Datangi Imigrasi Makassar, Anggota DPRD Jeneponto Kumpulkan Data TKA
Senin, 04 Nov 2024 19:33

Pihak Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Makassar berbincan dengan anggota DPRD Kabupaten Jeneponto. Foto: Istimewa
MAKASSAR - Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Jeneponto mengunjungi Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Makassar, Senin (4/11/2024). Rombongan dipimpin langsung Ketua Komisi IV Awaluddin Sinring dan anggota Komisi IV.
Kunjungan ini bertujuan untuk melakukan kordinasi serta mengumpulkan data terkait tenaga kerja asing (TKA) yang berada di Kabupaten Jeneponto.
"Hal ini berkaitan dengan potensi pendapatan daerah Jeneponto," ucap Awaluddin dalam keterangan resmi yang diterima SINDO Makassar.
Rombongan disambut Kepala Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Makassar Abdi Widodo Subagio. Selain melakukan diskusi, rombongan Komisi IV juga menyempatkan untuk melihat pelayanan keimigrasian yang terdapat pada Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Makassar
Kepala Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Makassar Abdi Widodo Subagio mengapresiasi kedatangan dari Komisi IV DPRD Kabupaten Jeneponto Ini. Ia juga berterima Kasih karena dengan adanya kegiatan ini, bisa mempererat hubungan Kantor Imigrasi dan juga DPRD Jeneponto.
Kunjungan ini bertujuan untuk melakukan kordinasi serta mengumpulkan data terkait tenaga kerja asing (TKA) yang berada di Kabupaten Jeneponto.
"Hal ini berkaitan dengan potensi pendapatan daerah Jeneponto," ucap Awaluddin dalam keterangan resmi yang diterima SINDO Makassar.
Rombongan disambut Kepala Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Makassar Abdi Widodo Subagio. Selain melakukan diskusi, rombongan Komisi IV juga menyempatkan untuk melihat pelayanan keimigrasian yang terdapat pada Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Makassar
Kepala Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Makassar Abdi Widodo Subagio mengapresiasi kedatangan dari Komisi IV DPRD Kabupaten Jeneponto Ini. Ia juga berterima Kasih karena dengan adanya kegiatan ini, bisa mempererat hubungan Kantor Imigrasi dan juga DPRD Jeneponto.
(MAN)
Berita Terkait

Sulsel
Rakor Timpora Sinjai Bahas Desa Binaan Keimigrasian hingga Penggunaan APOA
Kabupaten Sinjai merupakan salah satu wilayah strategis di Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) dengan potensi pariwisata, ekonomi, dan aktivitas sosial masyarakat yang terus berkembang.
Jum'at, 09 Mei 2025 10:04

Makassar City
Petugas Imigrasi Makassar Periksa Dokumen Penumpang Kapal Pesiar MS Sceninc
Kapal Pesiar MS Sceninc Eclipse II yang membawa turis asing bersandar di Pelabuhan Soekarno Hatta Makassar. Para turis tersebut turun dari kapal pesiar untuk melakukan kunjungan wisata.
Rabu, 09 Apr 2025 13:12

Sports
IMI Kabupaten Jeneponto Dibentuk, Didis Suryadi Ditunjuk sebagai Ketua
Ikatan Motor Indonesia (IMI) Kabupaten Jeneponto telah dibentuk. Ketua DPRD Kabupaten Jeneponto sekaligus pengusaha dan pecinta otomotif Didis Suryadi ditunjuk sebagai Ketua.
Minggu, 23 Mar 2025 10:44

Sulsel
Bupati Bone Siap Dukung Pembangunan Kanim Watampone
Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Makassar bersama tim dari Sekretariat Direktorat Jenderal Imigrasi dan Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Imigrasi Sulsel menggelar pertemuan dengan Pemkab Bone.
Rabu, 19 Mar 2025 09:48

Sulsel
Imigrasi Makassar Hadirkan Layanan Keimigrasian di Mall Pelayanan Publik Bone
Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Makassar kembali melayani permohonan paspor di Mall Pelayanan Publik (MPP) Kabupaten Bone.
Rabu, 19 Mar 2025 09:28
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Jawaban Hamka B Kady Soal Nama-nama Bakal Calon di Musda Golkar Sulsel
2

Andi Fadly Ferdiansyah dari Dirum Parkir, Kini Komisaris Independen Bank Sulselbar
3

Bawaslu Sulsel Ingatkan Paslon Tak Jual Beli Suara di PSU Pilwalkot Palopo
4

Disambut Antusias! Makassar Kota Pertama Roadshow Cinema Visit Film Dasim
5

Kemenkum Sulsel dan UMI Perkuat Sinergi Kembangkan Kekayaan Intelektual
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Jawaban Hamka B Kady Soal Nama-nama Bakal Calon di Musda Golkar Sulsel
2

Andi Fadly Ferdiansyah dari Dirum Parkir, Kini Komisaris Independen Bank Sulselbar
3

Bawaslu Sulsel Ingatkan Paslon Tak Jual Beli Suara di PSU Pilwalkot Palopo
4

Disambut Antusias! Makassar Kota Pertama Roadshow Cinema Visit Film Dasim
5

Kemenkum Sulsel dan UMI Perkuat Sinergi Kembangkan Kekayaan Intelektual