Transaksi Keuangan di Beautiful Malino Diprediksi di Atas Rp25 Miliar
Herni Amir
Minggu, 14 Jul 2024 17:02
Bupati Gowa Adnan Purichta Ichsan membuka event Beautiful Malino. Foto: SINDO Makassar/Herni Amir
GOWA - Transaksi keuangan selama perhelatan event wisata Beautiful Malino mulai 12 hingga 14 Juli, diprediksi melampaui Rp25 miliar.
"Kalau tahun lalu diprediksikan transaksi capai Rp25 miliar. Saya kira tahun ini transaksinya diatas itu. Saya yakin dan percaya itu," ungkap Bupati Gowa Adnan Purichta Ichsan, Sabtu malam (13/7).
Menurut Adnan, prediksi itu tidaklah muluk-muluk mengingat tingginya angka kunjungan pada perhelatan Beautiful Malino ke-5 ini. Pihaknya optimistis tingkat kunjungan diatas 60.000.
Mengingat membludaknya masyarakat yang memenuhi berbagai venue acara di event wisata itu. Dia mencontohkan membludaknya masyarakat di fashion carnaval yang dilaksanakan pada hari kedua event Beautiful Malino.
Begitupula dengan padatnya pengunjung yang memenuhi hutan pinus sebagai pusat kegiatan Festival Music and Art sejak hari pertama pelaksanaan even. Masyarakat terlihat mulai antre mengular sejak di pintu masuk kawasan hutan.
Kepadatan kian terasa di sekitar lokasi festival art dan seni. Belum lagi peginapan atau homestay maupun hotel yang ada di Malino semua dalam kondisi penuh. Bahkan rumah-rumah warga dijafikan homestay untuk penginapan.
"Kami tentu bahagia dengan antusias masyarakat. Sehingga mampu mendokrak perekononian masyarakat, termasuk UMKM-UMKM lokal kita di sini," paparnya.
Adnan berharap, siapapun nanti yang memimpin Gowa setelah dirinya tetap bisa melanjutkan event Beautiful Malino. Sebab hal ini sudah masuk dalam kalender tetap wisata Indonesia dan semua akan kembali ke masyarakat.
"Kalau tahun lalu diprediksikan transaksi capai Rp25 miliar. Saya kira tahun ini transaksinya diatas itu. Saya yakin dan percaya itu," ungkap Bupati Gowa Adnan Purichta Ichsan, Sabtu malam (13/7).
Menurut Adnan, prediksi itu tidaklah muluk-muluk mengingat tingginya angka kunjungan pada perhelatan Beautiful Malino ke-5 ini. Pihaknya optimistis tingkat kunjungan diatas 60.000.
Mengingat membludaknya masyarakat yang memenuhi berbagai venue acara di event wisata itu. Dia mencontohkan membludaknya masyarakat di fashion carnaval yang dilaksanakan pada hari kedua event Beautiful Malino.
Begitupula dengan padatnya pengunjung yang memenuhi hutan pinus sebagai pusat kegiatan Festival Music and Art sejak hari pertama pelaksanaan even. Masyarakat terlihat mulai antre mengular sejak di pintu masuk kawasan hutan.
Kepadatan kian terasa di sekitar lokasi festival art dan seni. Belum lagi peginapan atau homestay maupun hotel yang ada di Malino semua dalam kondisi penuh. Bahkan rumah-rumah warga dijafikan homestay untuk penginapan.
"Kami tentu bahagia dengan antusias masyarakat. Sehingga mampu mendokrak perekononian masyarakat, termasuk UMKM-UMKM lokal kita di sini," paparnya.
Adnan berharap, siapapun nanti yang memimpin Gowa setelah dirinya tetap bisa melanjutkan event Beautiful Malino. Sebab hal ini sudah masuk dalam kalender tetap wisata Indonesia dan semua akan kembali ke masyarakat.
(MAN)
Berita Terkait
Sulsel
Menteri Desa dan PDT Puji Inovasi Kampung Rewako Biringala Kareba
Bupati Gowa Adnan Purichta Ichsan, didampingi Wakil Bupati Gowa, Abd Rauf Malaganni dan Sekretaris Daerah Andy Azis menerima kunjungan kerja Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal RI, Yandri Susanto di Desa Biringala, Kecamatan Barombong, Senin (18/11).
Selasa, 19 Nov 2024 10:01
Sulsel
Pemkab Gowa Persembahkan Pesta Rakyat Bagi Masyarakat di HJG ke-704 Tahun
Sebagai penutup dari Puncak Peringatan Hari Jadi Gowa (HJG) ke-704 Tahun, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gowa menggelar pesta rakyat yang diperuntukkan bagi seluruh masyarakat. Kegiatan ini dipusatkan di Taman Sultan Hasanuddin, Minggu (17/11) malam.
Senin, 18 Nov 2024 11:12
Sulsel
HJG ke-704, Pj Gubernur Puji Strategi Adnan-Kio Kembangkan Sektor Ekonomi
Momentum Hari Jadi Gowa (HJG) ke-704 tahun ini menunjukkan berbagai capaian dan prestasi yang sangat baik.
Minggu, 17 Nov 2024 16:57
Sulsel
Cimory Dairyland di Parangloe Diyakini Tingkatkan Kunjungan Wisatawan ke Gowa
Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan bersama Wakil Bupati Gowa, Abd Rauf Malaganni melihat langsung Trial Opening atau uji coba Cimory Dairyland Gowa.
Minggu, 17 Nov 2024 08:21
Sulsel
Tujuh Fraksi DPRD Gowa Setuju RAPBD 2025 Segera Dibahas
Tujuh Fraksi DPRD Kabupaten Gowa menyetujui Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2025 dibahas ke tahap selanjutnya sesuai mekanisme yang ada.
Kamis, 14 Nov 2024 17:15
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
3
Warga Jeneponto Ditabrak Mobil, Tim Sarif-Qalby Siap Tanggung Biaya Pengobatan
4
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
5
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
3
Warga Jeneponto Ditabrak Mobil, Tim Sarif-Qalby Siap Tanggung Biaya Pengobatan
4
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
5
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada