Pilkada Gowa 2024, Pasangan Hati-Damai Diusung 7 Parpol Mendaftar di KPU
Rabu, 28 Agu 2024 17:45

Pasangan Husniah Talenrang-Darmawangsyah Muin (Hati-Damai) melakukan pendaftaran ke KPU Gowa, Rabu (28/8). Foto: Herni Amir
GOWA - Pasangan bakal calon bupati-wakil bupati, Husniah Talenrang-Darmawangsyah Muin (Hati-Damai) melakukan pendaftaran ke KPU Gowa, Rabu (28/08/2024).
Pasangan yang dikenal dengan tagline Berua Gowa Lebih Maju tiba di KPU pukul 14.00 Wita. Hati-Damai diantar ribuan pendukungnya yang berangkat dari Masjid Syekh Yusuf.
Hati-Damai sendiri sudah mengunci dukungan dari 7 partai yakni Gerindra, PAN, Demokrat, Golkar, PKS, PDI Perjuangan dan Perindo. Pasangan ini maju dengan kekuatan 26 kursi dari 9 kursi yang dipersyaratkan.
Sebelum berangkat ke KPU, pasangan ini menggelar dzikir, salat dhuhur serta dekralasi pasangan di pelataran Masjid Syekh Yusuf.
Husniah mengatakan, Hati-Damai bukanlah sekedar akronim namanya dengan Darmawangsyah Muin. Namun lebih dari itu, dia berharap seluruh masyarakat Gowa juga dapat merasakan hal tersebut
"Ini (hati-damai) sangat penting bagi kita semua di tengah perbedaan yang ada. Kedamaian dalam hati kunci keharmonisan," ujarnya.
Husniah Talenrang yakin, kehadiran Hati-Damai merupakan pilihan tepat. Mereka pasangan yang merupakan orang-orang baru, yang dinantikan masyarakat Kabuparen Gowa, membawa harapan baru yang akan memimpin dan menjadikan Gowa lebih maju ke depan.
Sementara itu Darmawangsyah menekankan jika Hati-Damai tetap mengusung Berua yakni Beradab, Elegan, Religius, dan Aspiratif. Dimana poin ini terkait infrastruktur, pendidikan, oertanian, dan pariwisata.
"Khusus untuk aspiratif kita akan membuka ruang kepada masyarakat untuk berinteraksi dengan pemerintahannya," paparnya.
Darmawangsyah menuturkan, terkait menyatunya HT dan DM, hal ini dilakukan tanpa paksaan. Tapi sudah melalui analisa tim dan konsultan. Bergabungnya HT dan DM untuk rakyat Gowa.
"Kami mau sejuk, kami mau damai. Kami mau menghasilkan kemenangan gilang-gemilang," jelasnya.
Pasangan yang dikenal dengan tagline Berua Gowa Lebih Maju tiba di KPU pukul 14.00 Wita. Hati-Damai diantar ribuan pendukungnya yang berangkat dari Masjid Syekh Yusuf.
Hati-Damai sendiri sudah mengunci dukungan dari 7 partai yakni Gerindra, PAN, Demokrat, Golkar, PKS, PDI Perjuangan dan Perindo. Pasangan ini maju dengan kekuatan 26 kursi dari 9 kursi yang dipersyaratkan.
Sebelum berangkat ke KPU, pasangan ini menggelar dzikir, salat dhuhur serta dekralasi pasangan di pelataran Masjid Syekh Yusuf.
Husniah mengatakan, Hati-Damai bukanlah sekedar akronim namanya dengan Darmawangsyah Muin. Namun lebih dari itu, dia berharap seluruh masyarakat Gowa juga dapat merasakan hal tersebut
"Ini (hati-damai) sangat penting bagi kita semua di tengah perbedaan yang ada. Kedamaian dalam hati kunci keharmonisan," ujarnya.
Husniah Talenrang yakin, kehadiran Hati-Damai merupakan pilihan tepat. Mereka pasangan yang merupakan orang-orang baru, yang dinantikan masyarakat Kabuparen Gowa, membawa harapan baru yang akan memimpin dan menjadikan Gowa lebih maju ke depan.
Sementara itu Darmawangsyah menekankan jika Hati-Damai tetap mengusung Berua yakni Beradab, Elegan, Religius, dan Aspiratif. Dimana poin ini terkait infrastruktur, pendidikan, oertanian, dan pariwisata.
"Khusus untuk aspiratif kita akan membuka ruang kepada masyarakat untuk berinteraksi dengan pemerintahannya," paparnya.
Darmawangsyah menuturkan, terkait menyatunya HT dan DM, hal ini dilakukan tanpa paksaan. Tapi sudah melalui analisa tim dan konsultan. Bergabungnya HT dan DM untuk rakyat Gowa.
"Kami mau sejuk, kami mau damai. Kami mau menghasilkan kemenangan gilang-gemilang," jelasnya.
(UMI)
Berita Terkait

Sulsel
Momentum Hari Bhayangkara, Bupati Husniah Apresiasi Kinerja Polres Gowa
Hari Bhayangkara Ke-79 Tahun 2025 menjadi momentum bagi Bupati Gowa, Sitti Husniah Talenrang menyampaikan apresiasinya kepada jajaran Polres Gowa.
Selasa, 01 Jul 2025 16:16

Sulsel
Husniah Talenrang Pimpin DPD PAPPRI Gowa
Bupati Gowa, Sitti Husniah Talenrang dikukuhkan sebagai Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Persatuan Artis Penyanyi, Pencipta Lagu, dan Pemusik Republik Indonesia (PAPPRI) Kabupaten Gowa di Hotel Celebes Malino, Kecamatan Tinggimoncong, Sabtu (28/6) malam.
Minggu, 29 Jun 2025 15:43

Sulsel
Luncurkan One Day One District, Bupati Gowa Dengar Langsung Aspirasi Warga
Pemerintah Kabupaten Gowa meluncurkan program One Day One District sebagai bentuk pendekatan kepemimpinan yang lebih dekat dan responsif terhadap kebutuhan masyarakat.
Sabtu, 28 Jun 2025 08:34

Sulsel
Darmawangsyah Muin Dilantik Jadi Ketua Umum DPP IKA STEMZHA
Wakil Bupati Gowa, Darmawangsyah Muin dilantik sebagai Ketua Umum DPP IKA SMK Negeri 2 Makassar atau STEMZHA di Phinisi Ballroom, Hotel Claro Makassar, Senin (16/6).
Selasa, 17 Jun 2025 12:05

Sulsel
Tinggalkan Hanura, Hermanto Pindah ke PAN Meski Belum Setahun Jabat Wawali Parepare
Kader Hanura, Hermanto memilih pindah partai. Ia hengkang ke PAN, meski belum setahun menjabat Wakil Wali Kota Parepare.
Senin, 16 Jun 2025 18:45
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

29 Anggota DPRD Sulsel Gulirkan Hak Angket, Misi Penyelamatan Aset Rp2,4 T di CPI
2

DPRD Makassar Kebut Perda Parkir, Muat Aturan Non Tunai dan Langganan Retribusi
3

DWP Gowa Akan Perkuat Peran Perempuan dalam Pembangunan Daerah
4

Hasil NH Temui Bahlil, Jadwal Musda Golkar Sulsel Dijadwalkan Agustus 2025
5

Aksi Anggota Polres Jeneponto Evakuasi Ibu Hamil Viral di Media Sosial
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

29 Anggota DPRD Sulsel Gulirkan Hak Angket, Misi Penyelamatan Aset Rp2,4 T di CPI
2

DPRD Makassar Kebut Perda Parkir, Muat Aturan Non Tunai dan Langganan Retribusi
3

DWP Gowa Akan Perkuat Peran Perempuan dalam Pembangunan Daerah
4

Hasil NH Temui Bahlil, Jadwal Musda Golkar Sulsel Dijadwalkan Agustus 2025
5

Aksi Anggota Polres Jeneponto Evakuasi Ibu Hamil Viral di Media Sosial