Verdonk Dipastikan Perkuat Timnas Indonesia Lawan Filipina
Sports
Verdonk Dipastikan Perkuat Timnas Indonesia Lawan Filipina
Pemain belakang anyar Timnas, Calvin Verdonk yang sah menjadi WNI, dan dipastikan siap membela skuat Merah Putih di laga terakhir Indonesia di Putaran Kedua Zona Asia Kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan Filipina, (11/06/2024).
Kamis, 06 Jun 2024 12:59
Marselino Fokus Jelang Laga Indonesia versus Irak dan Filipina
Sports
Marselino Fokus Jelang Laga Indonesia versus Irak dan Filipina
Gelandang Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan mengatakan bahwa hasil imbang 0-0 melawan Tanzania untuk mengembalikan kebugaran dan kondisi fisik jelang laga kualifikasi Piala Dunia
Senin, 03 Jun 2024 17:25
Timnas U-23 Gagal ke Olimpiade, Erick Thohir Sampai Terima Kasih Sudah Berjuang
Sports
Timnas U-23 Gagal ke Olimpiade, Erick Thohir Sampai Terima Kasih Sudah Berjuang
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, menyatakan perjalanan panjang dan pencapaian tim U-23 Indonesia selama Piala Asia U-23 2024, hingga play-off Olimpiade 2024
Jum'at, 10 Mei 2024 10:32
Jelang Lawan Irak, Shin Tae-yong Ingin AFC Bersikap Adil
Sports
Jelang Lawan Irak, Shin Tae-yong Ingin AFC Bersikap Adil
Pelatih Timnas Indonesia U-23 Shin Tae-yong ingin Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC) bersikap adil. Pernyataan itu disampaikannya jelang laga Timnas Indonesia U-23 vs Irak U-23 di Stadion Abdullah bin Khalifa
Rabu, 01 Mei 2024 20:24
Jokowi Optimistis Timnas Indonesia U-23 Lolos ke Olimpiade Paris
Sports
Jokowi Optimistis Timnas Indonesia U-23 Lolos ke Olimpiade Paris
Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan optimismenya terhadap tim nasional (timnas) sepak bola Indonesia U-23 untuk masuk ke Olimpiade Paris 2024.
Rabu, 01 Mei 2024 15:02
Peluang ke Olimpiade Masih Terbuka, Erick Thohir: Garuda Muda Banggakan Indonesia
Sports
Peluang ke Olimpiade Masih Terbuka, Erick Thohir: Garuda Muda Banggakan Indonesia
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, memberikan penghargaan tinggi dan pujian kepada Garuda Muda, meski harus melepas tiket ke final Piala Asia U-23 seusai dikalahkan Uzbekistan 0-2
Selasa, 30 Apr 2024 19:08
Nobar Semifinal Piala Asia U-23 di Gowa Dipadati Ribuan Penonton
Sports
Nobar Semifinal Piala Asia U-23 di Gowa Dipadati Ribuan Penonton
Ribuan penonton tampak memadati RTH Syekh Yusuf Discovery yang digunakan sebagai lokasi Nonton Bareng (Nobar) Semifinal Piala Asia U-23 antara Indonesia melawan Uzbekistan pada Senin (29/4) malam.
Selasa, 30 Apr 2024 10:39
Gagal Tembus Final Piala Asia U-23, Garuda Muda Masih Berpeluang Lolos Olimpiade
Sports
Gagal Tembus Final Piala Asia U-23, Garuda Muda Masih Berpeluang Lolos Olimpiade
Skuat Garuda Muda Indonesia gagal menembus partai puncak Piala Asia U-23 setelah harus mengakui keunggulan Uzbekistan menyerah dengan skor 0-2 di Stadion Abdullah bin Khalifa
Selasa, 30 Apr 2024 08:43
Dua Anggota Polisi Bela Timnas U-23 Bakal Diberi Penghargaan dari Dirlantas
Sports
Dua Anggota Polisi Bela Timnas U-23 Bakal Diberi Penghargaan dari Dirlantas
Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya, bakal memberikan penghargaan kepada dua anggotanya yang berjuang bersama Timnas Indonesia di Piala Asia U-23 di Qatar.
Senin, 29 Apr 2024 20:12
Misi Ganda Garuda Muda Lawan Uzbekistan di Piala Asia U-23
Sports
Misi Ganda Garuda Muda Lawan Uzbekistan di Piala Asia U-23
Timnas Indonesia U-23 akan berhadapan dengan Timnas Uzbekistan U-23. Pertandingan ini sangat penting untuk kedua negara bukan hanya mencapai final Piala Asia U-23, tapi juga mengamankan tiket bergengsi Olimpiade Paris tahun ini.
Senin, 29 Apr 2024 12:52
Bupati Gowa Ajak Masyarakat Nobar  Indonesia Vs Uzbekistan di RTH Syekh Yusuf
Sulsel
Bupati Gowa Ajak Masyarakat Nobar Indonesia Vs Uzbekistan di RTH Syekh Yusuf
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gowa akan menggelar Nonton Bareng (Nobar) Semifinal Piala Asia U-23 yang mempertemukan antara Timnas Indonesia dan Uzbekistan, Senin (29/4/2024) malam nanti.
Senin, 29 Apr 2024 11:18
Puluhan Tenan UMKM Disiapkan untuk Nobar Indonesia Vs Uzbekistan di Parepare
Sulsel
Puluhan Tenan UMKM Disiapkan untuk Nobar Indonesia Vs Uzbekistan di Parepare
Puluhan tenan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) akan disiapkan di Alun-alun Lapangan Andi Makkasau, Kota Parepare, untuk memanjakan masyarakat yang hadir menyaksikan nobar Timnas Indonesia menghadapi Uzbekistan di Piala Asia U23.
Minggu, 28 Apr 2024 21:40
Pemkot Parepare Gelar Nobar Indonesia vs Uzbekistan, Ada Doorprize hingga Live Musik
Sulsel
Pemkot Parepare Gelar Nobar Indonesia vs Uzbekistan, Ada Doorprize hingga Live Musik
Pemerintah Kota (Pemkot) Parepare melalui Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) akan menggelar nonton bareng (Nobar) Akbar Timnas Indonesia U-23, pada Senin (29/04/2024) malam.
Minggu, 28 Apr 2024 14:54
Taktik Jitu Shin Tae-yong Berbuah Tiket Semifinal Piala Asia-U-23
Sports
Taktik Jitu Shin Tae-yong Berbuah Tiket Semifinal Piala Asia-U-23
Pelatih Shin Tae-yong membuktikan profesionalismenya. Terbukti jurus jitu arsitek asal Korea Selatan membuat negara asalnya itu tersisih di babak delapan besar Piala Asia U-23 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Jumat (26/4) WIB.
Jum'at, 26 Apr 2024 14:37
Nathan Bakal Perkuat Timnas Indonesia U-23 Lawan Korea Selatan
Sports
Nathan Bakal Perkuat Timnas Indonesia U-23 Lawan Korea Selatan
Pemain naturalisasi Timnas Indonesia U-23 Nathan Tjoe-A-On, bakal memperkuat timnas saat mengadapi Korea Selatan pada babak delapan besar Piala Asia U-23 2024, di Stadion Abdullah bin Khalifa, Qatar, pada Jumat dini hari (26/04/2024).
Rabu, 24 Apr 2024 17:34
Usai Cetak Sejarah, Timnas Indonesia Tantang Korsel di Perempat Final Piala Asia U-23
Sports
Usai Cetak Sejarah, Timnas Indonesia Tantang Korsel di Perempat Final Piala Asia U-23
Timnas Nasional (Timnas) Indonesia U-23 bakal menantang Timnas Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U-23 2024 yang digelar di Qatar.
Senin, 22 Apr 2024 23:59
Timnas Indonesia U-23 Tidak Boleh Lengah Lawan Yordania
Sports
Timnas Indonesia U-23 Tidak Boleh Lengah Lawan Yordania
Tim Nasional Indonesia U-23 akan melanjutkan perjuangannya di babak grup Piala AFC U-23 2024 dengan menghadapi Yordania U-23 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha
Minggu, 21 Apr 2024 21:33
Tim Garuda Muda Berhasil Taklukkan Timnas Australia U-23
Sports
Tim Garuda Muda Berhasil Taklukkan Timnas Australia U-23
Timnas Indonesia U-23 membuka peluang lolos delapan besar Piala Asia U-23 2024, setelah berhasil menaklukkan Australia U-23 dengan skor 1-0 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Kamis (18/4/2024) malam.
Kamis, 18 Apr 2024 23:55
Timnas Indonesia Putus Rekor Buruk 20 Tahun Usai Taklukkan Vietnam
Sports
Timnas Indonesia Putus Rekor Buruk 20 Tahun Usai Taklukkan Vietnam
Timnas Indonesia berhasil memutus rekor buruk saat bertandang ke markas Vietnam, setelah berhasil menang dengan skor 0-3 dalam laga keempat kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia putaran kedua Grup F di Stadion My Dinh, Hanoi, Selasa, (26/03/2024).
Selasa, 26 Mar 2024 23:38
Timnas Indonesia Dihantui Rekor Buruk saat Dijamu Vietnam
Sports
Timnas Indonesia Dihantui Rekor Buruk saat Dijamu Vietnam
Timnas Indonesia akan menantang Vietnam pada grup F babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia putaran kedua di Stadion My Dinh, Hanoi, malam ini.
Selasa, 26 Mar 2024 11:06