menyerang harkat dan martabat seseorang,” jelas Ramli, beberapa waktu lalu.
(UMI)
Berita Terkait
Sulsel
Sasar Kampus, KPU Sulsel Gencar Sosialisasi Bahaya Politik Uang Jelang Pencoblosan
KPU Sulsel memberikan pencerahan kepada mahasiswa dan masyarakat umum mengenai bahaya politik uang, serta pentingnya menjaga netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN), TNI, dan Polri.
Kamis, 21 Nov 2024 23:41
News
Andalan Hati Berkomitmen Wujudkan Pilkada Damai 2024
Dua pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel) yang berlaga di Pilkada 2024 menegaskan komitmen mereka untuk menciptakan Pilkada Damai.
Kamis, 21 Nov 2024 20:03
Sulsel
Danny-Azhar Gelar Kampanye Akbar, 50 Ribu Massa akan Hadir
Pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel) nomor urut 1, Moh Ramdhan Pomanto-Azhar Arsyad (Danny-Azhar) akan menggelar kampanye akbar di MNEK CPI Kota Makassar, pada Jumat 22 November 2024.
Kamis, 21 Nov 2024 18:44
Sulsel
Cagub Sulsel Andi Sudirman Sulaiman Blusukan di Pasar Cekkeng Bulukumba
Calon Gubernur Sulsel 02, Andi Sudirman Sulaiman melakukan blusukan di Pasar Cekkeng, di Kabupaten Bulukumba, Kamis (21/11/2024) 2024.
Kamis, 21 Nov 2024 12:08
News
KPU Sulsel Pastikan Kampanye Akbar Sesuai Jadwal dan Lokasi
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Sulawesi Selatan, telah menetapkan jadwal dan lokasi kampanye akbar dua Pasangan Calon (Paslon) Pemilih Gubernur (Pilgub) Sulsel 2024.
Rabu, 20 Nov 2024 23:42
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Pengamat Sebut Survei Rendah Ilham-Kanita karena Ada Janji Politik yang Tak Terealisasi
3
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
4
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
5
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Pengamat Sebut Survei Rendah Ilham-Kanita karena Ada Janji Politik yang Tak Terealisasi
3
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
4
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
5
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada