Damkar Sulsel Cegah Kebakaran Lahan Akibat Fenomena El Nino
Gusti Ridani
Selasa, 25 Jul 2023 21:10
Rapar Koordinasi Damkar se-Sulsel mengantisipasi kebakaran lahan akibat fenomena El Nino, Selasa (25/7/2023). Foto: SINDO Makassar/Gusti Ridani
MAKASSAR - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dan Damkar Sulsel melakukan rapat koordinasi (rakor) dengan Damkar kabupaten/kota di Toraja Room Kantor Gubernur Sulsel, Selasa (25/7/2023).
Rakor dilaksanakan untuk meminimalisir dampak dari El Nino, fenomena alam berupa pemanasan suhu muka laut (SML). El Nino memicu terjadinya kondisi kekeringan yang berpotensi menyebabkan kebakaran, khususnya lahan.
Kepala Satpol PP dan Damkar Sulsel Arwin Aziz mengungkapkan, El Nino merupakan siklus tahunan, sehingga bukan hal yang baru. Oleh karena itu sejumlah langkah antisipasi sudah dipersiapkan untuk mengahadapi kekeringan tiga bulan ke depan.
"Salah satu usulan yang paling banyak muncul dikonkritkannya kerja sama antar daerah perbatasan. Kita buat satu MoU secara keseluruhan sudah diatur kerjasamanya. Mudah-mudahan bisa dalam waktu dekat," tuturnya.
Selain itu, Satpol PP dan Damkar Sulsel juga telah melakukan pemetaan wilayah yang rawan kebakaran lahan. Sekaligus akan melakukan peningkatan kapasitas tenaga pemadam kebakaran di lapangan.
"Jadi kita bekerja sama dengan BMKG untuk memetakan daerah mana saja yang terkena dampak El Nino secara signifikan. Ternyata kita dapati, wilayah selatan dan barat. Seperti di Luwu Raya. Kita sudah lakukan pemetaan agar mengantisipasi dampak yang akan terjadi," kata Arwin.
Ia juga akan memberikan edukasi kepada masyarakat agar tidak melakukan pembakaran lahan. Juga mendorong daerah agar memprioritaskan pengadaan sarana prasarana pemadam kebakaran sebab pemprov hanya bisa memfasilitasi.
Rakor dilaksanakan untuk meminimalisir dampak dari El Nino, fenomena alam berupa pemanasan suhu muka laut (SML). El Nino memicu terjadinya kondisi kekeringan yang berpotensi menyebabkan kebakaran, khususnya lahan.
Kepala Satpol PP dan Damkar Sulsel Arwin Aziz mengungkapkan, El Nino merupakan siklus tahunan, sehingga bukan hal yang baru. Oleh karena itu sejumlah langkah antisipasi sudah dipersiapkan untuk mengahadapi kekeringan tiga bulan ke depan.
"Salah satu usulan yang paling banyak muncul dikonkritkannya kerja sama antar daerah perbatasan. Kita buat satu MoU secara keseluruhan sudah diatur kerjasamanya. Mudah-mudahan bisa dalam waktu dekat," tuturnya.
Selain itu, Satpol PP dan Damkar Sulsel juga telah melakukan pemetaan wilayah yang rawan kebakaran lahan. Sekaligus akan melakukan peningkatan kapasitas tenaga pemadam kebakaran di lapangan.
"Jadi kita bekerja sama dengan BMKG untuk memetakan daerah mana saja yang terkena dampak El Nino secara signifikan. Ternyata kita dapati, wilayah selatan dan barat. Seperti di Luwu Raya. Kita sudah lakukan pemetaan agar mengantisipasi dampak yang akan terjadi," kata Arwin.
Ia juga akan memberikan edukasi kepada masyarakat agar tidak melakukan pembakaran lahan. Juga mendorong daerah agar memprioritaskan pengadaan sarana prasarana pemadam kebakaran sebab pemprov hanya bisa memfasilitasi.
(MAN)
Berita Terkait
Sulsel
Sekda Pinrang Salurkan Bantuan Maraton untuk Korban Bencana di 3 Kecamatan
Sekretaris Daerah Kabupaten Pinrang, A. Calo Kerrang, melaksanakan kunjungan maraton untuk menyalurkan bantuan kepada korban bencana di tiga kecamatan pada Senin (11/11).
Senin, 11 Nov 2024 17:59
Sulsel
Pemkab Pinrang Serahkan Bantuan kepada Korban Kebakaran di Salimbongan
Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Pinrang, Andi Calo Kerrang menyerahkan bantuan kepada korban terdampak bencana kebakaran di Salimbongan, Desa Ulusaddang, Kecamatan Lembang, Rabu (25/09/2024).
Rabu, 25 Sep 2024 15:43
Sulsel
TPA Bontoramba Maros Terbakar, 11 Armada Damkar Diturunkan
Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Sampah Bontoramba, Kecamatan Mandai, Kabupaten Maros terbakar sejak Kamis pagi, sekitar pukul 09.10 Wita.
Jum'at, 06 Sep 2024 13:09
Sulsel
PT Semen Tonasa Bantu Korban Kebakaran di Batara dan Talaka
PT Semen Tonasa kembali menunjukkan kepedulian sosialnya dengan menyalurkan bantuan tanggap darurat kepada korban kebakaran di dua lokasi di Pangkep.
Kamis, 05 Sep 2024 17:01
Sulsel
Pj Bupati Sinjai Imbau Masyarakat Waspada Potensi Kebakaran saat Musim Kemarau
Pj Bupati Sinjai, T.R Fahsul Falah mengeluarkan imbauan untuk masyarakat. Imbauan tersebut yakni terkait antisipasi kebakaran yang sering terjadi selama musim kemarau.
Kamis, 05 Sep 2024 13:13
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Warga Jeneponto Ditabrak Mobil, Tim Sarif-Qalby Siap Tanggung Biaya Pengobatan
2
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
3
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
4
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024
5
Kampanye Akbar Pata-Dhevy, 50 Ribu Simpatisan Penuhi Lapangan Andi Djemma
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Warga Jeneponto Ditabrak Mobil, Tim Sarif-Qalby Siap Tanggung Biaya Pengobatan
2
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
3
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
4
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024
5
Kampanye Akbar Pata-Dhevy, 50 Ribu Simpatisan Penuhi Lapangan Andi Djemma