Bencana Angin Kencang Rusak Rumah Warga di Kabupaten Enrekang
Sabtu, 08 Jul 2023 14:49
Musibah angin kencang terjadi di Enrekang, dan merusak rumah warga milik Nenek Patimang di dusun Baka Desa Pundilemo, Kecamatan Cendana, Enrekang, Sabtu (8/7/2023). Foto: Istimewa
ENREKANG - Musibah angin kencang terjadi di Enrekang, dan merusak rumah warga milik Nenek Patimang di dusun Baka Desa Pundilemo, Kecamatan Cendana, Enrekang, Sabtu (8/7/2023).
"Kerusakan pada atapnya, angin sangat kencang. Rumahnya Nenek Patimang," kata Suci salah satu warga setempat.
Sementara ini, Nenek Patimang diungsikan kerumah kerabat. Sambil dilakukan perbaikan pada rumahnya. Berharap adanya bantuan Pemerintah untuk biaya perbaikan.
Kepala BPBD Enrekang Arsil Bagenda, meminta warga tetap waspada. "Tetap waspada, apa lagi ini memasuki musim penghujan," pungkasnya.
"Kerusakan pada atapnya, angin sangat kencang. Rumahnya Nenek Patimang," kata Suci salah satu warga setempat.
Sementara ini, Nenek Patimang diungsikan kerumah kerabat. Sambil dilakukan perbaikan pada rumahnya. Berharap adanya bantuan Pemerintah untuk biaya perbaikan.
Kepala BPBD Enrekang Arsil Bagenda, meminta warga tetap waspada. "Tetap waspada, apa lagi ini memasuki musim penghujan," pungkasnya.
(GUS)
Berita Terkait
News
UMI Makassar Implementasikan Program Kampus Berdampak di Medan Bencana
Universitas Muslim Indonesia (UMI) Makassar kembali melanjutkan aksi kemanusiaannya di wilayah terdampak bencana dengan mendistribusikan bantuan obat-obatan dan perlengkapan medis ke Posko Puskesmas Kajuruan Muda
Rabu, 17 Des 2025 22:53
News
PLN Sukses Pulihkan 100% Listrik Sumbar Pascabencana
PT PLN (Persero) berhasil memulihkan seluruh sistem kelistrikan di Sumatra Barat pascabencana banjir dan tanah longsor yang terjadi pada akhir November.
Minggu, 07 Des 2025 12:25
Sulsel
Tim Medis Unhas Lakukan Tiga Operasi Sesar Korban Bencana di Pidie
Tim Medis Universitas Hasanuddin (Unhas) menunjukkan komitmen kemanusiaan melalui penanganan darurat di wilayah terdampak banjir dan longsor di Aceh.
Kamis, 04 Des 2025 12:47
News
Seruan Taubat Nasional Menggema di Tengah Rangkaian Bencana Ekologis
Rangkaian bencana ekologis yang terjadi di Aceh, Sumatera Utara, Sumatera Barat dan daerah lainnya belakangan ini harus makin membuka hati kita tentang pentingnya kesadaran eskatologis dan teleologis lewat taubat nasional, bukan hanya teologis lewat doa nasional.
Selasa, 02 Des 2025 12:03
Sulsel
Wabup Lutim Tinjau Lokasi Bencana Angin Kencang yang Rusak 25 Rumah di Angkona
Bencana angin kencang kembali melanda wilayah pesisir Luwu Timur. Sebanyak 25 rumah warga di Kecamatan Angkona rusak setelah dihantam terpaan angin pada Senin (01/12/2025) pagi.
Selasa, 02 Des 2025 10:12
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Hari Ketujuh, Tim SAR Temukan Bagian Tubuh Korban Kesepuluh Pesawat ATR 42-500
2
Temukan Semua Korban, Operasi SAR Pesawat ATR 42-500 Resmi Ditutup
3
TNI–Polri Sikat Arena Judi Sabung Ayam di Bangkala Barat Jeneponto
4
LPPA-RI Duga Terjadi Penyimpangan pada Proyek Jaringan Air Karalloe
5
Kapolres Jeneponto Sidak Polsek Tamalatea, Pastikan Layanan Siaga
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Hari Ketujuh, Tim SAR Temukan Bagian Tubuh Korban Kesepuluh Pesawat ATR 42-500
2
Temukan Semua Korban, Operasi SAR Pesawat ATR 42-500 Resmi Ditutup
3
TNI–Polri Sikat Arena Judi Sabung Ayam di Bangkala Barat Jeneponto
4
LPPA-RI Duga Terjadi Penyimpangan pada Proyek Jaringan Air Karalloe
5
Kapolres Jeneponto Sidak Polsek Tamalatea, Pastikan Layanan Siaga