Dilaporkan Hilang, Tim SAR Cari Seorang Pemancing di Parairan Barru
Kamis, 23 Mei 2024 18:44
Tim Basarnas Makassar mencari seorang pemancing yang diduga hilang saat melaut. Foto: Basarnas Makassar
MAKASSAR - Tim Basarnas Makassar mencari seorang pemancing bernama Jasman, berusia 44 tahun, warga Fesa Bojo, Kecamatan Malusettasi, Kabupaten Barru, setelah tidak kembali saat pergi melaut.
Jusman dilaporkan hilang dan sampai hari ini belum kembali di Perairan Barru, Kecamatan Malusetasi sejak Rabu, (22/05/2024) kemarin.
Saat ini, tim SAR gabungan sudah berada di lokasi terdekat dari perairan Barru. Dan telah berkoordinasi dengan aparat pemerintah setempat dan juga pihak keluarga.
Kepala Kantor Basarnas Makassar, Mexianus Bekabel menerima informasi dari Com Center bahwa, ada laporan dari istri nelayan tersebut mengenai adanya seorang pemancing yang belum kembali dari melaut.
"Tim SAR dari Unit Siaga Sar Parepare dengan jumlah 3 personel sedang melakukan pencarian seorang pemancing yang belum juga kembali dari melaut sejak Rabu kemarin di Perairan Barru," kata Mexianus, Kamis (23/05/2024).
Mexianus menambahkan bahwa, timnya mendapatkan tambahan informasi dari pihak keluarga yang sebelumnya telah melakukan upaya pencarian telah menemukan kapal yang digunakan oleh pemancing tersebut dalam keadaan patah sayapnya.
"Kapal yang digunakan oleh pemancing yang hilang telah ditemukan oleh pihak keluarga dalam keadaan tanpa awak dan sayapnya patah di rompon Puasari 10," ujar Mexianus.
Jusman dilaporkan hilang dan sampai hari ini belum kembali di Perairan Barru, Kecamatan Malusetasi sejak Rabu, (22/05/2024) kemarin.
Saat ini, tim SAR gabungan sudah berada di lokasi terdekat dari perairan Barru. Dan telah berkoordinasi dengan aparat pemerintah setempat dan juga pihak keluarga.
Kepala Kantor Basarnas Makassar, Mexianus Bekabel menerima informasi dari Com Center bahwa, ada laporan dari istri nelayan tersebut mengenai adanya seorang pemancing yang belum kembali dari melaut.
"Tim SAR dari Unit Siaga Sar Parepare dengan jumlah 3 personel sedang melakukan pencarian seorang pemancing yang belum juga kembali dari melaut sejak Rabu kemarin di Perairan Barru," kata Mexianus, Kamis (23/05/2024).
Mexianus menambahkan bahwa, timnya mendapatkan tambahan informasi dari pihak keluarga yang sebelumnya telah melakukan upaya pencarian telah menemukan kapal yang digunakan oleh pemancing tersebut dalam keadaan patah sayapnya.
"Kapal yang digunakan oleh pemancing yang hilang telah ditemukan oleh pihak keluarga dalam keadaan tanpa awak dan sayapnya patah di rompon Puasari 10," ujar Mexianus.
(GUS)
Berita Terkait
News
Temukan Semua Korban, Operasi SAR Pesawat ATR 42-500 Resmi Ditutup
Operasi pencarian dan evakuasi pesawat ATR 42-500 yang jatuh di pegunungan Bulusaraung, Kecamatan Balocci, Kabupaten Pangkep, Sulawesi Selatan resmi ditutup pada Jumat malam (23/1/2026), setelah Tim SAR Gabungan berhasil menemukan seluruh korban.
Jum'at, 23 Jan 2026 22:22
News
Hari Ketujuh, Tim SAR Temukan Bagian Tubuh Korban Kesepuluh Pesawat ATR 42-500
Upaya pencarian korban jatuhnya pesawat ATR 42-500 di kawasan Gunung Bulusaraung, Kecamatan Balocci, Kabupaten Pangkep, kembali membuahkan hasil.
Jum'at, 23 Jan 2026 10:03
News
Black Box Pesawat ATR 42-500 Masuk Tahap Investigasi KNKT
Black box pesawat ATR 42-500 yang ditemukan Tim SAR gabungan pada Rabu (21/1/2026) resmi diserahkan kepada Kepala Basarnas, Marsekal Madya TNI Mohammad Syafii.
Kamis, 22 Jan 2026 08:35
News
Di Antara Kabut dan Jurang: Cerita 30 Jam Tim SAR Evakuasi Korban ATR
Proses evakuasi korban pertama kecelakaan pesawat ATR 42-500 rute Yogyakarta–Makassar di kawasan Pegunungan Bulu Saraung, Kabupaten Maros–Pangkep, Sulawesi Selatan, dilakukan melalui operasi berisiko.
Selasa, 20 Jan 2026 19:19
News
Basarnas Fokus Manfaatkan Golden Time Pencarian Korban ATR 42-500
Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan berhasil menemukan lokasi jatuhnya pesawat kurang dari 24 jam sejak laporan kehilangan kontak diterima, Sabtu (18/1/2026).
Senin, 19 Jan 2026 17:38
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Warga Bulurokeng Datangi DPRD Makassar Adukan Sengketa Lahan vs Pengembang
2
Stabilkan Harga LPG 3Kg, Wabup Lutim Instruksikan Sanksi Berat bagi Pangkalan Nakal
3
Membaca Hijrah Politik Rusdi Masse
4
IOP dan Eagle Dance Jadi Wakil Makassar di Final iForte NDC Inspirasi Diri
5
200 Siswa dari 54 SMK di Kota Makassar Berkompetisi di Ajang Maxim Quiz
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Warga Bulurokeng Datangi DPRD Makassar Adukan Sengketa Lahan vs Pengembang
2
Stabilkan Harga LPG 3Kg, Wabup Lutim Instruksikan Sanksi Berat bagi Pangkalan Nakal
3
Membaca Hijrah Politik Rusdi Masse
4
IOP dan Eagle Dance Jadi Wakil Makassar di Final iForte NDC Inspirasi Diri
5
200 Siswa dari 54 SMK di Kota Makassar Berkompetisi di Ajang Maxim Quiz