Peduli Lingkungan, Habibnya Tangerang Gandeng Milenial Turun Bebersih Kali Pesanggrahan
Sabtu, 12 Agu 2023 19:13
Politisi PKS bersama milenial membersihkan Kali Pesanggrahan, Tangerang. Foto: IST
MAKASSAR - Momentum HUT RI ke-78 tahun ini disambut meriah dengan berbagai kegiatan dari masyarakat. Mulai dari kegiatan yang khas agustusan sampai yang tampil beda.
Salah satunya kegiatan yang beda diadakan oleh Politisi Muda PKS, Habib Idrus Salim Al-Jufri pada Sabtu (12/08). Kegiatan yang bernama Jelajah Merdeka Susur Kali Pesanggrahan 2023 itu diikuti oleh generasi milenial dan relawan muda peduli lingkungan Kota Tangsel.
Adapun rangkaian kegiatan dengan tema Muda Merdeka, Peduli Lingkungan ini sangat beragam, mulai dari Susur Kali dengan perahu karet, bebersih sungai, aksi Tanam Pohon dan melepas bibit ikan.
Habib Idrus mengadakan acara tersebut bertujuan untuk mendekatkan generasi muda Tangsel dengan kepedulian pada lingkungan, khususnya kondisi Kali Pesanggrahan.
"Kami ingin menyambut HUT RI ini dengan turun langsung dan terlibat dalam kepedulian terhadap lingkungan. Karenanya kami pilih Susur Kali Pesanggrahan yang posisinya sangat strategis karena melewati 3 (tiga) Provinsi yakni Jabar, DKI Jakarta dan Tangsel (Banten)," ujar tokoh muda yang biasa dijuluki Habibnya Tangerang itu.
Caleg DPR RI untuk Dapil III Banten (Tangerang Raya) ini juga berharap melalui kegiatan ini akan menjadi modal berharga untuk semakin memahami isu lingkungan yang nyata di wilayahnya, sehingga kedepannya dapat menjadi bekal bagi lahirnya kebijakan yang lebih pro lingkungan.
Selain Habib Idrus, acara ini juga turut diikuti oleh politisi muda PKS asal Tangsel lainnya, seperti Nabil Ahmad Fauzi dan Nusaibah Jazuli beserta PKS Muda.
Salah satunya kegiatan yang beda diadakan oleh Politisi Muda PKS, Habib Idrus Salim Al-Jufri pada Sabtu (12/08). Kegiatan yang bernama Jelajah Merdeka Susur Kali Pesanggrahan 2023 itu diikuti oleh generasi milenial dan relawan muda peduli lingkungan Kota Tangsel.
Adapun rangkaian kegiatan dengan tema Muda Merdeka, Peduli Lingkungan ini sangat beragam, mulai dari Susur Kali dengan perahu karet, bebersih sungai, aksi Tanam Pohon dan melepas bibit ikan.
Habib Idrus mengadakan acara tersebut bertujuan untuk mendekatkan generasi muda Tangsel dengan kepedulian pada lingkungan, khususnya kondisi Kali Pesanggrahan.
"Kami ingin menyambut HUT RI ini dengan turun langsung dan terlibat dalam kepedulian terhadap lingkungan. Karenanya kami pilih Susur Kali Pesanggrahan yang posisinya sangat strategis karena melewati 3 (tiga) Provinsi yakni Jabar, DKI Jakarta dan Tangsel (Banten)," ujar tokoh muda yang biasa dijuluki Habibnya Tangerang itu.
Baca Juga: Parpol di Sulsel Ramai-ramai Ganti Bacaleg
Caleg DPR RI untuk Dapil III Banten (Tangerang Raya) ini juga berharap melalui kegiatan ini akan menjadi modal berharga untuk semakin memahami isu lingkungan yang nyata di wilayahnya, sehingga kedepannya dapat menjadi bekal bagi lahirnya kebijakan yang lebih pro lingkungan.
Selain Habib Idrus, acara ini juga turut diikuti oleh politisi muda PKS asal Tangsel lainnya, seperti Nabil Ahmad Fauzi dan Nusaibah Jazuli beserta PKS Muda.
(UMI)
Berita Terkait
Sulsel
PKS Sulsel Kukuhkan Generasi Penerus Lewat Kaderisasi Anak Anggota
Partai Keadilan Sejahtera (PKS) terus menunjukkan konsistensinya dalam pembinaan anggota. Bidang Kaderisasi Anak Anggota PKS resmi melantik 20 anak kader menjadi Anggota Madya, baru-baru ini.
Selasa, 21 Okt 2025 17:13
News
Musda ke-VI, PKS Makassar Fokus Tata Sistem Kaderisasi Solid dan Berkualitas
Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kota Makassar menggelar Musyawarah Daerah (Musda) ke-VI, di Hotel Grand Asia, Jl. Boulevard, Kecamatan Panakkukang, Kota Makassar, Minggu (7/9/2025).
Senin, 08 Sep 2025 07:11
Sulsel
Hadiri Musda VI PKS Gowa, Bupati Husniah Ajak Kolaborasi Majukan Daerah
Bupati Gowa, Sitti Husniah Talenrang menghadiri Musyawarah Daerah (Musda) VI DPD PKS Gowa di Sekretariat PKS Gowa, Jalan Poros Malino, Minggu (7/9).
Minggu, 07 Sep 2025 15:33
Sulsel
Muswil PKS Sulsel, Target 14 Kursi di DPRD Provinsi pada Pileg 2029
Ketua DPW PKS Sulsel, Anwar Faruq menegaskan bisa menambah kursi partainya di DPRD Provinsi pada Pileg mendatang. Bahkan ia optimis mampu naik dua kali lipat.
Minggu, 24 Agu 2025 16:04
News
Muswil PKS Sulsel Fokus Kaderisasi, Siapkan Target 13 Kursi DPRD Sulsel
DPW Partai Keadilan Sejahtera Sulsel melakukan silaturahmi dengan Gubernur Sulsel di Rumah Jabatan Gubernur, Jalan Jenderal Sudirman Nomor 1 Kota Makassar, Jumat (22/8/2025).
Jum'at, 22 Agu 2025 18:49
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Guru Asal Gowa Juara 1 GTK Pelopor Komunitas Belajar Sulsel, Wakili Provinsi ke Tingkat Nasional
2
Dion Wiyoko & NUVO Family Ajak Anak Makassar Main di Luar, Lawan Brain Rot!
3
Luwu Timur Memanggil Jakarta, Saatnya Negara Hadir dengan Bandara Komersial yang Layak
4
Bangun Kawasan Pendidikan Terpadu di Balambano Luwu Timur
5
Sosok Taufik Surullah, Kandidat Kuat Calon Ketua PAN Gowa
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Guru Asal Gowa Juara 1 GTK Pelopor Komunitas Belajar Sulsel, Wakili Provinsi ke Tingkat Nasional
2
Dion Wiyoko & NUVO Family Ajak Anak Makassar Main di Luar, Lawan Brain Rot!
3
Luwu Timur Memanggil Jakarta, Saatnya Negara Hadir dengan Bandara Komersial yang Layak
4
Bangun Kawasan Pendidikan Terpadu di Balambano Luwu Timur
5
Sosok Taufik Surullah, Kandidat Kuat Calon Ketua PAN Gowa