Tiga Anak di Bawah Umur Asal Bulukumba Dirazia di Makassar, Polisi Beri Sentuhan Humanis
Rabu, 14 Mei 2025 19:59
Direktur Lalu Lintas Polda Sulsel, Kombes Pol Karsiman memberi edukasi kepada tiga anak di bawah umur yang terjaring razia. Foto: Istimewa
MAKASSAR - Momen tak biasa terjadi saat personel Ditlantas Polda Sulsel melakukan pengaturan arus lalu lintas di Jalan AP Pettarani, Rabu (14/05/2025) pagi.
Tiga anak laki-laki di bawah umur asal Kabupaten Bulukumba terjaring razia karena mengendarai sepeda motor secara ugal-ugalan dan tanpa perlengkapan keselamatan. Ketiganya kedapatan berboncengan tiga tanpa helm, melaju dari arah Bulukumba menuju Kota Makassar. Aksi mereka tak hanya melanggar aturan lalu lintas, tapi juga membahayakan nyawa sendiri dan pengguna jalan lainnya.
Alih-alih dihukum secara keras, ketiganya justru mendapat perlakuan hangat dan pembinaan langsung dari Direktur Lalu Lintas Polda Sulsel, Kombes Pol Karsiman.
Usai diamankan, mereka diajak berbincang di Masjid Al-Maruf, sebelum akhirnya dibawa ke ruang kerja Dirlantas untuk makan siang bersama.
“Anak-anak ini datang dari Bulukumba, masuk ke Makassar tanpa helm dan berboncengan tiga. Ini sangat berbahaya,” ujar Kombes Pol Karsiman.
Dalam pertemuan tersebut, Dirlantas memberi nasihat menyentuh kepada ketiga remaja itu. Ia menjelaskan secara tegas namun lembut tentang bahaya berkendara di bawah umur, serta potensi risiko kecelakaan yang bisa merenggut nyawa mereka atau orang lain.
"Langkah humanis ini diambil sebagai bagian dari pendekatan edukatif Ditlantas Polda Sulsel, yang menekankan pentingnya kesadaran hukum dan keselamatan sejak dini, terutama bagi generasi muda," ujarnya.
Tiga anak laki-laki di bawah umur asal Kabupaten Bulukumba terjaring razia karena mengendarai sepeda motor secara ugal-ugalan dan tanpa perlengkapan keselamatan. Ketiganya kedapatan berboncengan tiga tanpa helm, melaju dari arah Bulukumba menuju Kota Makassar. Aksi mereka tak hanya melanggar aturan lalu lintas, tapi juga membahayakan nyawa sendiri dan pengguna jalan lainnya.
Alih-alih dihukum secara keras, ketiganya justru mendapat perlakuan hangat dan pembinaan langsung dari Direktur Lalu Lintas Polda Sulsel, Kombes Pol Karsiman.
Usai diamankan, mereka diajak berbincang di Masjid Al-Maruf, sebelum akhirnya dibawa ke ruang kerja Dirlantas untuk makan siang bersama.
“Anak-anak ini datang dari Bulukumba, masuk ke Makassar tanpa helm dan berboncengan tiga. Ini sangat berbahaya,” ujar Kombes Pol Karsiman.
Dalam pertemuan tersebut, Dirlantas memberi nasihat menyentuh kepada ketiga remaja itu. Ia menjelaskan secara tegas namun lembut tentang bahaya berkendara di bawah umur, serta potensi risiko kecelakaan yang bisa merenggut nyawa mereka atau orang lain.
"Langkah humanis ini diambil sebagai bagian dari pendekatan edukatif Ditlantas Polda Sulsel, yang menekankan pentingnya kesadaran hukum dan keselamatan sejak dini, terutama bagi generasi muda," ujarnya.
(GUS)
Berita Terkait
News
Kapolda Sulsel Irjen Pol Rusdi Hartono Raih Penghargaan Nasional Tiga Tahun Berturut-Turut
Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol Rusdi Hartono, kembali menorehkan prestasi gemilang di tingkat nasional, penghargaan Kompolnas Awards 2025 Kategori Terbaik Tingkat Polda Kelompok A
Sabtu, 18 Okt 2025 09:35
News
Kapolda Sulsel Berganti, Brigjen Pol Djuhandhani Gantikan Rusdi Hartono
Jabatan Kapolda Sulsel resmi berganti berdasarkan Surat Telegram Kapolri Nomor ST/2192/IX/KEP/2025 tanggal 24 September 2025. Dalam keputusan tersebut, Irjen Pol Rusdi Hartono dimutasi menjadi Pati Bareskrim Polri
Jum'at, 26 Sep 2025 14:26
News
Dukung Penuh, Kapolda Sulsel Tantang KBPP Polri Bikin Program Terobosan
Kapolda Sulsel bahkan menantang KBPP Polri Sulsel untuk menyiapkan ide, gagasan, berikut program terobosan atau program inovatif. Ia menegaskan pasti akan mendukungnya.
Sabtu, 23 Agu 2025 18:12
News
Kapolda Pimpin Upacara Sertijab Dansat Brimob-Kapolres Jajaran Polda Sulsel
Kapolda Sulsel, Irjen Pol Rusdi Hartono memimpin langsung Upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab) dan Pelantikan Pejabat Utama serta Kapolres Jajaran Polda Sulsel, di Aula Mappaodang Mapolda Sulsel, Selasa (8/7/2025).
Selasa, 08 Jul 2025 14:41
News
Pimpin Upacara Hari Bhayangkara ke-79, Kapolda Tekankan Komitmen Polri untuk Masyarakat
Kapolda Sulsel, Irjen Pol Rusdi Hartono, memimpin langsung Upacara Peringatan Hari Bhayangkara ke-79 Tahun 2025 yang berlangsung khidmat di Lapangan Upacara Mapolda Sulsel, Selasa (01/07/25).
Selasa, 01 Jul 2025 17:58
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Andi Hadi Ibrahim Baso Terpilih Jadi Ketua DMI Kecamatan Biringkanaya
2
Fraksi PKB Apresiasi Program Makassar Creative Hub Dorong Ekonomi Komunitas
3
Kolaborasi MIND ID, PT Vale, & KLH Wujudkan Sungai Cipinang yang Bersih - Berdaya
4
Dion Wiyoko & NUVO Family Ajak Anak Makassar Main di Luar, Lawan Brain Rot!
5
Kolaborasi Unhas, Pemkab Bantaeng Tanam Perdana Penangkaran Padi Genjah
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Andi Hadi Ibrahim Baso Terpilih Jadi Ketua DMI Kecamatan Biringkanaya
2
Fraksi PKB Apresiasi Program Makassar Creative Hub Dorong Ekonomi Komunitas
3
Kolaborasi MIND ID, PT Vale, & KLH Wujudkan Sungai Cipinang yang Bersih - Berdaya
4
Dion Wiyoko & NUVO Family Ajak Anak Makassar Main di Luar, Lawan Brain Rot!
5
Kolaborasi Unhas, Pemkab Bantaeng Tanam Perdana Penangkaran Padi Genjah