Pemkab Wajo Siapkan Rp26 Miliar untuk THR ASN
Selasa, 04 Apr 2023 21:36
Pemkab Wajo telah mengalokasikan anggaran Rp26,54 miliar untuk membayarkan THR Aparatur Sipil Negara (ASN), baik itu berstatus PNS maupun PPPK. Foto/Ilustrasi/Istimewa
WAJO - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wajo telah mengalokasikan anggaran Rp26,54 miliar untuk membayarkan Tunjangan Hari Raya (THR) Aparatur Sipil Negara (ASN), baik itu berstatus PNS maupun PPPK.
Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Pendapatan Daerah Kabupaten Wajo, Dahlan, mengungkapkan sebanyak 5.280 PNS dan 150 PPPK di Wajo akan mendapatkan THR. Alokasi terbesar ditujukan untuk THR PNS.
"Jadi rinciannya, THR ASN (PNS) sebesar Rp25,99 miliar dan THR PPPK Rp538,99 juta, serta dua kepala daerah Rp12,49 juta," kata dia, Selasa (4/4/2023).
Selain PNS dan PPPK, 40 Anggota DPRD Kabupaten Wajo juga akan mendapatkan THR. Namun nilainya belum dapat dirincikan. "Dari setwan belum mengajukan ampranya, jadi kami belum ada angka," ungkap dia.
Jika tidak ada aral melintang, pembayaran THR, kata Dahlan, akan dibayarkan 5 hari sebelum lebaran. "Insya Allah Paling lambat H -5 sudah terbayarkan," pungkasnya.
Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Pendapatan Daerah Kabupaten Wajo, Dahlan, mengungkapkan sebanyak 5.280 PNS dan 150 PPPK di Wajo akan mendapatkan THR. Alokasi terbesar ditujukan untuk THR PNS.
"Jadi rinciannya, THR ASN (PNS) sebesar Rp25,99 miliar dan THR PPPK Rp538,99 juta, serta dua kepala daerah Rp12,49 juta," kata dia, Selasa (4/4/2023).
Selain PNS dan PPPK, 40 Anggota DPRD Kabupaten Wajo juga akan mendapatkan THR. Namun nilainya belum dapat dirincikan. "Dari setwan belum mengajukan ampranya, jadi kami belum ada angka," ungkap dia.
Jika tidak ada aral melintang, pembayaran THR, kata Dahlan, akan dibayarkan 5 hari sebelum lebaran. "Insya Allah Paling lambat H -5 sudah terbayarkan," pungkasnya.
(TRI)
Berita Terkait
Sulsel
Bupati Andi Rosman Dorong TMI Wajo jadi Jembatan Petani-Pemerintah
Bupati Wajo, Andi Rosman hadiri pengukuhan pengurus DPD Tani Merdeka Indonesia (TMI) di Aula Kantor Desa Pasaka, Kecamatan Sabbangparu, Kabupaten Wajo, Sulawesi Selatan (Sulsel), Selasa (16/12/2025).
Selasa, 16 Des 2025 18:07
Sulsel
Bupati Andi Rosman Apresiasi Gubernur Sulsel Soal Retret Kades di Rindam XIV Hasanuddin
Bupati Andi Rosman menaruh hormat dan apresiasi atas terlaksananya retret dan jambore kepala desa se-Sulawesi Selatan di Rindam XIV Hasanuddin, Pakatto, Kecamatan Bontomarannu, Kabupaten Gowa.
Sabtu, 13 Des 2025 17:40
Sulsel
Bupati Andi Rosman Tegas Fokus Penguatan Integritas ASN Usai Skor SPI-KPK Keluar
Bupati Wajo, Andi Rosman tegas bakal fokus pembinaan dan penguatan integritas ASN usai mendapat rapor kuning Survei Penilaian Integritas (SPI) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
Kamis, 11 Des 2025 20:58
Sulsel
Bupati Andi Rosman Terima Kunjungan PT EEES dan SKK Migas, Bahas Potensi Sumur Gas Baru
Bupati Wajo, Andi Rosman menerima kunjungan PT Energy Equity Epic Sengkang (EEES) dan Satuan Kerja Khusus (SKK) Migas Perwakilan Kalimantan-Sulawesi di Ruang Kerja Bupati, Rabu (10/11/2025).
Kamis, 11 Des 2025 11:31
Sulsel
Jelang Setahun Dilantik Bupati Wajo, Andi Rosman Komitmen Percepat Pembangunan Infrastruktur
Di penghujung tahun 2025, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wajo kembali menunjukkan komitmen dalam mewujudkan pembangunan berkelanjutan.
Rabu, 10 Des 2025 22:27
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
YBH PA Bangkit Pecat Oknum Terduga Pelecehan Seksual, Beri Pendampingan Korban
2
Kalla Institute Borong Penghargaan di LLDikti IX Award 2025
3
Peserta Rakor Satu Suara! Andi Amran Kembali Dicalonkan Sebagai Ketum PP IKA Unhas
4
Tahun 2025, Kemenkum Sulsel Catatkan PNBP Kekayaan Intelektual Rp3,79 Miliar
5
Usung Tema K-Pop Ghost Hunters, Hotel Aryaduta Catat Okupansi 94%
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
YBH PA Bangkit Pecat Oknum Terduga Pelecehan Seksual, Beri Pendampingan Korban
2
Kalla Institute Borong Penghargaan di LLDikti IX Award 2025
3
Peserta Rakor Satu Suara! Andi Amran Kembali Dicalonkan Sebagai Ketum PP IKA Unhas
4
Tahun 2025, Kemenkum Sulsel Catatkan PNBP Kekayaan Intelektual Rp3,79 Miliar
5
Usung Tema K-Pop Ghost Hunters, Hotel Aryaduta Catat Okupansi 94%